{"title":"STUDI ETNOGRAFI BUDAYA PUBLIC RELATIONS RUANG BEKA DALAM MENGEDUKASI ANTIBULLYING MELALUI MEDIA INSTAGRAM","authors":"Khairunnisa Rosdiani, Dini Safitri","doi":"10.35760/MKM.2021.V5I1.3331","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kasus bullying yang terus meningkat di Indonesia sehingga banyak akun media sosial yang menciptakan ruang untuk bercerita untuk para korban bullying salah satunya akun instagram ruang beka. Penelitian ini dibuat dengan tujuan mengetahui bagaimana studi enografi budaya public relations ruang beka dalam mengedukasi antibullying melalui media instagra. Penelitian ini menggunakan metode etnografi dan pendekatan kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara dan observasi melalui akun insgram ruang beka. Penelitian ini memiliki hasil yaitu public relations ruang beka memiliki runtutan kegiatan seperti riset analisis, mengkaji hasil riset, dan membuat konten yang di sebarkan di akun media sosial instagram yang sesuai dengan kajian teoritis dari model IPPAR dengan maksud untuk membentuk budaya antibullying melalui instagram..","PeriodicalId":352520,"journal":{"name":"Mediakom : Jurnal Ilmu Komunikasi","volume":"91 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Mediakom : Jurnal Ilmu Komunikasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35760/MKM.2021.V5I1.3331","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Kasus bullying yang terus meningkat di Indonesia sehingga banyak akun media sosial yang menciptakan ruang untuk bercerita untuk para korban bullying salah satunya akun instagram ruang beka. Penelitian ini dibuat dengan tujuan mengetahui bagaimana studi enografi budaya public relations ruang beka dalam mengedukasi antibullying melalui media instagra. Penelitian ini menggunakan metode etnografi dan pendekatan kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara dan observasi melalui akun insgram ruang beka. Penelitian ini memiliki hasil yaitu public relations ruang beka memiliki runtutan kegiatan seperti riset analisis, mengkaji hasil riset, dan membuat konten yang di sebarkan di akun media sosial instagram yang sesuai dengan kajian teoritis dari model IPPAR dengan maksud untuk membentuk budaya antibullying melalui instagram..