Pemberian Tepung Daun Lamtoro (Leucaena leucocephala) Dalam Ransum Terhadap Kualitas Telur Burung Puyuh (Coturnix-coturnix Javonica)

Abu Hasan Ashari, A. Nurmi, Muharram Fajrin Harahap
{"title":"Pemberian Tepung Daun Lamtoro (Leucaena leucocephala) Dalam Ransum Terhadap Kualitas Telur Burung Puyuh (Coturnix-coturnix Javonica)","authors":"Abu Hasan Ashari, A. Nurmi, Muharram Fajrin Harahap","doi":"10.31604/jac.v3i1.1057","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Lamtoro (Lecaena leucocephala) merupakan salah satu tanaman yang banyak sekali kita jumpai didaerah tropis termasuk di Indonesia dan cukup melimpah.  Kandungan nutrisi yang terdapat dalam daun lamtoro yang cukup tinggi sehingga dapat dimanfaatkan untuk bahan campuran untuk ransum burung puyuh (Coturnix-coturnix jovanica).  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan tepung daun lamtoro dalam ransum terhadap berat telur, tebal kerabang, indeks kuning telur, indeks putih telur, haugh unit (HU) burung puyuh. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan jumlah perlakuan (t) = 6, ulangan (n) = 4 dengan susunan perlakuan L0 0%, L1 5%, L2 10%, L3 15%, 20%, L5 25.  Dapat disimpulkan bahwa pemberian tepung daun lamtoro dalam ransum terhadap kualitas telur burung puyuh dengan pemberian tepung daun lamtoro sebanyak 5%, 10%, 15%, 20%, 25% dengan perlakuan berbeda selama penelitian tidak memberikan pengaruh nyata terhadap berat telur, tebal kerabang telur, indeks kuning telur, indeks putih telur, haugh unit burung puyuh. Kata Kunci : Tepung Daun Lamtoro, Burung Puyuh, Kualitas Telur.","PeriodicalId":285962,"journal":{"name":"Jurnal Peternakan (Jurnal of Animal Science)","volume":"397 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-01-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Peternakan (Jurnal of Animal Science)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31604/jac.v3i1.1057","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Lamtoro (Lecaena leucocephala) merupakan salah satu tanaman yang banyak sekali kita jumpai didaerah tropis termasuk di Indonesia dan cukup melimpah.  Kandungan nutrisi yang terdapat dalam daun lamtoro yang cukup tinggi sehingga dapat dimanfaatkan untuk bahan campuran untuk ransum burung puyuh (Coturnix-coturnix jovanica).  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan tepung daun lamtoro dalam ransum terhadap berat telur, tebal kerabang, indeks kuning telur, indeks putih telur, haugh unit (HU) burung puyuh. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan jumlah perlakuan (t) = 6, ulangan (n) = 4 dengan susunan perlakuan L0 0%, L1 5%, L2 10%, L3 15%, 20%, L5 25.  Dapat disimpulkan bahwa pemberian tepung daun lamtoro dalam ransum terhadap kualitas telur burung puyuh dengan pemberian tepung daun lamtoro sebanyak 5%, 10%, 15%, 20%, 25% dengan perlakuan berbeda selama penelitian tidak memberikan pengaruh nyata terhadap berat telur, tebal kerabang telur, indeks kuning telur, indeks putih telur, haugh unit burung puyuh. Kata Kunci : Tepung Daun Lamtoro, Burung Puyuh, Kualitas Telur.
Lamtoro叶淀粉(Leucaena leucocephala)用于鹌鹑蛋质量的口粮(Coturnix-coturnix Javonica)
Lamtoro (Lecaena leucocephala)是我们在包括印度尼西亚在内的热带地区发现的众多植物之一,数量相当丰富。兰托罗叶子中的营养成分足够高,可以用于鹌鹑口粮(Coturnix-coturnix jovanica)的混合材料。本研究旨在探讨将兰toro叶在口粮中增加的影响。使用的研究计划是一个完整的随机设计,治疗次数为t = 6,申命记(n) = 4,治疗率为L0 0%, L1 5%, L2 - 15%, 20%, L5 25。我们可以得出结论,在研究过程中,兰托罗叶面粉在鹌鹑蛋质量的口粮中与兰托罗叶淀粉的含量分别提供了5%、10%、15%、20%、25%的不同治疗,对鸡蛋的重量、厚重的卵黄、蛋黄索引、蛋黄索引、haugh单元。关键词:
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信