M. Arba, Wa Ode, Sitti Zubaydah, R. Mahmudah, Irvan Anwar, Alvin Mahendra, Cici Pulcerima, Fitri Syahriani Djalil, Friesca Dwi Cahyani, Nur Islami Irwan, S. Handayani, Hijau Bumi, Tridharma Anduonohu, J. H. Mokodompit, Kendari, Kata Kunci, Edukasi Kosmetik Sosialisasi Bpom
{"title":"SOSIALISASI DAN EDUKASI TENTANG KOSMETIK YANG AMAN PADA MASYARAKAT PESISIR DI DESA LEPPE, KECAMATAN SOROPIA, KABUPATEN KONAWE","authors":"M. Arba, Wa Ode, Sitti Zubaydah, R. Mahmudah, Irvan Anwar, Alvin Mahendra, Cici Pulcerima, Fitri Syahriani Djalil, Friesca Dwi Cahyani, Nur Islami Irwan, S. Handayani, Hijau Bumi, Tridharma Anduonohu, J. H. Mokodompit, Kendari, Kata Kunci, Edukasi Kosmetik Sosialisasi Bpom","doi":"10.33772/mosiraha.v1i1.3","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kosmetika merupakan salah satu produk farmasi yang digunakan setiap hari oleh wanita dan pria mulai dari bayi sampai orang dewasa. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan sosialisasi kepada masyarakat desa pesisir mengenai pemilihan kosmetika yang aman. Metode yang digunakan adalah dengan pembagian leaflet dan pemberian materi melalui presentase dan dilanjutkan dengan sesi tanya jawab. Luaran kegiatan berupa warga desa Leppe mengetahui cara pemilihan kosmetik yang aman sesuai yang disyaratkan oleh BPOM. Kesimpulan masyarakat desa leppe masih minim tentang pemilihan kosmetik yang aman, sehingga dengan adanya sosialisasi ini diharapkan dapat menambah pengetahuan masyarakat dalam mengetahui dan memilih kosmetik yang aman.","PeriodicalId":230110,"journal":{"name":"Mosiraha: Jurnal Pengabdian Farmasi","volume":"45 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Mosiraha: Jurnal Pengabdian Farmasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33772/mosiraha.v1i1.3","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Kosmetika merupakan salah satu produk farmasi yang digunakan setiap hari oleh wanita dan pria mulai dari bayi sampai orang dewasa. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan sosialisasi kepada masyarakat desa pesisir mengenai pemilihan kosmetika yang aman. Metode yang digunakan adalah dengan pembagian leaflet dan pemberian materi melalui presentase dan dilanjutkan dengan sesi tanya jawab. Luaran kegiatan berupa warga desa Leppe mengetahui cara pemilihan kosmetik yang aman sesuai yang disyaratkan oleh BPOM. Kesimpulan masyarakat desa leppe masih minim tentang pemilihan kosmetik yang aman, sehingga dengan adanya sosialisasi ini diharapkan dapat menambah pengetahuan masyarakat dalam mengetahui dan memilih kosmetik yang aman.