Pelatihan media pembelajaran Articulate Storyline Bagi Guru SMA di kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya

Hanum Mukti Rahayu, D. Diana, A. Sunandar, Mahwar Qurbaniah, Anandita Eka Setiadi, Ahmad Faisal Amri, Delva Hernanda
{"title":"Pelatihan media pembelajaran Articulate Storyline Bagi Guru SMA di kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya","authors":"Hanum Mukti Rahayu, D. Diana, A. Sunandar, Mahwar Qurbaniah, Anandita Eka Setiadi, Ahmad Faisal Amri, Delva Hernanda","doi":"10.29408/ab.v4i1.7365","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pandemi covid-19 menyebabkan terjadinya transfomasi pembelajaran dari luring menjadi daring. Perubahan tersebut membawa konsekuensi yaitu berkembangnya penggunaan perangkat pembelajaran berbasis digital. Salah satu aplikasi yang dapat digunakan yaitu articulate storyline, yang dapat memfasilitasi guru dalam membuat media ajar berbasis digital. Sehingga dapat mengakomodir peserta didik dalam proses pmebelajaran. Berdasarkan letak geografis, sebagian besar Sekolah Menengah Atas (SMA) diwilayah Kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya berada pada daerah dengan cakupan jaringan internet yang memadai. Namun, pembuatan media ajar berbasis digital belum banyak dilakukan oleh guru diarea tersebut. Maka dari itu perlu dilakukan kegiatan pengabdian untuk meningkatkan keterampilan guru di wilayah Kota Pontianak dan Kabuaten Kubu Raya. Metode yang akan digunakan dalam kegiatan pengabdian yaitu; kegiatan pelatihan pembuatan media pembelajaran menggunakan aplikasi articulate storyline; praktik dan pendampingan pembuatan media pembelajaran menggunakan aplikasi articulate storyline; dan evaluasi kegiatan pengabdian. Kegiatan pengabdian dihadiri oleh 21 guru yang berasal dari 10 SMA Negeri dan Swasta di wilayah Kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya. Hasil angket menunjukkan bahwa 84,6% peserta pelatihan belum pernah mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan media pembelajaran menggunakan Articulate Storyline, 92,3% materi pelatihan yang diberikan menambah pengetahun baru bagi peserta, 76,9% peserta menilai kegiatan pelatihan dapat dilakukan kembali kepada para guru lainnya dan dapat membantu guru dalam menyiapkan media ajar, 92,3% peserta menilai materi pelatihan relevan untuk pembelajaran di era blended learning, dan 100% peserta setuju untuk menerapkan materi pelatihan dalam membuat media ajar.","PeriodicalId":268297,"journal":{"name":"ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat","volume":"138 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29408/ab.v4i1.7365","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pandemi covid-19 menyebabkan terjadinya transfomasi pembelajaran dari luring menjadi daring. Perubahan tersebut membawa konsekuensi yaitu berkembangnya penggunaan perangkat pembelajaran berbasis digital. Salah satu aplikasi yang dapat digunakan yaitu articulate storyline, yang dapat memfasilitasi guru dalam membuat media ajar berbasis digital. Sehingga dapat mengakomodir peserta didik dalam proses pmebelajaran. Berdasarkan letak geografis, sebagian besar Sekolah Menengah Atas (SMA) diwilayah Kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya berada pada daerah dengan cakupan jaringan internet yang memadai. Namun, pembuatan media ajar berbasis digital belum banyak dilakukan oleh guru diarea tersebut. Maka dari itu perlu dilakukan kegiatan pengabdian untuk meningkatkan keterampilan guru di wilayah Kota Pontianak dan Kabuaten Kubu Raya. Metode yang akan digunakan dalam kegiatan pengabdian yaitu; kegiatan pelatihan pembuatan media pembelajaran menggunakan aplikasi articulate storyline; praktik dan pendampingan pembuatan media pembelajaran menggunakan aplikasi articulate storyline; dan evaluasi kegiatan pengabdian. Kegiatan pengabdian dihadiri oleh 21 guru yang berasal dari 10 SMA Negeri dan Swasta di wilayah Kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya. Hasil angket menunjukkan bahwa 84,6% peserta pelatihan belum pernah mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan media pembelajaran menggunakan Articulate Storyline, 92,3% materi pelatihan yang diberikan menambah pengetahun baru bagi peserta, 76,9% peserta menilai kegiatan pelatihan dapat dilakukan kembali kepada para guru lainnya dan dapat membantu guru dalam menyiapkan media ajar, 92,3% peserta menilai materi pelatihan relevan untuk pembelajaran di era blended learning, dan 100% peserta setuju untuk menerapkan materi pelatihan dalam membuat media ajar.
为坤甸市和 Kubu Raya 县的高中教师提供 Articulate Storyline 学习媒体培训
covid-19大流行导致了从离线学习的转移到网上。这种变化带来了以数字为基础的学习工具的发展。其中一个可行的应用程序是articulate storyline,它可以促进教师创建基于数字的教学媒体。这样就可以在研究过程中容纳学习者。根据地理位置,庞蒂亚克市和土拉齐德区的大多数高中都位于互联网网络覆盖的地区。然而,该地区的教师还没有做出足够的数字教学。因此,有必要进行一些奉献活动来提高庞蒂亚克和凯布滕桥堡地区的教师技能。奉献活动中使用的方法是;使用人工故事线应用程序学习媒体培训活动;使用陈述故事的应用程序学习媒体的实践和简化;和评估服务活动。参加服务活动的有21名教师,他们来自庞蒂亚克地区10所公立和私立高中。angket结果显示84,6%从未参加过实习学习培训活动制造媒体使用出口Storyline, 92,3%物质所增加的新知识培训,76,9%参与者评估培训活动参与者可以重新做准备中向其他老师,可以帮助教师半开,92,3%参与者判断媒体混合时代学习的相关学习培训材料,100%的参与者同意应用培训材料来创建教学媒体。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信