Standar Kelayakan Berita Headline di Media Online

Abdul Muhaemin, Enjang As, Luk Luk Atin Marfuah
{"title":"Standar Kelayakan Berita Headline di Media Online","authors":"Abdul Muhaemin, Enjang As, Luk Luk Atin Marfuah","doi":"10.15575/annaba.v2i4.697","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nInformasi menjadi hal yang penting bagi masyarakat dalam kehidupan sehari-hari, penyebaran informasi saat ini masih diterapkan dalam berbagai media baik itu media cetak, elektronik hingga media online.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui berbagai kriteria redaksi Pikiran-Rakyat.com dalam mempubilkasikan suatu berita yang dijadikan sebagai headline. Sesuai dengan standar kelayakan berita yaitu penting, menarik, aktual dan faktual. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan jenis data kualitatif. Metode pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi, wawancara serta dokumentasi dari situs Pikiran-Rakyat.com. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Gatekeeping yang dikemukakan oleh Kurt Lewin. Hasil penelitian ini bahwa Pikiran-Rakyat.com menjadikan berita yang terkait dengan Bandung, Jawa Barat dan Persib Bandung sebagai berita yang penting dan mendapatkan porsi khusus untuk dijadikan sebagai headline. Dari aspek menarik Pikiran-Rakyat.com sering menjadikan headline adalah berita yang tengah viral serta berita-berita ringan seperti gaya hidup, trend, fashion, hingga film. Untuk berita aktual yang dijadikan headline adalah tentang peristiwa terbaru yang bersifat penting untuk diketahui oleh masyarakat seperti breaking news. Sementara untuk berita headline berdasarkan aspek faktual, Pikiran-Rakyat.com memprioritaskan berita yang diliput langsung oleh wartawan ke lapangan. \nKata Kunci :  Media Online; Standar Berita; Headline. \nABSTRACT \nInformation becomes an important thing for the community in daily life, information dissemination is still applied in various media, both print, electronic and online media. The purpose of this research is to find out various editorial criteria of Pikiran-Rakyat.com in publishing a story that is used as a headline. In accordance with the standards of news feasibility that is important, interesting, actual and factual. The method used in this research is descriptive method with qualitative data types. Methods of collecting data using the method of observation, interviews and documentation from the site Pikiran-Rakyat.com. The theory used in this study is the Gatekeeping theory proposed by Kurt Lewin. The results of this study that Pikiran-Rakyat.com make news related to Bandung, West Java and Persib Bandung as important news and get a special portion to be used as headlines. From the interesting aspect, Pikiran-Rakyat.com often makes headlines a viral news and light news such as lifestyle, trend, fashion, and film. For the actual news that is used as a headline is about the latest events that are important to be known by the public such as breaking news. While for headline news based on factual aspects, Pikiran-Rakyat.com prioritizes news that is covered directly by reporters to the field. \nKeywords: Online media; News Standard; Headline.","PeriodicalId":272837,"journal":{"name":"Annaba: Jurnal Ilmu Jurnalistik","volume":"9 1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-10-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Annaba: Jurnal Ilmu Jurnalistik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.15575/annaba.v2i4.697","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

ABSTRAK Informasi menjadi hal yang penting bagi masyarakat dalam kehidupan sehari-hari, penyebaran informasi saat ini masih diterapkan dalam berbagai media baik itu media cetak, elektronik hingga media online.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui berbagai kriteria redaksi Pikiran-Rakyat.com dalam mempubilkasikan suatu berita yang dijadikan sebagai headline. Sesuai dengan standar kelayakan berita yaitu penting, menarik, aktual dan faktual. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan jenis data kualitatif. Metode pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi, wawancara serta dokumentasi dari situs Pikiran-Rakyat.com. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Gatekeeping yang dikemukakan oleh Kurt Lewin. Hasil penelitian ini bahwa Pikiran-Rakyat.com menjadikan berita yang terkait dengan Bandung, Jawa Barat dan Persib Bandung sebagai berita yang penting dan mendapatkan porsi khusus untuk dijadikan sebagai headline. Dari aspek menarik Pikiran-Rakyat.com sering menjadikan headline adalah berita yang tengah viral serta berita-berita ringan seperti gaya hidup, trend, fashion, hingga film. Untuk berita aktual yang dijadikan headline adalah tentang peristiwa terbaru yang bersifat penting untuk diketahui oleh masyarakat seperti breaking news. Sementara untuk berita headline berdasarkan aspek faktual, Pikiran-Rakyat.com memprioritaskan berita yang diliput langsung oleh wartawan ke lapangan. Kata Kunci :  Media Online; Standar Berita; Headline. ABSTRACT Information becomes an important thing for the community in daily life, information dissemination is still applied in various media, both print, electronic and online media. The purpose of this research is to find out various editorial criteria of Pikiran-Rakyat.com in publishing a story that is used as a headline. In accordance with the standards of news feasibility that is important, interesting, actual and factual. The method used in this research is descriptive method with qualitative data types. Methods of collecting data using the method of observation, interviews and documentation from the site Pikiran-Rakyat.com. The theory used in this study is the Gatekeeping theory proposed by Kurt Lewin. The results of this study that Pikiran-Rakyat.com make news related to Bandung, West Java and Persib Bandung as important news and get a special portion to be used as headlines. From the interesting aspect, Pikiran-Rakyat.com often makes headlines a viral news and light news such as lifestyle, trend, fashion, and film. For the actual news that is used as a headline is about the latest events that are important to be known by the public such as breaking news. While for headline news based on factual aspects, Pikiran-Rakyat.com prioritizes news that is covered directly by reporters to the field. Keywords: Online media; News Standard; Headline.
信息的抽象已成为社会日常生活的重要组成部分,目前信息的传播仍适用于各种印刷媒体、电子媒体,直到网上媒体。本研究的目的是找出各种编辑标准,以将某一标题加以突出。根据新闻价值标准,重要、有趣、真实和真实的新闻价值。本研究采用的方法是一种具有定性数据类型的描述性方法。数据收集方法采用了令人心目的观察、采访和文档。这项研究使用的理论是库尔特·列文提出的盖茨顿理论。这项研究的结果是,newmin.com将与万隆、西爪哇省和西爪哇省有关的新闻列为重要新闻,并获得特别分量作为标题。从吸引人的方面来说,网络经常把头条新闻变成病毒新闻,从生活方式到时尚再到电影。最近的头条新闻是关于像突发新闻这样的公众需要知道的重要事件。与此同时,基于事实方面的头条新闻,minmin.com将记者现场直播的新闻优先考虑。关键词:在线媒体;标准新闻;头条新闻。抽象信息在日常生活中成为社区重要的东西,信息纪律仍然应用于各种媒体,印刷、电子和在线媒体。这项研究的目的是在发表一篇以头条为标题的故事时发现《思想批判》的多元化编辑。考虑到新闻的标准情感,这是重要的,有趣的,实际的。这项研究使用的方法是用可用的数据类型解构的方法。通过观察方法、审讯和从人心网站文档来收集数据的方法。这个研究中使用的理论是库尔特·莱文(Kurt Lewin)的《盖茨理论》(The theory)提供的理论。这个鼓舞人心的研究表明,该研究将新闻与万隆、西爪哇和佩西万隆联系起来,就像重要的新闻一样,并将一个特殊的话题用作头条新闻。从有趣的方面来说,adv .com .提供了一条病毒新闻和轻新闻,就像生活方式、趋势、时尚和电影一样。因为真实的新闻是关于最近的事件,重要的是被公众知道,比如突发新闻。虽然主要新闻标题基于事实调查,令人信服的是由现场记者直接掩盖的新闻。Keywords:网络媒体;新闻标准;头条新闻。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信