STRATEGI KOMUNIKASI DIGITAL BALAI PELESTARIAN CAGAR BUDAYA SULAWESI SELATAN DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN, STUDI KASUS: FORT ROTTERDAM

Soraya Firdausy, Ibnu Qayyim Na'iem, Yusmanizar, Nasrullah
{"title":"STRATEGI KOMUNIKASI DIGITAL BALAI PELESTARIAN CAGAR BUDAYA SULAWESI SELATAN DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN, STUDI KASUS: FORT ROTTERDAM","authors":"Soraya Firdausy, Ibnu Qayyim Na'iem, Yusmanizar, Nasrullah","doi":"10.24252/jdt.v23i2.32709","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pariwisata di Indonesia terus dikelola dengan serius oleh pemerintah Indonesia guna meningkatkan dan mengembangkan objek-objek wisata yang ada di Indonesia dengan maksud dan tujuan tidak lain untuk meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan baik dari wisatawan mancanegara ataupun nusantara. Pariwisata di Indonesia sendiri dikelola oleh Kementerian Pariwisata Indonesia yang memiliki branding “Wonderful Indonesia” yang ditujukan bagi wisatawan mancanegara dan “Pesona Indonesia” yang ditujukan untuk wisatawan nusantara. Pesona Indonesia dalam youtube menggunakan kampanye digital yang didukung dengan penggunaan endorse berupa artis ataupun vlogger guna meningkatkan ketertarikan khalayak, baik menyaksikan video yang ada di youtube ataupun melakukan perjalanan wisata. Pariwisata merupakan salah satu bidang potensial dalam hal pembangunan sebuah negara, hal itu dikarenakan pariwisata dianggap mampu memberikan dampak postif sebagai penggerak kegiatan ekonomi rakyat. Dampak positif yang paling terasa adalah pariwisata berperan penting sebagai penggerak pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan dalam hal pembangunan di suatu daerah. Kota Makassar sendiri memiliki beragam potensi wisata, mulai dari wisata alam, budaya, buatan sampai wisata minat khusus, karena itulah banyak wisata lokal ataupun mancanegara yang berkunjung ke Kota Makassar. Salah satunya ialah objek wisata peninggalan bersejarah, yaitu Benteng Fort Rotterdam. Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) adalah unit pelaksana teknis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di bidang pelestarian cagar budaya yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Direktur Jenderal Kebudayaan. BPCB bertugas melaksanakan pelindungan, pengembangan, dan pemanfaatan cagar budaya dan yang diduga cagar budaya yang berada di wilayah kerjanya. BPCB Sulsel sebagai unit pengelola Benteng Fort Rotterdam harus tahu betul bagaimana cara dalam penyebarluasan informasi mengenai situs budaya terutama di era digital. Faktor utama yang harus diperhatikan untuk meningkatkan minat kunjungan adalah merumuskan dan menerapkan strategi komunikasi yang terarah, karena kunci dari semua aktivitas manusia adalah komunikasi, dan strategi adalah cara yang tepat untuk menghadapi semua aktivitas tersebut guna mencapai tujuan dan menghilangkan hambatan. mengatasi. Meskipun terdapat banyak tempat wisata di Makassar, jika wisatawan asing tidak mengetahui informasi ini, mereka tidak akan dapat menikmati perkembangan pariwisata. Penelitian ini menggunakan merupakan penelitian deskriptif kualitatif, dengan menggunakan observasi dan wawancara sebagai teknik pengumpulan data. Proses analisis data dilakukan dengan menelaah seluruh data yang ada dari berbagai sumber yaitu observasi, wawacara, dokumen pribadi, dan dokumen resmi. Kemudian dilakukan pengecekan validitas data menggunakan triangulasi data dan triangulasi teknik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi komunikasi Balai Pelestarian Cagar Budaya Sulawesi Selatan menggunakan empat tahapan, yaitu pengenalan khalayak untuk menentukan target dari strategi komunikasi yang akan dilakukan, setelah itu menyusun pesan, dengan menggunakan metode informatif dan repition, dan memanfaatkan media sebagai sarana penyebar luasan informasi melalui Kelompok Kerja Pelayanan Publik dan Publikasi. Faktor pendukung dan penghambat juga merupakan faktor yang mempengaruhi kefektivan strategi komunikasi Balai pelestarian cagar budaya Sulawesi Selatan.","PeriodicalId":173924,"journal":{"name":"Jurnal Dakwah Tabligh","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Dakwah Tabligh","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24252/jdt.v23i2.32709","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pariwisata di Indonesia terus dikelola dengan serius oleh pemerintah Indonesia guna meningkatkan dan mengembangkan objek-objek wisata yang ada di Indonesia dengan maksud dan tujuan tidak lain untuk meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan baik dari wisatawan mancanegara ataupun nusantara. Pariwisata di Indonesia sendiri dikelola oleh Kementerian Pariwisata Indonesia yang memiliki branding “Wonderful Indonesia” yang ditujukan bagi wisatawan mancanegara dan “Pesona Indonesia” yang ditujukan untuk wisatawan nusantara. Pesona Indonesia dalam youtube menggunakan kampanye digital yang didukung dengan penggunaan endorse berupa artis ataupun vlogger guna meningkatkan ketertarikan khalayak, baik menyaksikan video yang ada di youtube ataupun melakukan perjalanan wisata. Pariwisata merupakan salah satu bidang potensial dalam hal pembangunan sebuah negara, hal itu dikarenakan pariwisata dianggap mampu memberikan dampak postif sebagai penggerak kegiatan ekonomi rakyat. Dampak positif yang paling terasa adalah pariwisata berperan penting sebagai penggerak pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan dalam hal pembangunan di suatu daerah. Kota Makassar sendiri memiliki beragam potensi wisata, mulai dari wisata alam, budaya, buatan sampai wisata minat khusus, karena itulah banyak wisata lokal ataupun mancanegara yang berkunjung ke Kota Makassar. Salah satunya ialah objek wisata peninggalan bersejarah, yaitu Benteng Fort Rotterdam. Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) adalah unit pelaksana teknis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di bidang pelestarian cagar budaya yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Direktur Jenderal Kebudayaan. BPCB bertugas melaksanakan pelindungan, pengembangan, dan pemanfaatan cagar budaya dan yang diduga cagar budaya yang berada di wilayah kerjanya. BPCB Sulsel sebagai unit pengelola Benteng Fort Rotterdam harus tahu betul bagaimana cara dalam penyebarluasan informasi mengenai situs budaya terutama di era digital. Faktor utama yang harus diperhatikan untuk meningkatkan minat kunjungan adalah merumuskan dan menerapkan strategi komunikasi yang terarah, karena kunci dari semua aktivitas manusia adalah komunikasi, dan strategi adalah cara yang tepat untuk menghadapi semua aktivitas tersebut guna mencapai tujuan dan menghilangkan hambatan. mengatasi. Meskipun terdapat banyak tempat wisata di Makassar, jika wisatawan asing tidak mengetahui informasi ini, mereka tidak akan dapat menikmati perkembangan pariwisata. Penelitian ini menggunakan merupakan penelitian deskriptif kualitatif, dengan menggunakan observasi dan wawancara sebagai teknik pengumpulan data. Proses analisis data dilakukan dengan menelaah seluruh data yang ada dari berbagai sumber yaitu observasi, wawacara, dokumen pribadi, dan dokumen resmi. Kemudian dilakukan pengecekan validitas data menggunakan triangulasi data dan triangulasi teknik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi komunikasi Balai Pelestarian Cagar Budaya Sulawesi Selatan menggunakan empat tahapan, yaitu pengenalan khalayak untuk menentukan target dari strategi komunikasi yang akan dilakukan, setelah itu menyusun pesan, dengan menggunakan metode informatif dan repition, dan memanfaatkan media sebagai sarana penyebar luasan informasi melalui Kelompok Kerja Pelayanan Publik dan Publikasi. Faktor pendukung dan penghambat juga merupakan faktor yang mempengaruhi kefektivan strategi komunikasi Balai pelestarian cagar budaya Sulawesi Selatan.
南苏拉威西保护区保护区数字通信战略促进游客参观,案例研究:鹿特丹堡
印尼的旅游业继续受到印尼政府的认真管理,以增加和发展现有的旅游景点,目的无非是增加外国游客或群岛游客的游客数量。印尼旅游业由印尼旅游部管理,其品牌是“美妙的印尼”,专门为外国游客和群岛游客服务。印尼对youtube的魅力使用使用艺术家或vlogger内啡肽支持的数字活动来增加观众的兴趣,无论是观看youtube上的视频还是旅游。旅游业是国家发展的潜在领域之一,这是因为旅游业被认为是推动人民经济活动的积极影响。最明显的积极影响是旅游业在促进一个地区的经济增长和繁荣方面发挥了重要作用。仅马卡萨市就有各种各样的旅游潜力,从自然旅游到文化旅游,再到特殊的兴趣旅游,这就是到马卡萨的许多地方或外国旅游的原因。其中一个是鹿特丹堡的历史遗迹。保护区保护区保护区保护区保护区是教育部及文化保护部的技术单位,由受管制的文化总干事负责。BPCB负责保护、开发和利用保护区,也被认为是该地区的保护区。作为鹿特丹堡堡垒的管理单位,BPCB Sulsel必须非常清楚如何传播有关文化网站的信息,尤其是在数字时代。增加对访问兴趣所需要考虑的一个主要因素是制定和实施一个指导的沟通战略,因为所有人类活动的关键是沟通,战略是处理所有这些活动的正确方法,以达到目的和消除障碍。克服。虽然马卡萨有很多旅游景点,但如果外国游客不知道这些信息,他们将无法享受旅游业的发展。本研究采用描述性质的研究,采用观察和访谈作为数据收集技术。数据分析的过程是通过研究来自不同来源的所有数据——观察、草稿、个人文件和官方文件——来完成的。然后用数据三角法和工程三角法验证数据的有效性。研究结果表明,保护大厅南苏拉威西保留地沟通策略使用的四个阶段,即受众决定目标识别的交流战略将是起草后,完成信息、使用信息和repition以及利用媒体作为信息对外传播手段通过公共服务工作组和出版物。支持因素和抑制因素也影响了南苏拉威西保护区通信战略保护大厅的安全。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信