Catatan Editor: Mengkaji perubahan sosial dalam perspektif psikologi sosial

B. Takwin
{"title":"Catatan Editor: Mengkaji perubahan sosial dalam perspektif psikologi sosial","authors":"B. Takwin","doi":"10.7454/JPS.2021.18","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dunia begitu sering mengalami perubahan sosial, bahkan yang dramatis. Semua masyarakat mengala-minya dan jutaan orang terpengaruhi. “Perubahan—perubahan sosial yang sangat cepat—adalah fakta terpenting kehidupan saat ini”, begitu Nolan dan Lenski (2011, p. xiii) menyatakan. Orang-orang menerima perubahan sebagai hal yang tak terelakkan, terjadi begitu saja, meski tidak benar-benar mengerti. Perubahan sosial menyebar luas, global, di masyarakat manapun, dan apapun kondisinya. Studi mengenai perubahan sosial dalam bidang psikologi tergolong sedikit. Hingga kini, belum ada penjelasan mengenai hubungan antara proses \"makro\" perubahan sosial dan proses \"mikro\" dari dampak psikologisnya. Belum ada yang menjembatani kedua hal tersebut. Diperlukan kajian yang berfokus pada konseptualisasi perubahan sosial yang mencakup proses makro dan mikro untuk memahami adaptasi individu terhadap perubahan sosial.  \nStudi tentang perubahan sosial menjadi tantangan bagi psikolog sosial di Indonesia. Berbagai perubahan sosial banyak terjadi di Indonesia, dan berbagai perubahan ini memberikan dampak yang signifikan pada masyarakat. Salah satunya ialah pandemi COVID-19 yang telah menghasilkan perubahan sosial yang berdampak masif dan dramatis pada masyarakat. Barangkali ini bisa jadi panggilan bagi para psikolog sosial Indonesia untuk meneliti dan menghasilkan kontribusi yang bisa mengatasi masalah perubahan sosial. Lebih jauh lagi, diharapkan nantinya para ahli psikologi sosial dapat menerapkan hasil studi mereka pada kebijakan dan tindakan politik yang terkait dengan dampak perubahan sosial.","PeriodicalId":282612,"journal":{"name":"Jurnal Psikologi Sosial","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Psikologi Sosial","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.7454/JPS.2021.18","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2

Abstract

Dunia begitu sering mengalami perubahan sosial, bahkan yang dramatis. Semua masyarakat mengala-minya dan jutaan orang terpengaruhi. “Perubahan—perubahan sosial yang sangat cepat—adalah fakta terpenting kehidupan saat ini”, begitu Nolan dan Lenski (2011, p. xiii) menyatakan. Orang-orang menerima perubahan sebagai hal yang tak terelakkan, terjadi begitu saja, meski tidak benar-benar mengerti. Perubahan sosial menyebar luas, global, di masyarakat manapun, dan apapun kondisinya. Studi mengenai perubahan sosial dalam bidang psikologi tergolong sedikit. Hingga kini, belum ada penjelasan mengenai hubungan antara proses "makro" perubahan sosial dan proses "mikro" dari dampak psikologisnya. Belum ada yang menjembatani kedua hal tersebut. Diperlukan kajian yang berfokus pada konseptualisasi perubahan sosial yang mencakup proses makro dan mikro untuk memahami adaptasi individu terhadap perubahan sosial.  Studi tentang perubahan sosial menjadi tantangan bagi psikolog sosial di Indonesia. Berbagai perubahan sosial banyak terjadi di Indonesia, dan berbagai perubahan ini memberikan dampak yang signifikan pada masyarakat. Salah satunya ialah pandemi COVID-19 yang telah menghasilkan perubahan sosial yang berdampak masif dan dramatis pada masyarakat. Barangkali ini bisa jadi panggilan bagi para psikolog sosial Indonesia untuk meneliti dan menghasilkan kontribusi yang bisa mengatasi masalah perubahan sosial. Lebih jauh lagi, diharapkan nantinya para ahli psikologi sosial dapat menerapkan hasil studi mereka pada kebijakan dan tindakan politik yang terkait dengan dampak perubahan sosial.
编辑注:从社会心理学的角度来审视社会变化
世界经常经历社会变化,甚至是戏剧性的变化。整个社会都受到影响,数百万人受到影响。诺兰和伦斯基(2011年,p. xiii)表示:“变革——迅速的社会变革——是当今生活中最重要的事实。”人们接受改变是不可避免的,尽管他们并不真正理解。社会的变化正在普遍、全球性地、在任何社会、任何环境中发生。心理学领域的社会变革研究只能提供一点点。到目前为止,还没有解释社会“宏观”变化过程和其心理影响的微观进程之间的联系。目前还没有人能把这两者联系起来。这需要一个关注社会变革概念化的研究,包括宏观和微观的认识个人适应社会变革的过程。对社会变革的研究给印尼的社会心理学家带来了挑战。印尼发生了许多社会变化,这些变化对社会产生了重大影响。其中之一是COVID-19大流行,它导致了对社会的巨大和戏剧性的社会变革。也许这是印尼社会心理学家研究和产生能够解决社会变革问题的贡献的号召。此外,社会心理学家希望将他们的研究成果应用于与社会变革影响相关的政治政策和行为。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信