KEPEMIMPINAN INOVATIF DALAM PENDIDIKAN: PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN LEWAT KEPEMIMPINAN INOVATIF

Iske Mareta
{"title":"KEPEMIMPINAN INOVATIF DALAM PENDIDIKAN: PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN LEWAT KEPEMIMPINAN INOVATIF","authors":"Iske Mareta","doi":"10.32764/eduscope.v7i2.2096","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dalam lingkup sekolah, kepala sekolah selaku pemimpin di bebankan tanggung jawab untuk menghadirkan program-program baru lewat inovasi dari program yang sudah atau belum terlaksana. Dengan begitu adanya kepemimpinan inovatif patut menjadi hal yang dicoba oleh kepala sekolah selaku pemimpin. Penelitian ini ditunjang menggunakan metode library research dengan menggunakan alat dan bahan yang berada di perpustakan seperti buku, artikel maupun data-data yang terkait dengan penlitian yang ingin dilakukan. Dari penelitian ini diperoleh hasil berupa kepemimpinan inovatif dalam pendidikan akan memberikan dampak yang baik bagi sebuah sekolah jika pemimpinnya atau kepala sekolah memperoleh perhatian yang memadai. Demikian ini karena kepala sekolah merupakan kunci tercapainya mutu pendidikan yang baik.  Kesimpulan yang kami peroleh dari penelitian ini bahwasannya untuk meningkatkan mutu pendidikan melalui perbuhan kepemimpinan menggunakan kepemimpinan inovatif maka dibutuhkan perhatian terhadap input dan output pendidikan secara lebih mendalam.","PeriodicalId":143021,"journal":{"name":"EDUSCOPE: Jurnal Pendidikan, Pembelajaran, dan Teknologi","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EDUSCOPE: Jurnal Pendidikan, Pembelajaran, dan Teknologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32764/eduscope.v7i2.2096","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Dalam lingkup sekolah, kepala sekolah selaku pemimpin di bebankan tanggung jawab untuk menghadirkan program-program baru lewat inovasi dari program yang sudah atau belum terlaksana. Dengan begitu adanya kepemimpinan inovatif patut menjadi hal yang dicoba oleh kepala sekolah selaku pemimpin. Penelitian ini ditunjang menggunakan metode library research dengan menggunakan alat dan bahan yang berada di perpustakan seperti buku, artikel maupun data-data yang terkait dengan penlitian yang ingin dilakukan. Dari penelitian ini diperoleh hasil berupa kepemimpinan inovatif dalam pendidikan akan memberikan dampak yang baik bagi sebuah sekolah jika pemimpinnya atau kepala sekolah memperoleh perhatian yang memadai. Demikian ini karena kepala sekolah merupakan kunci tercapainya mutu pendidikan yang baik.  Kesimpulan yang kami peroleh dari penelitian ini bahwasannya untuk meningkatkan mutu pendidikan melalui perbuhan kepemimpinan menggunakan kepemimpinan inovatif maka dibutuhkan perhatian terhadap input dan output pendidikan secara lebih mendalam.
教育创新领导力:通过创新领导力提高教育质量
在学校范围内,校长作为领导者,有责任通过项目的创新来呈现新项目。以这种方式进行创新领导,应该是校长作为领导者所尝试的。这项研究以图书馆研究的方法为基础,使用与研究目的相关的书籍、文章和数据等图书馆内的工具和材料。这项研究的结果是,如果学校领导人或校长得到足够的关注,创新的教育领导将对学校产生良好的影响。这是因为校长是实现良好教育质量的关键。我们从这项研究中得出的结论是,为了通过领导力的培养,利用创新的领导力来提高教育质量,我们需要更多地关注教育的投入和产出。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信