{"title":"PELATIHAN MEMBACA PERMULAAN DENGAN METODE GLOBAL DI KELAS 1 SD NEGERI 002 RAMBAH SAMO KABUPATEN ROKAN HULU","authors":"Rinja Efendi, Elvina, Eni Marta","doi":"10.56313/jmnr.v2i1.47","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pembelajaran bahasa Indonesia bertujuan agar siswa terampil berbahasa. Dalam kehidupan sehari-hari, kegiatan berbahasa tercermin dalam empat aspek keterampilan berbahasa yakni keterampilan menyimak, berbicara, membaca dan menulis. Usaha untuk mengantisipasi masalah siswa dalam pembelajaran keterampilan berbahasa yaitu dengan menerapkan suatu metode yang digunakan untuk keterampilan membaca permulaan salah satunya metode Global, metode ini disebut juga sebagai “metode kalimat” karena alur proses pembelajaran MMP yang diperlihatkan melalui metode ini diawali dengan penyajian beberapa kalimat global. Untuk membantu pengenalan kalimat dimaksud biasanya digunakan gambar. Di bawah gambar tersebut ditulis sebuah kalimat yang kira-kira merujuk pada makna gambar tersebut. Kalimat ini dijadikan dasar/alat untuk pembelajaran MMP. Melalui proses metode global selanjutnya anak mengalami proses belajar membaca permulaan. Hasil akhir yang dicapai dalam kegiatan ini, baik secara kuantitatif maupun kualitatif adalah sebagai berikut ini. 1. Meningkatnya kemampuan membaca siswa dengan menerapkan metode global. 2. Guru-guru SD kelas rendah lebih memahami metode pembelajaran yang sesuai dengan keterampilan membaca permulaan. 3. Membantu siswa yang berkesulitan membaca kalimat dasar maupun kalimat utuh. 4. Meningkatkan pemahaman siswa tentang makna setiap kalimat yang dibaca","PeriodicalId":429005,"journal":{"name":"JURNAL MASYARAKAT NEGERI ROKANIA","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-04-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL MASYARAKAT NEGERI ROKANIA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56313/jmnr.v2i1.47","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pembelajaran bahasa Indonesia bertujuan agar siswa terampil berbahasa. Dalam kehidupan sehari-hari, kegiatan berbahasa tercermin dalam empat aspek keterampilan berbahasa yakni keterampilan menyimak, berbicara, membaca dan menulis. Usaha untuk mengantisipasi masalah siswa dalam pembelajaran keterampilan berbahasa yaitu dengan menerapkan suatu metode yang digunakan untuk keterampilan membaca permulaan salah satunya metode Global, metode ini disebut juga sebagai “metode kalimat” karena alur proses pembelajaran MMP yang diperlihatkan melalui metode ini diawali dengan penyajian beberapa kalimat global. Untuk membantu pengenalan kalimat dimaksud biasanya digunakan gambar. Di bawah gambar tersebut ditulis sebuah kalimat yang kira-kira merujuk pada makna gambar tersebut. Kalimat ini dijadikan dasar/alat untuk pembelajaran MMP. Melalui proses metode global selanjutnya anak mengalami proses belajar membaca permulaan. Hasil akhir yang dicapai dalam kegiatan ini, baik secara kuantitatif maupun kualitatif adalah sebagai berikut ini. 1. Meningkatnya kemampuan membaca siswa dengan menerapkan metode global. 2. Guru-guru SD kelas rendah lebih memahami metode pembelajaran yang sesuai dengan keterampilan membaca permulaan. 3. Membantu siswa yang berkesulitan membaca kalimat dasar maupun kalimat utuh. 4. Meningkatkan pemahaman siswa tentang makna setiap kalimat yang dibaca