{"title":"Korelasi Misi Penginjilan Gereja dan Pelayanan Diakonia","authors":"Kurniawan Kurniawan","doi":"10.46929/graciadeo.v5i2.16","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstract \nBanyak gereja melakukan pelayanan misi melalui pekabaran Injil ke tempat yang terpencil. Di sisi lain Gereja juga melakukan pelayanan diakonia bagi warganya sendiri dan bahkan bagi anggota masyarakat di sekitarnya. Tulisan ini dimaksud untuk menemukan benang merah antara pelayanan misi-pekabaan Injil dan diakonia. Hal ini terjadi karena penginjilan dipahami hanya sebagai pelayanan misi yang menyentuh hal-hal rohani dan diakonia dipahami sebagai usaha menolong berbagi hal-hal material pada kalangan yang menderita saja. Tulisan ini menelusuri pandangan para teolog mengenai hubungan antara pelayanan misi pekabaran injil dan pelayanan diakonia Gereja. Bahwa pemahamanan misi yang utuh berasal pada konsep Misio Dei dan diakonia. Dari berbagai literatur dapat dipahami misi Allah merupakan usaha-Nya membebaskan manusia dari belenggu baik secara rohani maupun materi.","PeriodicalId":113383,"journal":{"name":"JURNAL TEOLOGI GRACIA DEO","volume":"53 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL TEOLOGI GRACIA DEO","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.46929/graciadeo.v5i2.16","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Abstract
Banyak gereja melakukan pelayanan misi melalui pekabaran Injil ke tempat yang terpencil. Di sisi lain Gereja juga melakukan pelayanan diakonia bagi warganya sendiri dan bahkan bagi anggota masyarakat di sekitarnya. Tulisan ini dimaksud untuk menemukan benang merah antara pelayanan misi-pekabaan Injil dan diakonia. Hal ini terjadi karena penginjilan dipahami hanya sebagai pelayanan misi yang menyentuh hal-hal rohani dan diakonia dipahami sebagai usaha menolong berbagi hal-hal material pada kalangan yang menderita saja. Tulisan ini menelusuri pandangan para teolog mengenai hubungan antara pelayanan misi pekabaran injil dan pelayanan diakonia Gereja. Bahwa pemahamanan misi yang utuh berasal pada konsep Misio Dei dan diakonia. Dari berbagai literatur dapat dipahami misi Allah merupakan usaha-Nya membebaskan manusia dari belenggu baik secara rohani maupun materi.