KAPASITAS PERILAKU PROMOSI DAN PERANAN AKTOR DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA BERBASIS KOMUNITAS (STUDI KASUS DESA WISATA CINUNUK)

Nabiela Rizki Alifa
{"title":"KAPASITAS PERILAKU PROMOSI DAN PERANAN AKTOR DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA BERBASIS KOMUNITAS (STUDI KASUS DESA WISATA CINUNUK)","authors":"Nabiela Rizki Alifa","doi":"10.31595/lindayasos.v4i2.694","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tantangan ekonomi global dan nasional menuntut berbagai sektor perekonomian untuk mempersiapkan diri termasuk di sektor pariwisata. Berdasarkan data dari Bappenas yang menyebutkan target desa wisata dalam Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 sejumlah 244 desa. Hal ini sejalan dengan Arahan Presiden dan Wakil Presiden RI terkait Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Tahun 2021. Pengembangan desa wisata ini memerlukan peranan masyarakat yang artinya masyarakat tidak hanya menjadi penghuni obyek wisata, tetapi juga menjadi pelaku wisata, karena keberlanjutan desa wisata tergantung pada kunjungan wisata. Untuk itu dilakukan penelitian yang bertujuan menganalisis hubungan kapasitas perilaku promosi yang dimiliki masyarakat lokal selaku aktor internal dan hubungan peranan aktor dengan kunjungan wisata. Penelitian dilakukan di Desa Wisata Cinunuk dengan pendekatan kuantitatif dan didukung data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan signifikan antara kapasitas perilaku promosi dengan peranan aktor internal dan juga terdapat hubungan signifikan antara peranan aktor baik internal maupun eksternal dengan kunjungan wisata. Untuk itu, dibutuhkan upaya guna memaksimalkan potensi aktivitas promosi yang ada.","PeriodicalId":400694,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial (Lindayasos)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial (Lindayasos)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31595/lindayasos.v4i2.694","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tantangan ekonomi global dan nasional menuntut berbagai sektor perekonomian untuk mempersiapkan diri termasuk di sektor pariwisata. Berdasarkan data dari Bappenas yang menyebutkan target desa wisata dalam Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 sejumlah 244 desa. Hal ini sejalan dengan Arahan Presiden dan Wakil Presiden RI terkait Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Tahun 2021. Pengembangan desa wisata ini memerlukan peranan masyarakat yang artinya masyarakat tidak hanya menjadi penghuni obyek wisata, tetapi juga menjadi pelaku wisata, karena keberlanjutan desa wisata tergantung pada kunjungan wisata. Untuk itu dilakukan penelitian yang bertujuan menganalisis hubungan kapasitas perilaku promosi yang dimiliki masyarakat lokal selaku aktor internal dan hubungan peranan aktor dengan kunjungan wisata. Penelitian dilakukan di Desa Wisata Cinunuk dengan pendekatan kuantitatif dan didukung data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan signifikan antara kapasitas perilaku promosi dengan peranan aktor internal dan juga terdapat hubungan signifikan antara peranan aktor baik internal maupun eksternal dengan kunjungan wisata. Untuk itu, dibutuhkan upaya guna memaksimalkan potensi aktivitas promosi yang ada.
推广行为能力和社区旅游村庄发展演员的作用(CINUNUK旅游村案例研究)
全球和国家经济挑战要求各经济部门做好准备,包括旅游业。根据Bappenas的数据,它列出了20-2024个国家中期发展计划中的旅游目标。它符合里奥巴马总统和副总统对2021年旅游业和创造性经济的指导。这些旅游村的发展需要社区的作用,这意味着人们不仅成为了旅游对象的居民,而且成为了游客,因为旅游村的持续存续取决于旅游。这一研究旨在分析当地演员内部的促进行为能力以及演员与旅游之间的关系。研究是在Cinunuk旅游村采用定量方法和支持定性数据的方法进行的。研究结果表明,提升行为能力与内部演员角色之间存在显著的联系,以及内部和外部演员与旅游旅游之间也存在显著的联系。这需要努力来最大化现有的促销活动潜力。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信