{"title":"Penerapan Media Sosial IGTV pada Mata Kuliah Menyimak 1 Universitas Negeri Malang","authors":"Celine Mevia Wijaya, Tiksno Widyatmoko, Sunarti Sunarti","doi":"10.17977/um064v3i52023p617-629","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penerapan Media Sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1 Universitas Negeri Malang memiliki tujuan untuk mendeskripsikan penerapan media sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1 dan mendeskripsikan respon mahasiswa terkait penerapan media sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1. Dengan memanfaatkan perkembangan teknologi terutama media sosial, penggunaan media sosial IGTV diharapkan dapat membantu mahasiswa dalam melatih kemampuan keterampilan menyimak. Peran serta respon mahasiswa semester 3 Prodi Pendidikan Bahasa Mandarin Universitas Negeri Malang menjadi sumber data serta data pada penelitian ini. Kajian ini memanfaatkan metode penelitian deskriptif melalui pendekatan kualitatif memakai instrumen lembar angket serta lembar observasi. Hasil penelitian terhadap Penerapan Media Sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1 Universitas Negeri Malang menyatakan bahwa penerapan sosial media IGTV sebagai media pembelajaran pada mata kuliah Menyimak 1 dapat membantu mahasiswa dalam melatih kemampuan keterampilan menyimak dan menarik perhatian serta minat mahasiswa ketika kegiatan proses belajar mengajar berlangsung. Kondisi ini dapat terlihat di saat aktivitas pembelajaran tengah berlangsung, mahasiswa menunjukkan sikap antusias dan dapat memahami konten materi terkait. Penerapan media sosial IGTV sebagai media pembelajaran pada mata kuliah Menyimak 1 dapat dikatakan sebagai media pembelajaran yang efektif juga efisien. Media sosial IGTV bisa mahasiswa akses dimanapun serta kapanpun.\nKata kunci: media sosial IGTV; keterampilan menyimak; bahasa Mandarin\nThe Application of IGTV Social Media in The Listening 1 State University of Malang\nThe application of IGTV social media in the Listening 1, State University of Malang, aims to describe the application of IGTV social media in the Listening 1 course and describe students’ responses related to the application of IGTV social media in the Listening 1 course. By utilizing technological developments, especially social media, the use of IGTV social media is expected to help students in practicing listening skill. The participation and response of students in the 3rd semester of the Mandarin Language Education Study Program, State University of Malang became a source of data and data in this study. This research uses a descriptive research method with a qualitative approach with observation sheet and questionnaire sheet as the instruments. The results of the research on the application of IGTV social media in the Listening 1, State University of Malang, stated that the application of IGTV social media as a learning medium in the Listening 1 course can help students training their listening skill and attracting students' attention and interest during teaching and learning activities. This can be seen when the process of teaching and learning activities takes place, students show enthusiastic attitude and can understand the content of related material. The application of IGTV social media as a learning medium in the Listening 1 course can be said to be an effective and efficient learning media. This IGTV social media can be accessed by students anywhere and anytime.\nKeywords: IGTV social media; listening skill; Mandarin language","PeriodicalId":337772,"journal":{"name":"JoLLA: Journal of Language, Literature, and Arts","volume":"1060 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JoLLA: Journal of Language, Literature, and Arts","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.17977/um064v3i52023p617-629","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penerapan Media Sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1 Universitas Negeri Malang memiliki tujuan untuk mendeskripsikan penerapan media sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1 dan mendeskripsikan respon mahasiswa terkait penerapan media sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1. Dengan memanfaatkan perkembangan teknologi terutama media sosial, penggunaan media sosial IGTV diharapkan dapat membantu mahasiswa dalam melatih kemampuan keterampilan menyimak. Peran serta respon mahasiswa semester 3 Prodi Pendidikan Bahasa Mandarin Universitas Negeri Malang menjadi sumber data serta data pada penelitian ini. Kajian ini memanfaatkan metode penelitian deskriptif melalui pendekatan kualitatif memakai instrumen lembar angket serta lembar observasi. Hasil penelitian terhadap Penerapan Media Sosial IGTV pada mata kuliah Menyimak 1 Universitas Negeri Malang menyatakan bahwa penerapan sosial media IGTV sebagai media pembelajaran pada mata kuliah Menyimak 1 dapat membantu mahasiswa dalam melatih kemampuan keterampilan menyimak dan menarik perhatian serta minat mahasiswa ketika kegiatan proses belajar mengajar berlangsung. Kondisi ini dapat terlihat di saat aktivitas pembelajaran tengah berlangsung, mahasiswa menunjukkan sikap antusias dan dapat memahami konten materi terkait. Penerapan media sosial IGTV sebagai media pembelajaran pada mata kuliah Menyimak 1 dapat dikatakan sebagai media pembelajaran yang efektif juga efisien. Media sosial IGTV bisa mahasiswa akses dimanapun serta kapanpun.
Kata kunci: media sosial IGTV; keterampilan menyimak; bahasa Mandarin
The Application of IGTV Social Media in The Listening 1 State University of Malang
The application of IGTV social media in the Listening 1, State University of Malang, aims to describe the application of IGTV social media in the Listening 1 course and describe students’ responses related to the application of IGTV social media in the Listening 1 course. By utilizing technological developments, especially social media, the use of IGTV social media is expected to help students in practicing listening skill. The participation and response of students in the 3rd semester of the Mandarin Language Education Study Program, State University of Malang became a source of data and data in this study. This research uses a descriptive research method with a qualitative approach with observation sheet and questionnaire sheet as the instruments. The results of the research on the application of IGTV social media in the Listening 1, State University of Malang, stated that the application of IGTV social media as a learning medium in the Listening 1 course can help students training their listening skill and attracting students' attention and interest during teaching and learning activities. This can be seen when the process of teaching and learning activities takes place, students show enthusiastic attitude and can understand the content of related material. The application of IGTV social media as a learning medium in the Listening 1 course can be said to be an effective and efficient learning media. This IGTV social media can be accessed by students anywhere and anytime.
Keywords: IGTV social media; listening skill; Mandarin language
马郎州立大学的IGTV社交媒体应用的目的是描述IGTV社交媒体对特定学科的应用,并描述学生对IGTV社交媒体的应用。通过利用技术的发展,特别是社交媒体,IGTV社交媒体的使用预计可以帮助学生提高他们的听力技能。本研究的数据和数据是本学科第三学期普通话教育项目学生的参与。该研究利用描述性研究方法通过定性工具和观察表的方法。马郎国大学对IGTV社交媒体应用的研究发现,IGTV社交媒体作为普通进学网的学习媒体1可以帮助学生在教学活动进行时进行模拟学习,并吸引学生的注意力和兴趣。这种情况可以在学习活动进行时看到,学生表现出热情,并能够理解相关的材料内容。IGTV社交媒体作为一个课堂学习媒体可以被称为有效的学习媒体。IGTV社交媒体可以让学生随时随地进入。关键词:社交媒体IGTV;听从我的技能;MandarinThe语言应用程序的《倾听IGTV社交媒体1州立大学MalangThe IGTV社交媒体的应用程序》和《听1,可怜的州立大学,aims to描述IGTV社交媒体应用程序》《听1课程和描述学生“回嘴IGTV社交媒体的相关应用程序》节目《听1课程。通过实用技术开发,特别是社交媒体,IGTV社交媒体的使用有望帮助实践技能的学生。第三个学期的普通话教育项目的参与和反应使这项研究成为了数据和数据的来源。这项研究的目的是用一种有资格的方法来解释它,它具有观察和提问的资格。research on The results》《倾听IGTV社交媒体的应用程序1、可怜的州立大学stated that IGTV社交媒体应用程序》《倾听美国学习媒介1课程能帮助学生倾听的技能培训期间attracting学生”的关注和利益的教导和学习活动。这可以看到,教学和学习活动的过程占用了空间,学生表现出热情的态度,能够理解相关材料的一致性。在倾听中,IGTV社交媒体的应用可以说是一种有效有效的学习媒介。这台IGTV社交媒体随时随地都可以通过学生访问。IGTV社交媒体;倾听技能;普通话的语言