{"title":"Penerapan Poin 2.3 Sustainable Development Goals dalam Program Tanjungsari Agro Culture PT. Pertamina (Persero) DPPU Adi Sumarmo Boyolali Jawa Tengah","authors":"Endiyanto Yoga Prasetya","doi":"10.55381/jpm.v1i3.29","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tulisan ini membahas program Tanjungsari Agro Culture yang merupakan salah satu program pemberdayaan masyarakat dari PT. Pertamina (Persero) DPPU Adi Sumarmo. Program ini selain ingin menciptakan kemandirian di tingkat kelompok, juga ingin mewujudkan poin 2.3 dalam Sustainable Development Goals (SDGs). Hasilnya diketahui bahwa program Tanjungsari Agro Culture belum memenuhi seluruh indikator di dalam poin 2.3. Keengganan kelompok untuk mengkapitalisasi program, hambatan administrasi, hingga hambatan regenerasi menjadi sebab mengapa hingga saat ini program Tanjungsari Agro Culture belum memiliki dampak ekonomi yang signifikan bagi kelompok.","PeriodicalId":381440,"journal":{"name":"Prospect: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat","volume":"6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Prospect: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55381/jpm.v1i3.29","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tulisan ini membahas program Tanjungsari Agro Culture yang merupakan salah satu program pemberdayaan masyarakat dari PT. Pertamina (Persero) DPPU Adi Sumarmo. Program ini selain ingin menciptakan kemandirian di tingkat kelompok, juga ingin mewujudkan poin 2.3 dalam Sustainable Development Goals (SDGs). Hasilnya diketahui bahwa program Tanjungsari Agro Culture belum memenuhi seluruh indikator di dalam poin 2.3. Keengganan kelompok untuk mengkapitalisasi program, hambatan administrasi, hingga hambatan regenerasi menjadi sebab mengapa hingga saat ini program Tanjungsari Agro Culture belum memiliki dampak ekonomi yang signifikan bagi kelompok.