Self-Efficacy dalam Pemecahan Masalah Statistika Mahasiswa: Analisis Berdasarkan Gender

Ahmad Dzulfikar
{"title":"Self-Efficacy dalam Pemecahan Masalah Statistika Mahasiswa: Analisis Berdasarkan Gender","authors":"Ahmad Dzulfikar","doi":"10.28918/circle.v2i01.5139","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Hasil penelitian terdahulu menunjukkan bahwa self-efficacy memberikan dampak positif bagi performa statistika seseorang. Akan tetapi, hasil penelitian terdahulu menunjukkan hasil yang beragam terkait kontribusi gender terhadap self-efficacy seseorang dalam statistika. Oleh karena itu, dalam penelitian ini dianalisis tingkat self-efficacy dan kontribusi gender terhadap self-efficacy mahasiswa dalam pemecahan masalah statistika. Dalam penelitian ini dilakukan studi deskriptif kuantitatif dengan metode survei. Sampel dalam penelitian ini adalah 167 mahasiswa yang akan mengikuti tes pemecahan masalah statistika di sebuah perguruan tinggi negeri di Jawa Tengah yang dipilih secara simple random sampling. Skala self-efficacy statistika yang telah teruji valid dan reliabel menjadi instrumen dalam penelitian ini. Penelitian ini menemukan secara umum self-efficacy mahasiswa dalam pemecahan masalah statistika, baik keseluruhan maupun ditinjau dimensinya berada pada tingkat moderat. Temuan lain yaitu tidak ada perbedaan self-efficacy mahasiswa dalam pemecahan masalah statistika berdasarkan gender. Penelitian selanjutnya diharapkan dapat mengkaji tingkat self-efficacy mahasiswa berdasarkan variabel lain, seperti kemampuan awal, umur, jenjang pendidikan, dan sebagainya.","PeriodicalId":153310,"journal":{"name":"CIRCLE : Jurnal Pendidikan Matematika","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-03-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"CIRCLE : Jurnal Pendidikan Matematika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.28918/circle.v2i01.5139","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Hasil penelitian terdahulu menunjukkan bahwa self-efficacy memberikan dampak positif bagi performa statistika seseorang. Akan tetapi, hasil penelitian terdahulu menunjukkan hasil yang beragam terkait kontribusi gender terhadap self-efficacy seseorang dalam statistika. Oleh karena itu, dalam penelitian ini dianalisis tingkat self-efficacy dan kontribusi gender terhadap self-efficacy mahasiswa dalam pemecahan masalah statistika. Dalam penelitian ini dilakukan studi deskriptif kuantitatif dengan metode survei. Sampel dalam penelitian ini adalah 167 mahasiswa yang akan mengikuti tes pemecahan masalah statistika di sebuah perguruan tinggi negeri di Jawa Tengah yang dipilih secara simple random sampling. Skala self-efficacy statistika yang telah teruji valid dan reliabel menjadi instrumen dalam penelitian ini. Penelitian ini menemukan secara umum self-efficacy mahasiswa dalam pemecahan masalah statistika, baik keseluruhan maupun ditinjau dimensinya berada pada tingkat moderat. Temuan lain yaitu tidak ada perbedaan self-efficacy mahasiswa dalam pemecahan masalah statistika berdasarkan gender. Penelitian selanjutnya diharapkan dapat mengkaji tingkat self-efficacy mahasiswa berdasarkan variabel lain, seperti kemampuan awal, umur, jenjang pendidikan, dan sebagainya.
过去的研究表明,自efficacy对一个人的统计表现产生了积极的影响。然而,过去的研究表明,性别在统计数据中对一个人的自我efficacy做出不同贡献的结果。因此,这项研究分析了学生在统计问题上的自efficacy水平和性别贡献。本研究采用调查方法进行的定量描述性研究。该研究的样本是167名学生,他们将在爪哇岛中部的一所公立大学参加统计问题解决测试,这些测试通常是随机抽样的。在这项研究中,经过测试的自efficacy统计数字是有效的,并将其作为工具。这项研究发现,总的来说,学生在统计问题上的一般自我efficacy都占了中等水平。另一项发现是,学生在性别统计问题上的自适应能力没有差异。未来的研究预计将基于其他变量来评估学生的自适应能力水平,如早期能力、年龄、教育程度等。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信