{"title":"Analisis Kualitas Website E-ATB Dengan Metode WebQual 4.0","authors":"Algifanri Maulana, Tukino Tukino","doi":"10.58520/jddat.v2i2.33","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan teknologi saat ini telah memberikan banyak kemudahan di segala bidang termasuk dunia dapat menyampaikan informasi dan layanan kepada masyarakat melalui internet yang sering disebut dengan web site. Keuntungan yang diperoleh jika perusahaan dapat memanfaatkan internet salah satunya adalah perusahaan tersebut akan lebih mudah memberikan informasi, sehingga pelanggan akan lebih mudah menerimanya. Metode WebQual merupakan teknik pengukuran untuk mengetahui kualitas suatu website. Metode ini terdiri dari tiga tahapan dalam menentukan kualitas sebuah website yaitu Information Quality, Usability dan Interaction Service Quality. Tujuan penelitian untuk mengukur kualitas layanan Website e-ATB di Batam. Dalam proses analisis digunakan tahapan responden dengan sampel sebanyak 120 responden yang terdiri dari pengguna e-ATB di Batam. Tahap selanjutnya adalah analisis data yang terdiri dari validitas, uji reliabilitas dan penilaian dengan skala likert. Dalam uji validitas menggunakan rumus korelasi person sedangkan uji reliabilitas menggunakan rumus alpha cronbach. Dalam penilaian dengan menggunakan skala Likert digunakan 5 interval penilaian yaitu Sangat Baik, Baik, Cukup Baik, Tidak Baik dan Sangat Tidak Baik. Hasil penelitian ini menyimpulkan secara keseluruhan nilai kualitas e-ATB terhadap dimensi Usability, Quality of Information, dan Quality of Interaction pada website e-ATB di Batam berada pada kualitas yang baik.","PeriodicalId":105707,"journal":{"name":"Jurnal Desain Dan Analisis Teknologi","volume":"159 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Desain Dan Analisis Teknologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58520/jddat.v2i2.33","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Perkembangan teknologi saat ini telah memberikan banyak kemudahan di segala bidang termasuk dunia dapat menyampaikan informasi dan layanan kepada masyarakat melalui internet yang sering disebut dengan web site. Keuntungan yang diperoleh jika perusahaan dapat memanfaatkan internet salah satunya adalah perusahaan tersebut akan lebih mudah memberikan informasi, sehingga pelanggan akan lebih mudah menerimanya. Metode WebQual merupakan teknik pengukuran untuk mengetahui kualitas suatu website. Metode ini terdiri dari tiga tahapan dalam menentukan kualitas sebuah website yaitu Information Quality, Usability dan Interaction Service Quality. Tujuan penelitian untuk mengukur kualitas layanan Website e-ATB di Batam. Dalam proses analisis digunakan tahapan responden dengan sampel sebanyak 120 responden yang terdiri dari pengguna e-ATB di Batam. Tahap selanjutnya adalah analisis data yang terdiri dari validitas, uji reliabilitas dan penilaian dengan skala likert. Dalam uji validitas menggunakan rumus korelasi person sedangkan uji reliabilitas menggunakan rumus alpha cronbach. Dalam penilaian dengan menggunakan skala Likert digunakan 5 interval penilaian yaitu Sangat Baik, Baik, Cukup Baik, Tidak Baik dan Sangat Tidak Baik. Hasil penelitian ini menyimpulkan secara keseluruhan nilai kualitas e-ATB terhadap dimensi Usability, Quality of Information, dan Quality of Interaction pada website e-ATB di Batam berada pada kualitas yang baik.