Chiata Oktaverina, Muhammad Fakhriansyah Kurniawan, Iasha Nastitie Auliawati Rachma, I. F. A. Prawira
{"title":"PERKEMBANGAN SISTEM DAN TEKNIK PENGANGGARAN SEKTOR PUBLIK BERBASIS KINERJA","authors":"Chiata Oktaverina, Muhammad Fakhriansyah Kurniawan, Iasha Nastitie Auliawati Rachma, I. F. A. Prawira","doi":"10.32897/jsikap.v4i1.156","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Setiap organisasi sektor publik memiliki tujuan yaitu tercapainya suatu kinerja atas anggaran yang diterima. Hingga saat ini pemerintah telah melakukan perubahaan sistem dan teknik penganggarannya mulai dari tradisional budgeting system hingga new public management. Namun dalam pelaksanaannya masih belum maksimal walaupun sudah merubah sistem penganggarannya menuju lebih baik. Studi literature ini bertujuan untuk mengidentifikasi masalah yang dapat menyebabkan tidak maksimalnya sistem anggaran yang terapkan pada setiap organisasi sektor public. Metode studi literature dilakukan dengan cara penelusuran artikel melalui media internet seperti google scholar, e-journal UPI dan situs jurnal resmi lainnya. Hasil studi ini memperlihatkan bahwa penerapan sistem penganggarang berbasis kinerja masih belum maksimal karena masih terdapat daerah yang dimana pembiayaannya tidak terserap sesuai anggaran, serta kurangnya inovasi dalam penyusunan program kerja. Pelaksanaan sistem penganggaran berbasis kinerja di beberapa daerah Indonesia bisa dikatakan belum maksimal.","PeriodicalId":331487,"journal":{"name":"Jurnal SIKAP (Sistem Informasi, Keuangan, Auditing Dan Perpajakan)","volume":"14 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-11-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal SIKAP (Sistem Informasi, Keuangan, Auditing Dan Perpajakan)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32897/jsikap.v4i1.156","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Setiap organisasi sektor publik memiliki tujuan yaitu tercapainya suatu kinerja atas anggaran yang diterima. Hingga saat ini pemerintah telah melakukan perubahaan sistem dan teknik penganggarannya mulai dari tradisional budgeting system hingga new public management. Namun dalam pelaksanaannya masih belum maksimal walaupun sudah merubah sistem penganggarannya menuju lebih baik. Studi literature ini bertujuan untuk mengidentifikasi masalah yang dapat menyebabkan tidak maksimalnya sistem anggaran yang terapkan pada setiap organisasi sektor public. Metode studi literature dilakukan dengan cara penelusuran artikel melalui media internet seperti google scholar, e-journal UPI dan situs jurnal resmi lainnya. Hasil studi ini memperlihatkan bahwa penerapan sistem penganggarang berbasis kinerja masih belum maksimal karena masih terdapat daerah yang dimana pembiayaannya tidak terserap sesuai anggaran, serta kurangnya inovasi dalam penyusunan program kerja. Pelaksanaan sistem penganggaran berbasis kinerja di beberapa daerah Indonesia bisa dikatakan belum maksimal.