Hubungan Perfeksionsime dengan Parental Burnout Ibu Bekerja yang Dimoderasi oleh Perceived Social Support

Alfitra Damastuti, Rosatyani Puspita Adiati
{"title":"Hubungan Perfeksionsime dengan Parental Burnout Ibu Bekerja yang Dimoderasi oleh Perceived Social Support","authors":"Alfitra Damastuti, Rosatyani Puspita Adiati","doi":"10.20473/brpkm.v2i1.34194","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara perfeksionisme dan parental burnout pada ibu bekerja dengan perceived social support sebagai variabel moderator. Hal ini mengacu pada studi sebelumnya yang telah menunjukkan perfeksionisme sebagai faktor penting terjadinya parental burnout. Di sisi lain, sejumlah studi juga membuktikan perceived social support sebagai stress buffer yang dapat memproteksi individu dari burnout. Data dikumpulkan dengan metode survei menggunakan skala Frost Multidimentional Perfectionism Scale, Parental Burnout Assessment, dan Multidimensional Scale of Perceived Social Support. Melalui analisis moderasi dengan Bootstrap pada data 263 partisipan, didapatkan hasil bahwa perfeksionisme berhubungan signifikan dengan parental burnout (p=< 0,001), serta perceived social support memiliki peran moderasi yang juga signifikan terhadap hubungan keduanya (p=0,022). Sehingga, dalam hal ini intervensi dapat lebih difokuskan pada peningkatan dukungan sosial terhadap ibu bekerja, daripada upaya mengubah sifat perfeksionis itu sendiri.","PeriodicalId":245227,"journal":{"name":"Buletin Riset Psikologi dan Kesehatan Mental (BRPKM)","volume":"37 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Buletin Riset Psikologi dan Kesehatan Mental (BRPKM)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.20473/brpkm.v2i1.34194","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara perfeksionisme dan parental burnout pada ibu bekerja dengan perceived social support sebagai variabel moderator. Hal ini mengacu pada studi sebelumnya yang telah menunjukkan perfeksionisme sebagai faktor penting terjadinya parental burnout. Di sisi lain, sejumlah studi juga membuktikan perceived social support sebagai stress buffer yang dapat memproteksi individu dari burnout. Data dikumpulkan dengan metode survei menggunakan skala Frost Multidimentional Perfectionism Scale, Parental Burnout Assessment, dan Multidimensional Scale of Perceived Social Support. Melalui analisis moderasi dengan Bootstrap pada data 263 partisipan, didapatkan hasil bahwa perfeksionisme berhubungan signifikan dengan parental burnout (p=< 0,001), serta perceived social support memiliki peran moderasi yang juga signifikan terhadap hubungan keduanya (p=0,022). Sehingga, dalam hal ini intervensi dapat lebih difokuskan pada peningkatan dukungan sosial terhadap ibu bekerja, daripada upaya mengubah sifat perfeksionis itu sendiri.
感知到的社会支持调节职场母亲的完美主义与父母职业倦怠之间的关系
本研究旨在确定母亲的完美主义和郊区倦怠与作为变量温和器的现有社会支持之间的关系。这是因为之前的一项研究表明完美主义是养育子女的重要因素。另一方面,一些研究也证明了社会支持是一种可以保护个人免受倦怠的压力的存在。数据是用一种使用多维度完美主义Scale、括号Burnout评估和多维度感知社会支持的数据来收集的。通过对263名参与者数据的Bootstrap进行适度分析,发现完美主义与圆括号burnout (p= = 0.001)和感知社会支持对两种关系都具有显著的适度作用(p= = 022)。因此,在这种情况下,干预可能更多地集中在增加工作母亲的社会支持,而不是改变完美主义本身。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信