{"title":"Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Keikutsertaan pada Kelas Ibu Hamil di Kecamatan Pamarayan Kabupaten Serang Tahun 2021","authors":"Sandy Nurlaela Rachman, Fathiyati Fathiyati, Rina Octavia","doi":"10.60010/jikd.v4i2.60","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Jumlah kematian ibu di Indonesia tahun 2018-2019 sekitar 4.221. Pada tahun 2019 penyebab kematian ibu terbanyak adalah perdarahan (1.280 kasus), hipertensi dalam kehamilan (1.066 kasus), infeksi (207 kasus). (KemenKes, 2019). Salah satu program kesehatan untuk mendeteksi adanya komplikasi pada ibu hamil adalah melalui program kelas Ibu hamil. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan dengan Keikutsertaan pada Kelas Ibu Hamil. Desain penelitian ini adalah Deskriptive Corelative melalui pendekatan cross sectional. Sampel penelitian ini 80 responden, diambil dari responden yang bersedia menjadi objek penelitian dengan tehnik purposive sampling. Data primer dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner Analisis data yaitu univariat dan bivariat (chi square). Hasil penelitian dapat diketahui bahwa sebagian besar responden yaitu 49 orang (61,3%) tidak ikut serta dalam kelas ibu hamil. Ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan (p= 0,000), sumber informasi (p= 0,000), pekerjaan (p= 0,003), dan pendidikan (p= 0,000) dengan keikutsertaan kelas ibu hamil. Perlunya peningkatan akses informasi yang mudah mengenai manfaat ataupun jadwal pelaksanaan kelas ibu hamil melalui beragam media ataupun pemberdayaan kader dan perangkat desa.","PeriodicalId":415323,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Kesehatan Delima","volume":"33 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Kesehatan Delima","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.60010/jikd.v4i2.60","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Jumlah kematian ibu di Indonesia tahun 2018-2019 sekitar 4.221. Pada tahun 2019 penyebab kematian ibu terbanyak adalah perdarahan (1.280 kasus), hipertensi dalam kehamilan (1.066 kasus), infeksi (207 kasus). (KemenKes, 2019). Salah satu program kesehatan untuk mendeteksi adanya komplikasi pada ibu hamil adalah melalui program kelas Ibu hamil. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan dengan Keikutsertaan pada Kelas Ibu Hamil. Desain penelitian ini adalah Deskriptive Corelative melalui pendekatan cross sectional. Sampel penelitian ini 80 responden, diambil dari responden yang bersedia menjadi objek penelitian dengan tehnik purposive sampling. Data primer dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner Analisis data yaitu univariat dan bivariat (chi square). Hasil penelitian dapat diketahui bahwa sebagian besar responden yaitu 49 orang (61,3%) tidak ikut serta dalam kelas ibu hamil. Ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan (p= 0,000), sumber informasi (p= 0,000), pekerjaan (p= 0,003), dan pendidikan (p= 0,000) dengan keikutsertaan kelas ibu hamil. Perlunya peningkatan akses informasi yang mudah mengenai manfaat ataupun jadwal pelaksanaan kelas ibu hamil melalui beragam media ataupun pemberdayaan kader dan perangkat desa.