ANALISIS KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DI TOKO TRADISIONAL DALAM MENGHADAPI PERTUMBUHAN RITEL MODERN

Ni Luh Putu Maykha Felycia, Genoveva Genoveva
{"title":"ANALISIS KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DI TOKO TRADISIONAL DALAM MENGHADAPI PERTUMBUHAN RITEL MODERN","authors":"Ni Luh Putu Maykha Felycia, Genoveva Genoveva","doi":"10.34203/jimfe.v7i2.3540","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAKPenelitian ini bertujuan menganalisis keputusan pembelian konsumen di ritel tradisional dengan adanya pertumbuhan ritel modern yang terus meningkat, berdasarkan faktor-faktor lokasi, kenyamanan belanja, dan persepsi belanja masyarakat pada ritel tradisional dengan adanya pertumbuhan ritel modern yang terus meningkat. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif. Data penelitian berupa data primer yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner. Pemilihan sampel menggunakan metode judgement sampling, yaitu para responden dipilih dengan alasan tertentu, yaitu para pedagang toko tradisional dan masyarakat sekitar. Metode analisis data menggunakan structural equation model dengan Smart-PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lokasi tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian pada ritel tradisional, kenyamanan belanja dan persepsi belanja memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian pada ritel tradisional. Implikasi hasil penelitian ini terhadap ritel tradisional agar dapat bersaing adalah memperhatikan kenyamaan berbelanja, sehingga peningkatan fasilitas seperti penggunan pendingin ruangan, dekorasi, dan pelayanan yang lebih baik adalah sangat penting. ABSTRACTThis study aims to analyze consumer purchasing decisions in traditional retail in the presence of modern retail growth continues to increase, based on location factors, shopping convenience, and people's perceptions of shopping at traditional retail with the increasing growth of modern retail. This type of research is quantitative research. Research data in the form of primary data obtained through the distribution of questionnaires. The sample selection used judgment sampling method, where the respondents were selected for certain reasons, namely the traditional shop traders and the surrounding community. The data analysis method uses a structural equation model with Smart PLS. The results showed that location did not have a significant effect on purchasing decisions at traditional retail, shopping convenience and shopping perceptions had a significant influence on purchasing decisions at traditional retail. The implication of the results of this study for traditional retailers to be able to compete is to pay attention to the convenience of shopping, so that improving facilities such as the use of air conditioning, decoration and better service is very important.","PeriodicalId":225721,"journal":{"name":"JIMFE (Jurnal Ilmiah Manajemen Fakultas Ekonomi)","volume":"27 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JIMFE (Jurnal Ilmiah Manajemen Fakultas Ekonomi)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.34203/jimfe.v7i2.3540","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan menganalisis keputusan pembelian konsumen di ritel tradisional dengan adanya pertumbuhan ritel modern yang terus meningkat, berdasarkan faktor-faktor lokasi, kenyamanan belanja, dan persepsi belanja masyarakat pada ritel tradisional dengan adanya pertumbuhan ritel modern yang terus meningkat. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif. Data penelitian berupa data primer yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner. Pemilihan sampel menggunakan metode judgement sampling, yaitu para responden dipilih dengan alasan tertentu, yaitu para pedagang toko tradisional dan masyarakat sekitar. Metode analisis data menggunakan structural equation model dengan Smart-PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lokasi tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian pada ritel tradisional, kenyamanan belanja dan persepsi belanja memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian pada ritel tradisional. Implikasi hasil penelitian ini terhadap ritel tradisional agar dapat bersaing adalah memperhatikan kenyamaan berbelanja, sehingga peningkatan fasilitas seperti penggunan pendingin ruangan, dekorasi, dan pelayanan yang lebih baik adalah sangat penting. ABSTRACTThis study aims to analyze consumer purchasing decisions in traditional retail in the presence of modern retail growth continues to increase, based on location factors, shopping convenience, and people's perceptions of shopping at traditional retail with the increasing growth of modern retail. This type of research is quantitative research. Research data in the form of primary data obtained through the distribution of questionnaires. The sample selection used judgment sampling method, where the respondents were selected for certain reasons, namely the traditional shop traders and the surrounding community. The data analysis method uses a structural equation model with Smart PLS. The results showed that location did not have a significant effect on purchasing decisions at traditional retail, shopping convenience and shopping perceptions had a significant influence on purchasing decisions at traditional retail. The implication of the results of this study for traditional retailers to be able to compete is to pay attention to the convenience of shopping, so that improving facilities such as the use of air conditioning, decoration and better service is very important.
分析传统商店消费者购买决策,以应对现代零售增长
本研究旨在分析传统零售消费者购买决策,考虑到位置、购物便利以及传统零售对社会消费的看法以及现代零售增长的持续增长。这种研究是定量研究。研究数据是通过问卷的部署获得的主要数据。样本选择采用了采样方法,即受访者选择的原因是传统的商店经营者和社区。数据分析方法使用结构匹配模型与smart - please。研究结果表明,位置对传统零售业的购买决策、购物舒适性和消费感知对传统零售业的购买决策没有重大影响。这项研究对传统零售的影响在于对消费者的实用性的关注,因此增加空调、装饰和更好的服务等设施是至关重要的。根据传统零售需求需求分析的研究结果,基于定位因素、购物习惯和人们对传统零售的看法,以及现代零售增长的增长。这就是量化研究的类型。通过提问发行的原始数据进行研究。选用的可接受的试验方法数据分析的方法是用聪明的模型进行结构分析这种传统研究的结果的结果是为了维护公民的消费,所以在利用空调、装饰和更好的服务方面所存在的影响是非常重要的。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信