{"title":"ANALISIS BIAYA, PENDAPATAN, DAN R/C PADA USAHATANI JAGUNG (Survey di Kawasan Agropolitan Kabupaten Ciamis)","authors":"Lidya Nur Amalia","doi":"10.25157/jimag.v10i2.10252","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui besarnya: (1) Biaya, penerimaan, dan pendapatan usahatani jagung di Kawasan Agropolitan Kabupaten Ciamis, dan (2) R/C usahatani jagung di Kawasan Agropolitan Kabupaten Ciamis. Jenis penelitian yang digunakan adalah survey di Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis yang dipilih secara sengaja sebagai lokasi penelitian dengan pertimbangan memiliki produktivitas tertinggi dan lahan usahatani jagung terluas jika dibandingkan dengan kecamatan lainnya yang ada di kawasan agropolitan Kabupaten Ciamis. Ukuran sampel sebanyak 94 petani yang diambil dari populasi sebanyak 1.545 dengan menggunakan rumus Slovin. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) Biaya total Rp14.057.16,22; penerimaan Rp32.113.414,99; dan pendapatan Rp18.056.247,77; dan (2) R/C 2,28, yang menunjukkan bahwa usahatani jagung tersebut layak untuk diusahakan.","PeriodicalId":142823,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25157/jimag.v10i2.10252","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui besarnya: (1) Biaya, penerimaan, dan pendapatan usahatani jagung di Kawasan Agropolitan Kabupaten Ciamis, dan (2) R/C usahatani jagung di Kawasan Agropolitan Kabupaten Ciamis. Jenis penelitian yang digunakan adalah survey di Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis yang dipilih secara sengaja sebagai lokasi penelitian dengan pertimbangan memiliki produktivitas tertinggi dan lahan usahatani jagung terluas jika dibandingkan dengan kecamatan lainnya yang ada di kawasan agropolitan Kabupaten Ciamis. Ukuran sampel sebanyak 94 petani yang diambil dari populasi sebanyak 1.545 dengan menggunakan rumus Slovin. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) Biaya total Rp14.057.16,22; penerimaan Rp32.113.414,99; dan pendapatan Rp18.056.247,77; dan (2) R/C 2,28, yang menunjukkan bahwa usahatani jagung tersebut layak untuk diusahakan.