{"title":"PENDAMPINANGAN DAN PENGEMBANGAN KETERAMPILAN MARKETING EXECUTIVE UMKM TETEBATU SELATAN MELALUI PELATIHAN KONTEN MARKETING","authors":"Andri Kurniawan, Ahmad Renaldi Febrian, Muhamad Rowinsani, Putri Cahyadi, Arni Nasira, Muhamad Sahrul Ghani, Rosliana Maulidia, Laili Mawaddah, Ayu Lestari","doi":"10.51213/jmm.v6i1.130","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Urgensi penguasaan media dalam pemasaran produk termasuk Usaha Mikro, kecil dan Menengah (UMKM) gula semut, adalah hal yang dibutuhkan. Pengabdian ini dilakukan untuk mengembangkan keterampilan Marketing Executive melalui pelatihan Konten Mareketing. Metode yang digunakan adalah Participatory Research (PAR). Atas dasar keterlibatan bersama. Hasil menunjukkan bahwa para pengrajin UMKM Gula Semut sangat menantikan untuk menerapkan strategi yang kami usulkan dan membantu mereka menjalankannya. Mereka juga sangat terbantu dengan adanya kegiatan pendampingan ini terkait pemasaran produk yang dilakukan dengan menggunakan teknologi digital (Digital Marketing) berupa media sosial seperti Instagram, Youtube dan Facebook. sehingga distribusi produk dalam pasar domestik dapat terselamatkan.","PeriodicalId":142471,"journal":{"name":"JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51213/jmm.v6i1.130","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Urgensi penguasaan media dalam pemasaran produk termasuk Usaha Mikro, kecil dan Menengah (UMKM) gula semut, adalah hal yang dibutuhkan. Pengabdian ini dilakukan untuk mengembangkan keterampilan Marketing Executive melalui pelatihan Konten Mareketing. Metode yang digunakan adalah Participatory Research (PAR). Atas dasar keterlibatan bersama. Hasil menunjukkan bahwa para pengrajin UMKM Gula Semut sangat menantikan untuk menerapkan strategi yang kami usulkan dan membantu mereka menjalankannya. Mereka juga sangat terbantu dengan adanya kegiatan pendampingan ini terkait pemasaran produk yang dilakukan dengan menggunakan teknologi digital (Digital Marketing) berupa media sosial seperti Instagram, Youtube dan Facebook. sehingga distribusi produk dalam pasar domestik dapat terselamatkan.