PERANCANGAN STORYBOARD VIDEO DOKUMENTASI VISUAL KKN TEMATIK BUDAYA KERATON SUMEDANG LARANG

Devi Fadlika Wulan Rahmadani, Citra Kusuma Dewi, Yosa Fiandra
{"title":"PERANCANGAN STORYBOARD VIDEO DOKUMENTASI VISUAL KKN TEMATIK BUDAYA KERATON SUMEDANG LARANG","authors":"Devi Fadlika Wulan Rahmadani, Citra Kusuma Dewi, Yosa Fiandra","doi":"10.53580/files.v4i2.45","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatarbelakangi oleh data observasi perolehan hasil kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Budaya di Keraton Sumedang Larang. Keraton Sumedang Larang adalah salah satu Kerajaan islam yang berpusat di Tatar Pasundan yang berlokasi di Jalan Prabu Geusan Ulun No. 40 B, Srimanganti - Kabupaten Sumedang, 45311, Jawa Barat. Keraton Sumedang larang berada di pusat kota sumedang dekat dengan alun – alun Sumedang, masjid agung Sumedang, dan 6 kantor pemerintahan daerah Kota Sumedang. Permasalahan atau kendala yang sedang dihadapi oleh Keraton Sumedang Larang ialah masih minimnya wawasan masyarakat Indonesia terkait keberadaan Keraton Sumedang Larang, sehingga solusi yang diperoleh tim KKN Tematik Budaya dokumentasi visual terhadap kendala tersebut adalah dengan memvisualisasikan Keraton Sumedang Larang dalam bentuk video dokumentasi visual secara informatif terkait keberadaan Keraton Sumedang Larang itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan wawasan terkait hasil rancangan storyboard pada video dokumentasi visual Keraton Sumedang Larang. Metode penelitian yang digunakan penulis ialah kualitatif dengan pendekatan naratif. Teknik pengumpulan data informasi yang digunakan ialah wawancara sumber primer dan studi literatur. Penelitian ini menunjukkan hasil olah storyboard dalam video dokumentasi visual. Konsep video ini ialah menyajikan informasi seputar Keraton Sumedang Larang yang dikemas dengan menarik agar meningkatkan eksistensi Keraton Sumedang Larang di tengah kehidupan masyarakat.","PeriodicalId":385294,"journal":{"name":"Kreatif : Jurnal Karya Tulis, Rupa, Eksperimental dan Inovatif","volume":"52 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Kreatif : Jurnal Karya Tulis, Rupa, Eksperimental dan Inovatif","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53580/files.v4i2.45","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh data observasi perolehan hasil kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Budaya di Keraton Sumedang Larang. Keraton Sumedang Larang adalah salah satu Kerajaan islam yang berpusat di Tatar Pasundan yang berlokasi di Jalan Prabu Geusan Ulun No. 40 B, Srimanganti - Kabupaten Sumedang, 45311, Jawa Barat. Keraton Sumedang larang berada di pusat kota sumedang dekat dengan alun – alun Sumedang, masjid agung Sumedang, dan 6 kantor pemerintahan daerah Kota Sumedang. Permasalahan atau kendala yang sedang dihadapi oleh Keraton Sumedang Larang ialah masih minimnya wawasan masyarakat Indonesia terkait keberadaan Keraton Sumedang Larang, sehingga solusi yang diperoleh tim KKN Tematik Budaya dokumentasi visual terhadap kendala tersebut adalah dengan memvisualisasikan Keraton Sumedang Larang dalam bentuk video dokumentasi visual secara informatif terkait keberadaan Keraton Sumedang Larang itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan wawasan terkait hasil rancangan storyboard pada video dokumentasi visual Keraton Sumedang Larang. Metode penelitian yang digunakan penulis ialah kualitatif dengan pendekatan naratif. Teknik pengumpulan data informasi yang digunakan ialah wawancara sumber primer dan studi literatur. Penelitian ini menunjukkan hasil olah storyboard dalam video dokumentasi visual. Konsep video ini ialah menyajikan informasi seputar Keraton Sumedang Larang yang dikemas dengan menarik agar meningkatkan eksistensi Keraton Sumedang Larang di tengah kehidupan masyarakat.
这项研究的背景是人们观察到的真实大学工作活动(KKN)文化主题的发现。Keraton Sumedang是一个以鞑靼Pasundan为中心的伊斯兰王国,它位于西爪哇省Srimanganti - 411区Prabu gekul 40号B。朝臣Sumedang禁止在市中心广场Sumedang近——Sumedang广场、大清真寺Sumedang 6城市地方政府办公室Sumedang。朝臣所面临的问题或障碍Sumedang禁止是朝臣仍然存在缺乏相关印尼社会的见解Sumedang禁止拉线主题文化团队获得的解决方案,从而对这些障碍是朝臣和可视化可视化文档Sumedang翔实地禁止以视频形式可视化文档相关朝臣Sumedang禁止本身的存在。本研究旨在提供相关设计的见解朝臣Sumedang禁止视觉故事板的视频文件。作者使用的研究方法是定性的叙述方法。所使用的信息数据收集技术包括初级资料采访和文献研究。本研究将故事板与视频视频文档进行比较。这段视频的概念是展示关于Sumedang角的信息,这些信息包装得很有趣,以增加bogeton Sumedang在社区生活中被禁止的存在。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信