PELATIHAN SISWA/I UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN TATA BAHASA INGGRIS DASAR MELALUI WEBSITE GRAMMAR

M. Ayu, F. Sari
{"title":"PELATIHAN SISWA/I UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN TATA BAHASA INGGRIS DASAR MELALUI WEBSITE GRAMMAR","authors":"M. Ayu, F. Sari","doi":"10.33365/jsstcs.v3i1.1916","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Membimbing siswa untuk menguasai tata bahasa Inggris sesuai dengan yang mereka butuhkan merupakan tantangan untuk para guru. Terlebih lagi dalam situasi pandemi saat ini pembelajaran dilaksanakan secara daring. Banyak siswa/i masih mengalami kesulitan untuk memahami tata bahasa Inggris dasar. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan solusi media pembelajaran dan pelatihan kepada siswa/i untuk meningkatkan kemampuan tata bahasa Inggris dasar melalui website grammar. Kegiatan diawali dengan pengumpulan data, pengembangan website grammar dan pelatihan kepada para siswa/i. Teknik yang digunakan dalam mengumpulkan data yang dibutuhkan adalah dengan observasi dan survei analisa kebutuhan siswa/i dalam pembelajaran tata bahasa dasar dipadukan dengan diskusi dan tanya jawab. Kemudian, tim pelaksana mengembangkan website grammar yang dibuat khusus untuk para siswa/i SMA Muhammadiyah Gading Rejo. Lalu, dilanjutkan dengan pelatihan penggunaan website grammar kepada para siswa/i dalam bentuk ceramah, diskusi, dan tanya jawab. Berdasarkan hasil pengabdian masyarakat dapat disimpulkan para siswa/i lebih bersemangat, termotivasi, dan lebih menyukai pelajaran tata bahasa Inggris dasar dengan memanfaatkan website grammar karena mereka dapat mengakses materi menggunakan website grammar dimanapun dan kapanpun karena dapat diakses setiap saat dengan mudah Sehingga, proses pembelajaran dapat dilaksanakan lebih efektif dan efisien.","PeriodicalId":251084,"journal":{"name":"Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-03-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33365/jsstcs.v3i1.1916","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Membimbing siswa untuk menguasai tata bahasa Inggris sesuai dengan yang mereka butuhkan merupakan tantangan untuk para guru. Terlebih lagi dalam situasi pandemi saat ini pembelajaran dilaksanakan secara daring. Banyak siswa/i masih mengalami kesulitan untuk memahami tata bahasa Inggris dasar. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan solusi media pembelajaran dan pelatihan kepada siswa/i untuk meningkatkan kemampuan tata bahasa Inggris dasar melalui website grammar. Kegiatan diawali dengan pengumpulan data, pengembangan website grammar dan pelatihan kepada para siswa/i. Teknik yang digunakan dalam mengumpulkan data yang dibutuhkan adalah dengan observasi dan survei analisa kebutuhan siswa/i dalam pembelajaran tata bahasa dasar dipadukan dengan diskusi dan tanya jawab. Kemudian, tim pelaksana mengembangkan website grammar yang dibuat khusus untuk para siswa/i SMA Muhammadiyah Gading Rejo. Lalu, dilanjutkan dengan pelatihan penggunaan website grammar kepada para siswa/i dalam bentuk ceramah, diskusi, dan tanya jawab. Berdasarkan hasil pengabdian masyarakat dapat disimpulkan para siswa/i lebih bersemangat, termotivasi, dan lebih menyukai pelajaran tata bahasa Inggris dasar dengan memanfaatkan website grammar karena mereka dapat mengakses materi menggunakan website grammar dimanapun dan kapanpun karena dapat diakses setiap saat dengan mudah Sehingga, proses pembelajaran dapat dilaksanakan lebih efektif dan efisien.
通过语法网站训练学生提高基本英语语法能力
指导学生掌握他们需要的英语语法对老师来说是一个挑战。更重要的是,目前的学习状况是在网上进行的。许多学生仍然难以理解基本的英语语法。这种社区奉献活动的目的是为学生提供学习媒体解决方案和培训,通过语法网站提高基本的英语语法能力。活动从数据收集、语法网站开发和对学生的培训开始。收集所需数据的技巧是对学生基本语法学习需求的观察和分析,以及讨论和提问。然后,执行团队开发了网站专门为学生的语法穆罕默德-我高中Rejo象牙。然后,以讲座、讨论和问答形式对学生进行语法网站的使用培训。根据社区奉献的结果可以总结为学生/我更兴奋,有动力,更喜欢学习英语语法与网站利用语法基础,因为他们可以随时随地访问网站使用语法材料,因为可以很容易地每次都通俗易懂,可以进行更有效和高效的学习过程。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信