{"title":"KINERJA PENGURUS KOPERASI UNIT DESA DALAM PENANAMAN KEMBALI KEBUN KELAPA SAWIT ANGGOTA","authors":"R. Risman","doi":"10.35446/bisniskompetif.v1i3.1212","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan di Koperasi Unit Desa (KUD ) Makarti Jaya Desa Kumain Kecamatan Tandun. Metode penelitianya dengan analisis deskriftif kualitatif, dengan responden sebanyak 30 orang, meliputi pengurus, Ketua Kelompok dan anggota. Dalam penelitian ini penulis lebih melihat pada kinerja pengurus dalam melakukan peremajaan tanaman kelapa sawit anggota, yang dimulai akhir ahun 2019 dan sekarang sudah pada fase tanaman mulai menghasilkan ( TM 1 ). Dan produksi dalam 6 bulan terakhir berjumlah 786.517 kg/ bulan, atau 1.128 kg / ha / bulan. \n ","PeriodicalId":447973,"journal":{"name":"Jurnal Bisnis Kompetitif","volume":"4 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Bisnis Kompetitif","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35446/bisniskompetif.v1i3.1212","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini dilakukan di Koperasi Unit Desa (KUD ) Makarti Jaya Desa Kumain Kecamatan Tandun. Metode penelitianya dengan analisis deskriftif kualitatif, dengan responden sebanyak 30 orang, meliputi pengurus, Ketua Kelompok dan anggota. Dalam penelitian ini penulis lebih melihat pada kinerja pengurus dalam melakukan peremajaan tanaman kelapa sawit anggota, yang dimulai akhir ahun 2019 dan sekarang sudah pada fase tanaman mulai menghasilkan ( TM 1 ). Dan produksi dalam 6 bulan terakhir berjumlah 786.517 kg/ bulan, atau 1.128 kg / ha / bulan.