{"title":"Inovasi Kreatif Untuk Meningkatkan Pengembangan Usaha Jajan Cimoet","authors":"A. Boedirochminarni, Ratih Juliati, R. Jatmiko","doi":"10.22219/joesment.v3i1.25216","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini membahas kontribusi UMKM kreatif di Desa Klampok Kasri, khususnya dalam usaha jajan cimoet. Desa tersebut memiliki kelompok usaha makanan seperti warung makan dan pembuatan kue. Tujuan penelitian ini adalah mengungkap manfaat positif pemberdayaan kearifan lokal melalui pengembangan usaha jajan cimoet yang dikelola oleh Ibu Umiati.Metode penelitian yang digunakan adalah wawancara, kuesioner, dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan kontribusi signifikan usaha jajan cimoet dalam pemberdayaan kearifan lokal dan peningkatan konsumsi rumah tangga. Namun, usaha ini menghadapi tantangan dalam packaging, pemasaran online, peningkatan mutu, pengolahan, serta pembukuan sederhana.Untuk mengatasi tantangan tersebut, dilakukan pelatihan teknologi pengemasan yang menarik loyalitas pelanggan serta pembukuan sederhana yang mendukung pembiayaan perbankan. Penelitian ini memberikan rekomendasi untuk mendukung UMKM kreatif dalam mengembangkan usaha jajan cimoet dengan memanfaatkan media sosial sebagai sarana pemasaran","PeriodicalId":276880,"journal":{"name":"JOURNAL OF ECONOMIC AND SOCIAL EMPOWERMENT","volume":"79 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JOURNAL OF ECONOMIC AND SOCIAL EMPOWERMENT","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22219/joesment.v3i1.25216","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini membahas kontribusi UMKM kreatif di Desa Klampok Kasri, khususnya dalam usaha jajan cimoet. Desa tersebut memiliki kelompok usaha makanan seperti warung makan dan pembuatan kue. Tujuan penelitian ini adalah mengungkap manfaat positif pemberdayaan kearifan lokal melalui pengembangan usaha jajan cimoet yang dikelola oleh Ibu Umiati.Metode penelitian yang digunakan adalah wawancara, kuesioner, dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan kontribusi signifikan usaha jajan cimoet dalam pemberdayaan kearifan lokal dan peningkatan konsumsi rumah tangga. Namun, usaha ini menghadapi tantangan dalam packaging, pemasaran online, peningkatan mutu, pengolahan, serta pembukuan sederhana.Untuk mengatasi tantangan tersebut, dilakukan pelatihan teknologi pengemasan yang menarik loyalitas pelanggan serta pembukuan sederhana yang mendukung pembiayaan perbankan. Penelitian ini memberikan rekomendasi untuk mendukung UMKM kreatif dalam mengembangkan usaha jajan cimoet dengan memanfaatkan media sosial sebagai sarana pemasaran