Kepatuhan Tenaga Kesehatan Poli TB dalam Penerapan Protokol Kesehatan pada Masa Pandemi COVID-19 pada Puskesmas Kota Tangerang Selatan

Inggar Ekaviani, Fajar Ariyanti
{"title":"Kepatuhan Tenaga Kesehatan Poli TB dalam Penerapan Protokol Kesehatan pada Masa Pandemi COVID-19 pada Puskesmas Kota Tangerang Selatan","authors":"Inggar Ekaviani, Fajar Ariyanti","doi":"10.52643/jukmas.v5i2.1497","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kepatuhan tenaga kesehatan dalam menerapkan protocol kesehatan semasa pandemi merupakan salah satu faktor utama keberhasilan dari fasyankes yang harus tetap dipertahankan. Tingginya jumlah kasus COVID-19 maupun tuberkulosis yang ada di Indonesia membutuhkan penerapan protokol kesehatan di fasilitas pelayanan kesehatan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kepatuhan tenaga kesehatan dalam penerapan protokol kesehatan pada masa pandemi COVID-19 di Poli TB (Tuberkulosis) Puskesmas Wilayah Kerja Kota Tangerang Selatan Tahun 2021. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan cross sectional pada 49 tenaga kesehatan yang secara intensif memberikan pelayanan di Poli TB pada Puskesmas di wilayah Kerja Kota Tangerang Selatan Tahun 2021. Analisis data dilakukan dengan analisis univariat dan bivariat menggunakan analisis chi square dengan nilai CI 95%. Hasil penelitian menunjukkan sebanyak 67,3% tenaga kesehatan yang patuh dalam menerapkan protokol kesehatan. Hasil uji statistik didapatkan 4 variabel dengan hasil p value < 0,05 yaitu pengetahuan (0,000), sikap (0,016), motivasi (0,031) dan supervisi (0,016) dan didapatkan variabel dengan hasil pvalue > 0,05 yaitu sarana dan prasarana (0,141) dan sosialisasi APD (0,069). Penelitian ini menyarankan Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan untuk melakukan supervisi terkait penerapan protokol kesehatan dalam pelaksanaan pelayanan kesehatan khususnya pada tenaga kesehatan Puskesmas Wilayah Kerja Kota Tangerang Selatan untuk meningkatkan mutu pelayanan yang baik pada masa pandemic COVID-19 saat ini.Kata kunci: Kepatuhan; Tenaga Kesehatan; Pandemi COVID-19; Protokol Kesehatan","PeriodicalId":269136,"journal":{"name":"Jurnal Untuk Masyarakat Sehat (JUKMAS)","volume":"20 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Untuk Masyarakat Sehat (JUKMAS)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52643/jukmas.v5i2.1497","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kepatuhan tenaga kesehatan dalam menerapkan protocol kesehatan semasa pandemi merupakan salah satu faktor utama keberhasilan dari fasyankes yang harus tetap dipertahankan. Tingginya jumlah kasus COVID-19 maupun tuberkulosis yang ada di Indonesia membutuhkan penerapan protokol kesehatan di fasilitas pelayanan kesehatan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kepatuhan tenaga kesehatan dalam penerapan protokol kesehatan pada masa pandemi COVID-19 di Poli TB (Tuberkulosis) Puskesmas Wilayah Kerja Kota Tangerang Selatan Tahun 2021. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan cross sectional pada 49 tenaga kesehatan yang secara intensif memberikan pelayanan di Poli TB pada Puskesmas di wilayah Kerja Kota Tangerang Selatan Tahun 2021. Analisis data dilakukan dengan analisis univariat dan bivariat menggunakan analisis chi square dengan nilai CI 95%. Hasil penelitian menunjukkan sebanyak 67,3% tenaga kesehatan yang patuh dalam menerapkan protokol kesehatan. Hasil uji statistik didapatkan 4 variabel dengan hasil p value < 0,05 yaitu pengetahuan (0,000), sikap (0,016), motivasi (0,031) dan supervisi (0,016) dan didapatkan variabel dengan hasil pvalue > 0,05 yaitu sarana dan prasarana (0,141) dan sosialisasi APD (0,069). Penelitian ini menyarankan Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan untuk melakukan supervisi terkait penerapan protokol kesehatan dalam pelaksanaan pelayanan kesehatan khususnya pada tenaga kesehatan Puskesmas Wilayah Kerja Kota Tangerang Selatan untuk meningkatkan mutu pelayanan yang baik pada masa pandemic COVID-19 saat ini.Kata kunci: Kepatuhan; Tenaga Kesehatan; Pandemi COVID-19; Protokol Kesehatan
结核病卫生工作者遵守在南唐哥市COVID-19大流行流行中的卫生协议
在大流行期间遵守卫生协议的保健人员服从是fasyankes成功的关键因素之一。印度尼西亚的高危病例和结核病病例都需要在卫生保健设施中实施卫生协议。本研究的目的是确定在2021年结核病区域内的COVID-19大流行流行流行期间卫生保健人员遵守卫生协议的因素。该研究采用了定量方法,采用了在2021年在唐格南部工作地区的49名卫生保健工作者在波利结核病地区提供服务的分段方法。数据分析是通过univariat和bivariat对chi square的分析进行的,其价值为CI 95%。研究表明,多达67.3%的顺从卫生保健措施。统计测试发现4个变量的结果为知识(10000分)、态度(0.016)、动机(0.031)和表面积(0.141)和APD社交(0.069)的p值得到4个变量。该研究建议南韩城市卫生服务部门对在Tangerang地区卫生服务中实施医疗保健方案(尤其是在Tangerang工业区工作人员)中的卫生方案执行执行方案进行监督,以提高在当前pandemic COVID-19的良好服务质量。关键词:服从;医务人员;COVID-19流行病;卫生协议
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信