FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY DENGAN REPUTASI KAP SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (STUDI PADA PERUSAHAAN LQ 45 YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2015 - 2019)
{"title":"FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY DENGAN REPUTASI KAP SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (STUDI PADA PERUSAHAAN LQ 45 YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2015 - 2019)","authors":"Fuad Rahardi, Afrizal Afrizal, E. D. P. Arum","doi":"10.22437/jaku.v6i1.13299","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, opini audit, solvabilitas, profitabilitas dan komite audit terhadap audit delay dengan reputasi KAP sebagai variabel pemoderasi. Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam indeks LQ-45 tahun 2015 - 2019 di Bursa Efek Indonesia. Teknik penarikan sampel penelitian adalah dengan menggunakan metode purposive sampling yaitu sampel dipilih atas dasar kesesuaian karakteristik sampel dengan kriteria pemilihan sampel yang ditentukan. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis data panel dan uji selisih mutlak. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: solvabilitas dan komite audit berpengaruh positif dan signifikan terhadap audit delay, sedangkan profitabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay. Sementara itu, ukuran perusahaan dan opini audit tidak berpengaruh terhadap audit delay. Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa reputasi KAP mampu memoderasi hubungan ukuran perusahaan dan solvabilitas dengan audit delay dan tidak mampu memoderasi hubungan opini audit, profitabilitas dan komite audit dengan audit delay.","PeriodicalId":245619,"journal":{"name":"Jurnal Akuntansi & Keuangan Unja","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-06-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Akuntansi & Keuangan Unja","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22437/jaku.v6i1.13299","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, opini audit, solvabilitas, profitabilitas dan komite audit terhadap audit delay dengan reputasi KAP sebagai variabel pemoderasi. Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam indeks LQ-45 tahun 2015 - 2019 di Bursa Efek Indonesia. Teknik penarikan sampel penelitian adalah dengan menggunakan metode purposive sampling yaitu sampel dipilih atas dasar kesesuaian karakteristik sampel dengan kriteria pemilihan sampel yang ditentukan. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis data panel dan uji selisih mutlak. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: solvabilitas dan komite audit berpengaruh positif dan signifikan terhadap audit delay, sedangkan profitabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap audit delay. Sementara itu, ukuran perusahaan dan opini audit tidak berpengaruh terhadap audit delay. Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa reputasi KAP mampu memoderasi hubungan ukuran perusahaan dan solvabilitas dengan audit delay dan tidak mampu memoderasi hubungan opini audit, profitabilitas dan komite audit dengan audit delay.