Penguatan Kapasitas Kelompok Wanita Tani dan Ibu – Ibu PKK Dalam Penggunaan Digital Marketing

Henki Bayu Seta, R. M. B. Wadu, Theresiawati Theresiawati, I. W. B. Pradnyana
{"title":"Penguatan Kapasitas Kelompok Wanita Tani dan Ibu – Ibu PKK Dalam Penggunaan Digital Marketing","authors":"Henki Bayu Seta, R. M. B. Wadu, Theresiawati Theresiawati, I. W. B. Pradnyana","doi":"10.37729/abdimas.v7i1.2200","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kegiatan penjualan ibu - ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani (KWT) saat ini hanya berada di sekitar kawasan desa Rajaiyang dan mengandalkan media interaksi dengan konsumen (pelanggan) secara langsung. Jumlah pesaing yang semakin meningkat dengan banyaknya inovasi dan penawaran promo yang menarik akan menyebabkan pihak KWT sulit menjaga performansi dan kinerja dengan tingkat profitabilitasnya. Pelanggan seringkali sulit untuk mengakses berbagai informasi tentang produk yang dimiliki atau produk terbaru, serta informasi harga terbaru. Tim pengabdian kepada masyarakat Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta melaksanakan pelatihan ini untuk meningkatkan kemampuan kelompok wanita Tani dalam bidang penguasaan teknologi informatika (TIK) dan penjualan secara daring melalui marketplace. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan pada 26 - 28 Juli tahun 2022 bertujuan untuk melakukan kegiatan pengenalan dan pelatihan digital marketing dalam membangun bisnis berbasis online. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini, memberikan materi pelatihan, melatih perserta dan mempraktikan secara langsung untuk dapat melakukan penjualan produk melalui marketplace. Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat ini berjumlah 15  ibu - ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani di Desa Rajaiyang. Bentuk kegiatan pengabdian masyarakat ini melatih peserta untuk mengenal bisnis dan memasarkan produk secara daring. Pelatihan digital marketing dibagi menjadi tiga bagian yaitu pemberian materi mengenai digital marketing, mempraktikkan secara langsung pembuatan akun toko di marketplace serta pengaturan toko online di marketplace. Hasil pengabdian, ibu - ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani memiliki pengetahuan, wawasan dan memahami bisnis secara daring, serta peserta mampu membuat akun penjual di marketplace.","PeriodicalId":102978,"journal":{"name":"Surya Abdimas","volume":"936 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Surya Abdimas","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37729/abdimas.v7i1.2200","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Kegiatan penjualan ibu - ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani (KWT) saat ini hanya berada di sekitar kawasan desa Rajaiyang dan mengandalkan media interaksi dengan konsumen (pelanggan) secara langsung. Jumlah pesaing yang semakin meningkat dengan banyaknya inovasi dan penawaran promo yang menarik akan menyebabkan pihak KWT sulit menjaga performansi dan kinerja dengan tingkat profitabilitasnya. Pelanggan seringkali sulit untuk mengakses berbagai informasi tentang produk yang dimiliki atau produk terbaru, serta informasi harga terbaru. Tim pengabdian kepada masyarakat Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta melaksanakan pelatihan ini untuk meningkatkan kemampuan kelompok wanita Tani dalam bidang penguasaan teknologi informatika (TIK) dan penjualan secara daring melalui marketplace. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan pada 26 - 28 Juli tahun 2022 bertujuan untuk melakukan kegiatan pengenalan dan pelatihan digital marketing dalam membangun bisnis berbasis online. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini, memberikan materi pelatihan, melatih perserta dan mempraktikan secara langsung untuk dapat melakukan penjualan produk melalui marketplace. Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat ini berjumlah 15  ibu - ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani di Desa Rajaiyang. Bentuk kegiatan pengabdian masyarakat ini melatih peserta untuk mengenal bisnis dan memasarkan produk secara daring. Pelatihan digital marketing dibagi menjadi tiga bagian yaitu pemberian materi mengenai digital marketing, mempraktikkan secara langsung pembuatan akun toko di marketplace serta pengaturan toko online di marketplace. Hasil pengabdian, ibu - ibu PKK dan Kelompok Wanita Tani memiliki pengetahuan, wawasan dan memahami bisnis secara daring, serta peserta mampu membuat akun penjual di marketplace.
加强农民妇女和母亲的能力——库尔德工人党数字营销利用的母亲
库尔德工人党和非政府组织(KWT)的销售活动目前只围绕Rajaiyang村,并依靠直接与消费者互动的媒体。随着创新和优惠的增加,竞争对手的数量不断增加,使得KWT很难在盈利水平上保持业绩和表现。客户往往很难获得有关其拥有或最新产品以及最新价格信息的各种信息。雅加达“经验丰富”国家发展大学社区服务小组开展了这项培训,目的是提高农场妇女在信息技术掌握方面的能力,并通过市场营销在网上销售。2022年7月26日至28日开展的社区奉献活动旨在开展以在线为基础的企业的数字营销识别和培训活动。在这些活动中使用的方法,提供培训材料,培训和直接实践,以便通过市场销售产品。其中包括15名库尔德工人党妇女和Rajaiyang村的农民妇女。这种形式的社区奉献活动训练参与者熟悉企业并在网上销售产品。数字营销培训分为三个部分:提供关于数字营销的资料,如何直接将市场营销账户的建立和在线市场设置进行实践。PKK女士和农场妇女在网上有知识、见识和了解业务,参与者能够在市场上建立销售账户。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信