Pengaruh Media Musik Remix Terhadap Minat Siswa dalam Materi Senam Ritmik pada Pembelajaran Pendidikan Jasmani SMAN 13 Depok

Muhammad Asprizal, Citra Resita, Rizki Aminudin
{"title":"Pengaruh Media Musik Remix Terhadap Minat Siswa dalam Materi Senam Ritmik pada Pembelajaran Pendidikan Jasmani SMAN 13 Depok","authors":"Muhammad Asprizal, Citra Resita, Rizki Aminudin","doi":"10.35706/jurnalspeed.v5i01.6685","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebenaran pengaruh media musik remix terhadap minat siswa dalam materi senam ritmik pada pembelajaran Pendidikan jasmani SMAN 13 Depok. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode pra-eksperimen dengan one group pretest-posttest. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 438 siswa dari 10 kelas. Dalam penelitian ini menggunakan teknik cluster random sampling, sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 2 kelas, yaitu kelas XI IPS 3 dan XI MIPA 3 yang berjumlah 88 siswa. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan kuisioner atau angket yang telah divalidasi. Terdapat tiga tahapan dalam penelitian ini, yaitu pretest, treatment, dan posttest. Rata-rata skor yang diperoleh dari pretest dan posttest masing-masing adalah 131.84 dan 134.84. Berdasarkan analisis statistik menggunakan SPSS 25.0, data pretest dan posttest normal didistribusikan dengan Sig. nilai lebih besar dari 0,05, pretest 0,078 > 0,05, posttest 0,062 > 0,05. Hasil uji homogenitas menunjukkan bahwa sig. nilai 0,670 > 0,05, sedangkan nilai pengambilan keputusan mengacu pada uji hipotesis menggunakan paired sample test dengan nilai sig (2-tailed) 0,014. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh media musik remix terhadap minat siswa dalam materi senam ritmik pada pembelajaran Pendidikan jasmani SMAN 13 Depok.","PeriodicalId":268251,"journal":{"name":"Jurnal Speed (Sport, Physical Education, Empowerment)","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Speed (Sport, Physical Education, Empowerment)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35706/jurnalspeed.v5i01.6685","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebenaran pengaruh media musik remix terhadap minat siswa dalam materi senam ritmik pada pembelajaran Pendidikan jasmani SMAN 13 Depok. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode pra-eksperimen dengan one group pretest-posttest. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 438 siswa dari 10 kelas. Dalam penelitian ini menggunakan teknik cluster random sampling, sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 2 kelas, yaitu kelas XI IPS 3 dan XI MIPA 3 yang berjumlah 88 siswa. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan kuisioner atau angket yang telah divalidasi. Terdapat tiga tahapan dalam penelitian ini, yaitu pretest, treatment, dan posttest. Rata-rata skor yang diperoleh dari pretest dan posttest masing-masing adalah 131.84 dan 134.84. Berdasarkan analisis statistik menggunakan SPSS 25.0, data pretest dan posttest normal didistribusikan dengan Sig. nilai lebih besar dari 0,05, pretest 0,078 > 0,05, posttest 0,062 > 0,05. Hasil uji homogenitas menunjukkan bahwa sig. nilai 0,670 > 0,05, sedangkan nilai pengambilan keputusan mengacu pada uji hipotesis menggunakan paired sample test dengan nilai sig (2-tailed) 0,014. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh media musik remix terhadap minat siswa dalam materi senam ritmik pada pembelajaran Pendidikan jasmani SMAN 13 Depok.
音乐媒体混音对学生对体育学习的节奏体操材料的兴趣的影响
本研究旨在了解音乐媒体混音对学生在《斯曼13·德波克体育学习》中节奏体操材料兴趣的真实影响。该研究采用一组预试验方法的定量方法进行研究。这项研究的学生人数是10个班中的438名。本研究使用的工具使用已验证的问卷或支架。这项研究有三个阶段,即预试验、治疗和后测。每个pretest和posttest的平均分是131。84和134。84。根据使用SPSS 25.0进行的统计分析,平均预测和后测数据分布在0.05以上,预测0.078 > 0.05,后测0.062 > 0.05。同质测试结果表明,sig. 0.670 > 0.05,而决策值指的是假设测试使用sig (2-tailed)测试的sig。从这项研究的结果可以得出结论,音乐媒体的混音对学生对体育学习节奏体操材料的兴趣的影响。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信