Analisis Sistem Pengendalian Internal Persediaan Obat Dan Pakan CV. selaras Inti Prima

Rio Eldianson
{"title":"Analisis Sistem Pengendalian Internal Persediaan Obat Dan Pakan CV. selaras Inti Prima","authors":"Rio Eldianson","doi":"10.58890/jkb.v14i1.18","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis sistem pengendalian internal persediaan obat dan pakan pada CV. Selaras Inti Prima. Penelitian ini bersumber dari data – data primer dan sekunder, data yang dianalisis menggunakan metode deskriptif dan perbandingan. Pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi, yaitu dengan melakukan observasi langsung pada pengendalian internal obat dan pakan , pengumpulan data dan informasi terkait persediaan obat dan pakan, serta melakukan analisis dan perbandingan terhadap pelaksanaan pengendalian internal perusahaan dengan komponen sistem pengendalian internal menurut COSO. Berdasarkan analisis data yang dilakukan diperoleh kesimpulan pengelolaan persediaan obat dan pakan pada CV. Selaras Inti Prima sudah berjalan dengan baik, dengan ini perlu adanya pembagian tugas dan tanggung jawab yang jelas agar setiap bagian mampu melaksanakan pekerjaan dengan baik. Lingkungan pengendalian, penilaian risiko, aktivitas pengendalian, informasi dan komunikasi, serta pengawasan yang dilakukan perusahaan pada sistem pengendalian internal obat dan pakan sudah cukup baik, purchase order, penerimaan, dan penyimpanan secara umum sudah sesuai SOP (Standar Operasional Prosedur). Namun masih ada persediaan yang hilang karena kelalaian karyawan saat mengawasi, pelaksanaan prosedur pembelian, penyimpanan sudah berjalan cukup baik, dalam mengantisipasi terjadinya kerugian yang lebih besar perusahaan membatasi akses keluar masuk gudang serta selalu menjaga agar gudang dalam keadaan terkunci.","PeriodicalId":371851,"journal":{"name":"Jurnal Gici Jurnal Keuangan dan Bisnis","volume":"19 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Gici Jurnal Keuangan dan Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58890/jkb.v14i1.18","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis sistem pengendalian internal persediaan obat dan pakan pada CV. Selaras Inti Prima. Penelitian ini bersumber dari data – data primer dan sekunder, data yang dianalisis menggunakan metode deskriptif dan perbandingan. Pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi, yaitu dengan melakukan observasi langsung pada pengendalian internal obat dan pakan , pengumpulan data dan informasi terkait persediaan obat dan pakan, serta melakukan analisis dan perbandingan terhadap pelaksanaan pengendalian internal perusahaan dengan komponen sistem pengendalian internal menurut COSO. Berdasarkan analisis data yang dilakukan diperoleh kesimpulan pengelolaan persediaan obat dan pakan pada CV. Selaras Inti Prima sudah berjalan dengan baik, dengan ini perlu adanya pembagian tugas dan tanggung jawab yang jelas agar setiap bagian mampu melaksanakan pekerjaan dengan baik. Lingkungan pengendalian, penilaian risiko, aktivitas pengendalian, informasi dan komunikasi, serta pengawasan yang dilakukan perusahaan pada sistem pengendalian internal obat dan pakan sudah cukup baik, purchase order, penerimaan, dan penyimpanan secara umum sudah sesuai SOP (Standar Operasional Prosedur). Namun masih ada persediaan yang hilang karena kelalaian karyawan saat mengawasi, pelaksanaan prosedur pembelian, penyimpanan sudah berjalan cukup baik, dalam mengantisipasi terjadinya kerugian yang lebih besar perusahaan membatasi akses keluar masuk gudang serta selalu menjaga agar gudang dalam keadaan terkunci.
分析药物库存和CV饲料的内部控制系统。对齐核心素数
本研究的目的是了解和分析CV中药物供应和饲料的内部控制系统。核心对齐。本研究的来源是数据——通过描述性和比较方法分析的原始和次要数据。所使用的数据收集包括观察、采访和记录,即对药物和饲料的内部控制进行直接观察、对药物供应和饲料相关数据和信息的收集,并根据COSO对公司内部控制系统的组成部分进行分析和比较。根据对数据的分析,确定了药品库存管理和CV中的饲料管理。核心的和谐已经很好地发挥了作用,因此需要明确地分配任务和责任,以便每个部分都能很好地完成工作。环境控制、风险评估、控制活动、信息和通信,以及公司对药物和饲料内部控制系统的控制,都很好,采购订单、接收和储存一般符合标准操作程序。然而,由于员工的疏忽,采购程序和存储已经运行得很好,预计公司将限制进出仓库的损失,并一直将仓库锁起来。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信