ANALISIS PENGENDALIAN WASTE PRODUK PIPA HDPE DENGAN METODE LEAN MANUFACTURING DAN FAILURE MODE EFFECT ANALYSIS (FMEA) DI PT XYZ

Joumil Aidil Saifuddin, Isna Nugraha, Y. Winursito
{"title":"ANALISIS PENGENDALIAN WASTE PRODUK PIPA HDPE DENGAN METODE LEAN MANUFACTURING DAN FAILURE MODE EFFECT ANALYSIS (FMEA) DI PT XYZ","authors":"Joumil Aidil Saifuddin, Isna Nugraha, Y. Winursito","doi":"10.33005/waluyojatmiko.v15i1.42","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pertumbuhan bisnis usaha di Indonesia saat ini sedang berkembang pesat. Perusahaan saling berkompetitif dalam menjalankan bisnis usaha yang dijalankan agar dapat bersaing dan bertahan di pasaran. PT XYZ merupakan salah satu perusahaan manufaktur yang memproduksi pipa HDPE. Dalam menjalankan proses bisnisnya PT XYZ sering mengalami berbagai macam permasalahan salah satunya yaitu kecacatan produk pipa HDPE. Permasalahan tersebut terjadi karena human error dan mesin yang sering mengalami kerusakan. Banyaknya produk cacat pipa HDPE yang dihasilkan oleh perusahaan mencapai 6% per hari dari total produk yang diproduksi. Berdasarkan permasalahan tersebut maka perlu dilakukan analisis terkait dengan pemborosan pada produksi pipa HDPE dengan menggunakan metode lean manufacturing. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa jenis waste paling banyak terjadi adalah Defect dengan skor rata-rata 3.2. Reduksi waktu produksi sebesar 65 menit dari lead time pada big picture mapping awal sebesar 315 menit menjadi 250 menit pada big picture mapping usulan. Terdapat 3 waste yang memiliki nilai Risk Priority Number tertinggi yaitu waste defect, over production, dan waiting.   ","PeriodicalId":228863,"journal":{"name":"WALUYO JATMIKO PROCEEDING","volume":"111 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"WALUYO JATMIKO PROCEEDING","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33005/waluyojatmiko.v15i1.42","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Pertumbuhan bisnis usaha di Indonesia saat ini sedang berkembang pesat. Perusahaan saling berkompetitif dalam menjalankan bisnis usaha yang dijalankan agar dapat bersaing dan bertahan di pasaran. PT XYZ merupakan salah satu perusahaan manufaktur yang memproduksi pipa HDPE. Dalam menjalankan proses bisnisnya PT XYZ sering mengalami berbagai macam permasalahan salah satunya yaitu kecacatan produk pipa HDPE. Permasalahan tersebut terjadi karena human error dan mesin yang sering mengalami kerusakan. Banyaknya produk cacat pipa HDPE yang dihasilkan oleh perusahaan mencapai 6% per hari dari total produk yang diproduksi. Berdasarkan permasalahan tersebut maka perlu dilakukan analisis terkait dengan pemborosan pada produksi pipa HDPE dengan menggunakan metode lean manufacturing. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa jenis waste paling banyak terjadi adalah Defect dengan skor rata-rata 3.2. Reduksi waktu produksi sebesar 65 menit dari lead time pada big picture mapping awal sebesar 315 menit menjadi 250 menit pada big picture mapping usulan. Terdapat 3 waste yang memiliki nilai Risk Priority Number tertinggi yaitu waste defect, over production, dan waiting.   
分析彭根大连废品管道hdpe登根方法精益制造丹失效模式效应分析(fmea
印尼商业的增长目前正在迅速增长。为了在市场上竞争和生存,企业在经营企业方面处于相互竞争的地位。PT XYZ是生产HDPE管道的制造公司之一。在经营PT XYZ的业务过程中,经常出现各种各样的问题,其中之一就是HDPE管道产品的缺陷。这些问题的发生是因为人为的错误和机器经常出故障。该公司每天生产的HDPE管道缺陷高达6%。根据这些问题,有必要通过使用精益生产方法来分析HDPE管道上的浪费。根据所做的研究,发现最严重的浪费是平均3.2分的失败。在big picture建议书中,从lead time的生产时间减少到315分钟的初始制作时间减少到250分钟。有三个waste具有最高的风险最高的数字,即失败、过度生产和等待。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信