PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG TERIGU DENGAN TEPUNG SAGU TERHADAP TINGKAT KESUKAAN BOLU KEMOJO

Dian Ramadhani, S. Mulyani
{"title":"PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG TERIGU DENGAN TEPUNG SAGU TERHADAP TINGKAT KESUKAAN BOLU KEMOJO","authors":"Dian Ramadhani, S. Mulyani","doi":"10.36929/jpk.v7i2.136","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tepung terigu menjadi produk pertanian yang penting bagi masyarakat Indonesia karena tepung terigu telah menjadi bahan baku banyak olahan makanan. Tingkat produksi dan permintaan yang tinggi menyebabkan tingginya harga tepung. Keadaan ini memacu pengembangan upaya produk alternatif pengganti. Sagu merupakan salah satu komoditas yang dapat dijadikan sebagai alternatif pengganti terigu dan merupakan bahan baku pangan lokalPropinsi Riau.Bolu kembojo merupakan salah satu jenis pangan tradisional Riau yang dipopulerkan pada tahun 1997. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh substitusi tepung terigu dengan tepung sagu terhadap tingkat kesukaan bolu kemojo.Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan substitusi tepung terigu dengan tepung sagu yaitu 0%, 25%, 50%, 75% dan 100% dan kontrol tanpa menggunakan tepung sagu, dilakukan uji tingkat kesukaan terhadap produk, kemudian data dianalisa menggunakan analisa sidik ragam satu arah yang dilanjutkan dengan uji Duncan’s. Hasil penelitian ini adalah produk bolu krmojo dengan 5 formula yang menyatakan bahwa adanya pengaruh subtitusi tepung terigu dengan tepung sagu terhadap tingkat kesukaan rasa, aroma, warna dan tekstur.","PeriodicalId":128607,"journal":{"name":"JURNAL PROTEKSI KESEHATAN","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-03-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL PROTEKSI KESEHATAN","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36929/jpk.v7i2.136","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Tepung terigu menjadi produk pertanian yang penting bagi masyarakat Indonesia karena tepung terigu telah menjadi bahan baku banyak olahan makanan. Tingkat produksi dan permintaan yang tinggi menyebabkan tingginya harga tepung. Keadaan ini memacu pengembangan upaya produk alternatif pengganti. Sagu merupakan salah satu komoditas yang dapat dijadikan sebagai alternatif pengganti terigu dan merupakan bahan baku pangan lokalPropinsi Riau.Bolu kembojo merupakan salah satu jenis pangan tradisional Riau yang dipopulerkan pada tahun 1997. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh substitusi tepung terigu dengan tepung sagu terhadap tingkat kesukaan bolu kemojo.Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan substitusi tepung terigu dengan tepung sagu yaitu 0%, 25%, 50%, 75% dan 100% dan kontrol tanpa menggunakan tepung sagu, dilakukan uji tingkat kesukaan terhadap produk, kemudian data dianalisa menggunakan analisa sidik ragam satu arah yang dilanjutkan dengan uji Duncan’s. Hasil penelitian ini adalah produk bolu krmojo dengan 5 formula yang menyatakan bahwa adanya pengaruh subtitusi tepung terigu dengan tepung sagu terhadap tingkat kesukaan rasa, aroma, warna dan tekstur.
白面粉成为印尼人民的重要农产品,因为白面粉已经成为许多加工食品的原料。高产量和需求导致了面粉价格的上涨。这种情况促使替代产品努力的发展。Sagu是一种商品,可以用它来代替小麦和廖内省的当地食物。Bolu kembojo是廖内最传统的食物之一,于1997年普及。本研究的目的是确定白面粉和白面粉的代换对bolu kemojo首选水平的影响。这是研究实验用随机的完整设计(财富)5替换待遇小麦粉和面粉西米0%,25%、50%、75%和100%的测试和控制没有使用面粉西米,进行产品的喜爱程度,然后分析使用数据分析进行单向多样的指纹邓肯的测试。这项研究的结果是一种由五种配方组成的bolu krmojo产品,该配方将麦粉与西米粉替代作用,对味道、香味、颜色和纹理水平的影响。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信