WORKSHOP PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS IT BAGI GURU-GURU SMP NEGERI 2 NEKAMESE KABUPATEN KUPANG

Kadek Ayu Astiti, Y. Yusuf, Vinsensius Lantik
{"title":"WORKSHOP PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS IT BAGI GURU-GURU SMP NEGERI 2 NEKAMESE KABUPATEN KUPANG","authors":"Kadek Ayu Astiti, Y. Yusuf, Vinsensius Lantik","doi":"10.17977/um078v3i32021p252-260","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak: SMP Negeri 2 Nekamese Kabupaten Kupang merupakan sekolah model dengan jumlah siswa 253 dan jumlah guru 24 telah tersedia 5 LCD serta sebagian besar guru telah memiliki laptop yang dapat digunakan guru untuk menunjang proses pembelajaran, namun dari 24 guru penggunaan IT kurang dari 40% dan ketersediaan media pembelajaran berbasis IT masih sangat minim. Sementara berkembangnya teknologi informasi dan komunikasi serta tuntutan kurikulum saat ini mengharapkan guru-guru tingkat SMP mampu mengintegrasikan TIK dalam proses pembelajaran. Oleh karena itu, melalui kegiatan workshop pengembangan media pembelajaran berbasis IT ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan guru dalam penggunaan IT sebagai media pembelajaran yang menarik di kelas. Yang menjadi sasaran dalam kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) ini adalah semua guru mata pelajaran baik yang telah memiliki laptop maupun tidak dengan kemampuan penggunaaan IT di bawah rata-rata. Hasil dari kegiatan ini adalah diharapkan seluruh guru dapat memanfaatkan IT sebagai media pembelajaran sesuai mata pelajaran masing-masing sehingga tercipta kualitas pembelajaran yang efektif bagi siswa dan guru. Abstract: SMP Negeri 2 Nekamese is a model school with 253 students and 24 teachers have 5 LCDs available and most teachers already have laptops that can be used by teachers to support the learning process, but of 24 teachers the use of IT is less than 40% and the availability of media IT based learning is still very minimal. While the development of information and communication technology and the demands of the curriculum now expect junior-level teachers to be able to integrate ICT in the learning process. Therefore, through this workshop the development of IT-based learning media is expected to improve the knowledge and skills of teachers in using IT as an attractive learning media in the classroom. The target in this Community Service (PKM) activity is all subject teachers, both those who have laptops or not, with below average IT use abilities. The results of this activity are expected that all teachers can use IT as a learning medium in accordance with their respective subjects so as to create an effective learning quality for students and teachers.","PeriodicalId":336404,"journal":{"name":"Jurnal Graha Pengabdian","volume":"35 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Graha Pengabdian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.17977/um078v3i32021p252-260","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Abstrak: SMP Negeri 2 Nekamese Kabupaten Kupang merupakan sekolah model dengan jumlah siswa 253 dan jumlah guru 24 telah tersedia 5 LCD serta sebagian besar guru telah memiliki laptop yang dapat digunakan guru untuk menunjang proses pembelajaran, namun dari 24 guru penggunaan IT kurang dari 40% dan ketersediaan media pembelajaran berbasis IT masih sangat minim. Sementara berkembangnya teknologi informasi dan komunikasi serta tuntutan kurikulum saat ini mengharapkan guru-guru tingkat SMP mampu mengintegrasikan TIK dalam proses pembelajaran. Oleh karena itu, melalui kegiatan workshop pengembangan media pembelajaran berbasis IT ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan guru dalam penggunaan IT sebagai media pembelajaran yang menarik di kelas. Yang menjadi sasaran dalam kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) ini adalah semua guru mata pelajaran baik yang telah memiliki laptop maupun tidak dengan kemampuan penggunaaan IT di bawah rata-rata. Hasil dari kegiatan ini adalah diharapkan seluruh guru dapat memanfaatkan IT sebagai media pembelajaran sesuai mata pelajaran masing-masing sehingga tercipta kualitas pembelajaran yang efektif bagi siswa dan guru. Abstract: SMP Negeri 2 Nekamese is a model school with 253 students and 24 teachers have 5 LCDs available and most teachers already have laptops that can be used by teachers to support the learning process, but of 24 teachers the use of IT is less than 40% and the availability of media IT based learning is still very minimal. While the development of information and communication technology and the demands of the curriculum now expect junior-level teachers to be able to integrate ICT in the learning process. Therefore, through this workshop the development of IT-based learning media is expected to improve the knowledge and skills of teachers in using IT as an attractive learning media in the classroom. The target in this Community Service (PKM) activity is all subject teachers, both those who have laptops or not, with below average IT use abilities. The results of this activity are expected that all teachers can use IT as a learning medium in accordance with their respective subjects so as to create an effective learning quality for students and teachers.
抽象模型:全国初中2县Nekamese贻贝是学校学生人数253和教师人数24可用5 LCD以及大部分教师已经有了可以使用的笔记本电脑来维持学习过程,但从24老师学习使用它小于40%和可用性媒体基于它还很小。随着信息技术和通信技术的发展,以及目前的课程要求,初中生能够在学习过程中融入知识。因此,通过以IT为基础的学习媒体发展工作坊活动,预计将增加教师在课堂上使用它时的知识和技能。所有参与社区奉献活动的教师(PKM)都是拥有笔记本电脑或没有使用它的普通用户。这个活动的结果是,所有的老师都希望利用它作为每个科目的学习媒介,为学生和教师创造有效的学习质量。抽象:全国初中2 Nekamese是个模特学校24 253学生和教师工会有5 LCDs "可以和大多数师范已经有什么发展到这种可以被贝兰以前学习的过程,但》支持24师范之用,这是基于媒体小于40% availability》和它的学习还是很低。虽然信息和通信技术的发展和教学要求现在可以在学习过程中整合信息技术。因此,在这个研讨会上,旨在激发学生在课堂上以吸引学生为榜样的知识和教师的技能。这个社区服务的目标(PKM)都是教师的目标,无论他们是否有笔记本电脑,平均每个人都有笔记本电脑。这种活动的结果预计,所有教师都可以将其作为一种学习媒介,与学习对象进行协调,从而创造对学生和教师的有效学习品质。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信