{"title":"SISTEM INFORMASI PENJUALAN VOUCHER HANDPHONE MKIOS PADA PT. BINTANG GLOBAL SUMBER SARANA BANJARMASIN","authors":"Yusup Indra Wijaya","doi":"10.31602/TJI.V9I4.1544","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Saat ini, perkembangan teknologi begitu maju, dan salah satu yang memanfaatkan kecanggihan teknologi adalah perusahaan. PT. Bintang Global Sumber Sarana merupakan suatu perusahaan yang bergerak pada bidang telekomunikasi yang menjual produk - produk seperti voucher gesek, voucher elektronik, handphone baru bergaransi resmi, dan kartu perdana yang dapat dijual secara grosir maupun eceran. Untuk Sistem penjualan produk – produknya sudah lumayan baik tetapi karena sistem penjualan voucher elektronik khusus menangani mkios telkomsel ini masih manual dan tidak memiliki sistem secara khusus sistemnya yaitu menggunakan buku catatan untuk mencatat rekap penjualan dan Microsoft excel untuk membuat laporan stok harian serta program gabungan yang berbasis DOS untuk membuat faktur penjualan. Sehingga dibuatlah sistem yang baru yang secara khusus menangani inventory penjualan voucher handphone mkios telkomsel ini. Aplikasi ini meliputi transaksi pembelian, transfer antar gudang, transaksi penjualan, transaksi pelunasan, dan laporan - laporan yang mendukung seperti laporan pembelian, penjualan, transfer antar gudang, pelunasan, stok masuk, stok keluar, stok akhir, piutang dan jatuh tempo, peringkat pelanggan, data statistik, laba - rugi beserta input dan laporan master data seperti data pelanggan, voucher, supplier dan gudang agar dapat menjadi sistem yang fleksibel dan komplek. Aplikasi yang dibangun diharapkan dapat bermanfaat bagi Starindo Banjarmasin untuk mempermudah sistem inventory penjualan voucher handphone mkios telkomsel melalui komputerisasi secara khusus dan terarah menangani mkios. Agar dapat menghasilkan informasi yang cepat, tepat dan akurat tanpa memakan waktu dan tenaga yang lama. Keywords: Aplikasi Penjualan MySQL, Visual Basic 6.0, MKios Inventory","PeriodicalId":120986,"journal":{"name":"Technologia: Jurnal Ilmiah","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-10-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Technologia: Jurnal Ilmiah","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31602/TJI.V9I4.1544","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Saat ini, perkembangan teknologi begitu maju, dan salah satu yang memanfaatkan kecanggihan teknologi adalah perusahaan. PT. Bintang Global Sumber Sarana merupakan suatu perusahaan yang bergerak pada bidang telekomunikasi yang menjual produk - produk seperti voucher gesek, voucher elektronik, handphone baru bergaransi resmi, dan kartu perdana yang dapat dijual secara grosir maupun eceran. Untuk Sistem penjualan produk – produknya sudah lumayan baik tetapi karena sistem penjualan voucher elektronik khusus menangani mkios telkomsel ini masih manual dan tidak memiliki sistem secara khusus sistemnya yaitu menggunakan buku catatan untuk mencatat rekap penjualan dan Microsoft excel untuk membuat laporan stok harian serta program gabungan yang berbasis DOS untuk membuat faktur penjualan. Sehingga dibuatlah sistem yang baru yang secara khusus menangani inventory penjualan voucher handphone mkios telkomsel ini. Aplikasi ini meliputi transaksi pembelian, transfer antar gudang, transaksi penjualan, transaksi pelunasan, dan laporan - laporan yang mendukung seperti laporan pembelian, penjualan, transfer antar gudang, pelunasan, stok masuk, stok keluar, stok akhir, piutang dan jatuh tempo, peringkat pelanggan, data statistik, laba - rugi beserta input dan laporan master data seperti data pelanggan, voucher, supplier dan gudang agar dapat menjadi sistem yang fleksibel dan komplek. Aplikasi yang dibangun diharapkan dapat bermanfaat bagi Starindo Banjarmasin untuk mempermudah sistem inventory penjualan voucher handphone mkios telkomsel melalui komputerisasi secara khusus dan terarah menangani mkios. Agar dapat menghasilkan informasi yang cepat, tepat dan akurat tanpa memakan waktu dan tenaga yang lama. Keywords: Aplikasi Penjualan MySQL, Visual Basic 6.0, MKios Inventory