Faktor Yang Berhubungan Dengan Kecemasan Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Kerja Puskesmas Beruntung Raya Banjarmasin

Erni Setiawati, Rumilawaty Rumilawaty, Zakiah Zakiah
{"title":"Faktor Yang Berhubungan Dengan Kecemasan Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Kerja Puskesmas Beruntung Raya Banjarmasin","authors":"Erni Setiawati, Rumilawaty Rumilawaty, Zakiah Zakiah","doi":"10.31964/jsk.v14i1.390","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Latar belakang : kecemasan selama kehamilan terjadi sekitar 8-10%, dan meningkat menjadi 13% menjelang persalinan. Persentase ini dapat meningkat selama kondisi pandemi COVID-19, terutama untuk ibu hamil yang membutuhkan perawatan selama tinggal di rumah sakit. Kecemasan yang dialami oleh ibu hamil dapat memberikan dampak kepada ibu hamil dan juga bayi yang sedang di kandungnya. Dampak yang dapat terjadi pada ibu brp hipertensi, partus lama, keguguran dan jika berlanjut sampai post partum dapat menyebabkan ibu mengalami baby blues, sedangkan dampak yang dapat terjadi pada bayi berupa asfiksia, kaput suksedaneum, dan prematuritas. Beberapa faktor yang berhubungan dengan kecemasan ibu hamil diantaranya usia, pendidikan, dukungan suami, dan dukungan keluarga Mengetahui faktor yang berhubungan dengan kecemasan pada ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Beruntung Raya Banjarmasin Metode: Desain peneltian ini adalah analitik kuantitatif, dengan rancangan Cross Sectional. Populasi dan sampel adalah ibu hamil trimester III di wilayah kerja Puskesmas Beruntung Raya berjumlah 63 orang. Uji statistic menggunakan chi square test Hasil: sebanyak 73% ibu hamil mengalami kecemasan, 84% berusia 20-35 tahun, 46% menerima dukungan positif dari keluarga, 60,3% dengan paritas 2-3, 66,7% ibu hamil tidak bekerja, dan 71,4% dengan Pendidikan menengah. Terdapat hubungan signifikan antara usia, dukungan keluarga, dan paritas dengan kecemasan pada ibu hamil trimester III","PeriodicalId":157505,"journal":{"name":"Jurnal Skala Kesehatan","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Skala Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31964/jsk.v14i1.390","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Latar belakang : kecemasan selama kehamilan terjadi sekitar 8-10%, dan meningkat menjadi 13% menjelang persalinan. Persentase ini dapat meningkat selama kondisi pandemi COVID-19, terutama untuk ibu hamil yang membutuhkan perawatan selama tinggal di rumah sakit. Kecemasan yang dialami oleh ibu hamil dapat memberikan dampak kepada ibu hamil dan juga bayi yang sedang di kandungnya. Dampak yang dapat terjadi pada ibu brp hipertensi, partus lama, keguguran dan jika berlanjut sampai post partum dapat menyebabkan ibu mengalami baby blues, sedangkan dampak yang dapat terjadi pada bayi berupa asfiksia, kaput suksedaneum, dan prematuritas. Beberapa faktor yang berhubungan dengan kecemasan ibu hamil diantaranya usia, pendidikan, dukungan suami, dan dukungan keluarga Mengetahui faktor yang berhubungan dengan kecemasan pada ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Beruntung Raya Banjarmasin Metode: Desain peneltian ini adalah analitik kuantitatif, dengan rancangan Cross Sectional. Populasi dan sampel adalah ibu hamil trimester III di wilayah kerja Puskesmas Beruntung Raya berjumlah 63 orang. Uji statistic menggunakan chi square test Hasil: sebanyak 73% ibu hamil mengalami kecemasan, 84% berusia 20-35 tahun, 46% menerima dukungan positif dari keluarga, 60,3% dengan paritas 2-3, 66,7% ibu hamil tidak bekerja, dan 71,4% dengan Pendidikan menengah. Terdapat hubungan signifikan antara usia, dukungan keluarga, dan paritas dengan kecemasan pada ibu hamil trimester III
背景:妊娠期间的焦虑大约发生在8-10%左右,在分娩前增加到13%。这一比例可能在COVID-19大流行期间增加,特别是对于住院期间需要治疗的孕妇来说。孕妇所经历的焦虑会对孕妇和她所怀的婴儿产生影响。有高血压,会发生影响妈妈partus久,流产,如果一直持续到邮局partum会导致妈妈经历宝宝蓝调,而可能发生的影响会阻塞、完蛋了suksedaneum婴儿和prematuritas。与产妇焦虑相关的一些因素包括年龄、教育、丈夫支持和家庭支持,都知道在幸运的Banjarmasin工作区域的妊娠期妊娠中与产妇焦虑相关的因素:研究设计是分析定量的,具有横向设计。在lucky Puskesmas地区,怀孕期3期的孕妇共有63人。用chi square测试结果:73%的孕妇经历焦虑,84%的年龄在20-35岁之间,46%的孕妇得到家庭的积极支持,60.3%的孕妇失业2-3岁,66.7%的孕妇失业,71.4%的中等教育。年龄、家庭支持和帕里塔斯与怀孕三个月前的焦虑之间存在着显著的联系
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信