Kesulitan Mahasiswa Dalam Belajar Keterampilan Berbicara Bahasa Inggris Via Online Selama Pandemik Covid-19

Sariakin, Budi Riska, T. Mahmud, Universitas Bina, Bangsa Getsempena, Kata Kunci, Kesulitan, Belajar Berbicara, Via Online
{"title":"Kesulitan Mahasiswa Dalam Belajar Keterampilan Berbicara Bahasa Inggris Via Online Selama Pandemik Covid-19","authors":"Sariakin, Budi Riska, T. Mahmud, Universitas Bina, Bangsa Getsempena, Kata Kunci, Kesulitan, Belajar Berbicara, Via Online","doi":"10.46244/metamorfosa.v11i1.2059","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kesulitan mahasiswa dalam belajar berbicara secara daring selama pandemi COVID-19. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif dan rancangan penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh mahasiswa program studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Iskandar Muda  semester 2 sampai semester 8. Jumlah populasi adalah 53 siswa. Karena populasi penelitian ini hanya 53 siswa maka semua mahasiswa diambil sebagai sampel penelitian ini dan sampel tersebut dinamakan total sampling atau sampel jenuh. Dengan demikian, total sampel penelitian ini adalah 53 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesulitan mahasiswa Iskandar Muda Banda Aceh dalam belajar berbicara bahasa Inggris via online adalah: (1) kesulitan dalam belajar berbicara via online karena koneksi internet yang tidak stabil, (2) kesulitan untuk lancar belajar berbicara speaking  karena via online, (3) kesulitan menguasai kosa kata dalam pembelajaran berbicara speaking karena via online, (4) kesulitan menguasai tata bahasa dalam pembelajaran berbicara karena mempelajarinya via online, (5) kesulitan mengucapkan kosa kata bahasa Inggris dalam pembelajaran berbicara karena mempelajarinya via online, dan (6) kesulitan dalam berbicara via online karena kurangnya latihan. Berdasarkan hasil penelitian, dosen harus fokus mengatasi kesulitan dengan mempersiapkan perangkat internet lebih baik sehingga koneksi internet lebih kuat, belajar berbicara melalui blended learning atau tatap muka langsung di kelas, mengajar tata bahasa Inggris kepada mahasiswa secara tatap muka, melakukan pengajaran pengucapan kosa kata bahasa Inggris secara tatap muka, dan berlatih berbicara bahasa Inggris melalui online lebih intens. \n ","PeriodicalId":372340,"journal":{"name":"Jurnal Metamorfosa","volume":"20 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Metamorfosa","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.46244/metamorfosa.v11i1.2059","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kesulitan mahasiswa dalam belajar berbicara secara daring selama pandemi COVID-19. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif dan rancangan penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh mahasiswa program studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Iskandar Muda  semester 2 sampai semester 8. Jumlah populasi adalah 53 siswa. Karena populasi penelitian ini hanya 53 siswa maka semua mahasiswa diambil sebagai sampel penelitian ini dan sampel tersebut dinamakan total sampling atau sampel jenuh. Dengan demikian, total sampel penelitian ini adalah 53 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesulitan mahasiswa Iskandar Muda Banda Aceh dalam belajar berbicara bahasa Inggris via online adalah: (1) kesulitan dalam belajar berbicara via online karena koneksi internet yang tidak stabil, (2) kesulitan untuk lancar belajar berbicara speaking  karena via online, (3) kesulitan menguasai kosa kata dalam pembelajaran berbicara speaking karena via online, (4) kesulitan menguasai tata bahasa dalam pembelajaran berbicara karena mempelajarinya via online, (5) kesulitan mengucapkan kosa kata bahasa Inggris dalam pembelajaran berbicara karena mempelajarinya via online, dan (6) kesulitan dalam berbicara via online karena kurangnya latihan. Berdasarkan hasil penelitian, dosen harus fokus mengatasi kesulitan dengan mempersiapkan perangkat internet lebih baik sehingga koneksi internet lebih kuat, belajar berbicara melalui blended learning atau tatap muka langsung di kelas, mengajar tata bahasa Inggris kepada mahasiswa secara tatap muka, melakukan pengajaran pengucapan kosa kata bahasa Inggris secara tatap muka, dan berlatih berbicara bahasa Inggris melalui online lebih intens.  
学生在Covid-19大流行期间在网上学习英语口语技巧的困难
本研究的目的是确定学生在COVID-19大流行期间在网上学习口语方面的困难。该研究采用定量方法进行,采用定量描述性方法进行研究设计。本研究的人口是伊斯坎达大学2 - 8学期英语教育研究项目的所有学生。人口是53名学生。由于这项研究只有53名学生,所以所有的学生都将其作为研究样本,这些样本被称为总抽样或饱和样本。因此,本研究的样本总数为53名学生。研究结果显示,年轻的伊斯坎达尔·班达亚齐在网上学习说英语的困难是:(1)在网上学会说话困难,因为不稳定的网络连接,(2)很难学会说话流利的讲,因为在网上,(3)很难掌握词汇学习中所讲,因为在网上说话,(4)掌握语法困境中学习说话,因为在网上学习,(5)困难说英语词汇学习中说话,因为学会了在网上,(6)由于缺乏练习,无法在网上交谈。根据教授的研究成果,必须集中力量克服困难的准备更好的网络设备,这样更强大的网络连接,通过混合讲话学习或者直接面对面的课堂上,教学生英语语法面对面,做英语词汇的发音面对面教学,并通过在线练习说英语更强烈。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信