{"title":"Implementasi Kurikulum Ismuba Pada Materi Pembelajaran Al-Islam Dan Kemuhammadiyahan Di SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya","authors":"Evan Bastian","doi":"10.33084/neraca.v7i2.3561","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini untuk mendeskripsikan bagaimana implementasi kurikulum ISMUBA pada materi pembelajaran Al-Islam dan Kemuhammadiyahan di SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya. \nSumber data dan sebagai subjek dalam penelitian ini adalah Kepala SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya, Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum, dan Guru Al-Islam dan Kemuhammadiyahan. Data dalam penelitian ini dikumpulkan menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. \nImplementasi kurikulum ISMUBA pada materi pembelajaran Al-Islam dan Kemuhammadiyahan di SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya dilihat dari aspek perencanaan pembelajaran dan pelaksanaan pembelajaran. Pada konteks perencanaan pembelajaran diimplementasikan dengan menyandingkan antara kurikulum nasional dan kurikulum ISMUBA. Sedangkan pada konteks pelaksanaan pembelajaran diimplementasikan secara langsung melalui penyampaian materi yang telah diadakan penyesuaian isi kandungannya dan dalam bentuk kegiatan pembiasaan yang diintegrasikan berupa kegiatan ibadah, hapalan, pengajian dan praktek berorganisasi Muhammadiyah. Sedangkan faktor utama dalam implementasinya ialah guru. Standar guru Al-Islam dan Kemuhammadiyahan di SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya bisa dikatakan sudah hampir memenuhi standar guru AIK, yaitu memiliki pemahaman atau berlatar belakang Muhammadiyah, kualifikasi akademik dan profesional juga terpenuhi, namun belum pernah mengikuti kegiatan peningkatan kompetensi guru AIK seperti pelatihan dan uji kompetensi guru ISMUBA karena sejauh ini belum pernah diadakan.","PeriodicalId":345576,"journal":{"name":"Neraca: Jurnal Pendidikan Ekonomi","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Neraca: Jurnal Pendidikan Ekonomi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33084/neraca.v7i2.3561","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Tujuan dari penelitian ini untuk mendeskripsikan bagaimana implementasi kurikulum ISMUBA pada materi pembelajaran Al-Islam dan Kemuhammadiyahan di SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya.
Sumber data dan sebagai subjek dalam penelitian ini adalah Kepala SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya, Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum, dan Guru Al-Islam dan Kemuhammadiyahan. Data dalam penelitian ini dikumpulkan menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif.
Implementasi kurikulum ISMUBA pada materi pembelajaran Al-Islam dan Kemuhammadiyahan di SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya dilihat dari aspek perencanaan pembelajaran dan pelaksanaan pembelajaran. Pada konteks perencanaan pembelajaran diimplementasikan dengan menyandingkan antara kurikulum nasional dan kurikulum ISMUBA. Sedangkan pada konteks pelaksanaan pembelajaran diimplementasikan secara langsung melalui penyampaian materi yang telah diadakan penyesuaian isi kandungannya dan dalam bentuk kegiatan pembiasaan yang diintegrasikan berupa kegiatan ibadah, hapalan, pengajian dan praktek berorganisasi Muhammadiyah. Sedangkan faktor utama dalam implementasinya ialah guru. Standar guru Al-Islam dan Kemuhammadiyahan di SMA Muhammadiyah 1 Palangka Raya bisa dikatakan sudah hampir memenuhi standar guru AIK, yaitu memiliki pemahaman atau berlatar belakang Muhammadiyah, kualifikasi akademik dan profesional juga terpenuhi, namun belum pernah mengikuti kegiatan peningkatan kompetensi guru AIK seperti pelatihan dan uji kompetensi guru ISMUBA karena sejauh ini belum pernah diadakan.