Tingkat Kecanduan Smartphone pada Mahasiswa Selama Pandemi Covid 19

Muhammad Paris Al Faridzi, Susanti Niman, F. Widiantoro, Tina Shinta
{"title":"Tingkat Kecanduan Smartphone pada Mahasiswa Selama Pandemi Covid 19","authors":"Muhammad Paris Al Faridzi, Susanti Niman, F. Widiantoro, Tina Shinta","doi":"10.52317/ehj.v7i1.417","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Latar belakang : Selama pandemi Covid-19 orang melakukan semua kegiatan di dalam rumah seperti sekolah, bermain, bekerja secara online. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan gambaran tingkat kecanduan smarphone pada mahasiswa selama pandemi Covid-19. Kecanduan smartphone merupakan keterikatan perilaku terhadap smartphone yang menyebabkan masalah sosial seperti menarik diri, dan gangguan kontrol impuls terhadap diri seseorang. Metode :Penelitian ini menggunakan desain penelitian kuantitatif dengan jumlah sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel 206 orang. Pengumpulan data menggunakan kuesioner baku Smartphone Addiction Scale (SAS) berjumlah 33 item pertanyaan dengan menggunakan google form. Hasil penelitian ini didapatkan bahwa sebagian besar responden 69,8% pada kategori tinggi (>78), sebagian kecil responden 27,4% pada kategori sedang (58-77) dan sangat sedikit responden 2,8% yang berada pada kategori rendah (<57). Sebagian responden 40,6% Menggunakan media sosial WhatApps, sebagian responden 42,9% memainkan game Mobile Legends, hampir seluruh responden 89,6% menggunakan e-commerce Shopee. Mahasiswa melakukan self controlling dalam penggunaan smartphone ke arah yang dapat meningkatkan pengembangan studi.","PeriodicalId":431924,"journal":{"name":"Elisabeth Health Jurnal","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Elisabeth Health Jurnal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52317/ehj.v7i1.417","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Latar belakang : Selama pandemi Covid-19 orang melakukan semua kegiatan di dalam rumah seperti sekolah, bermain, bekerja secara online. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan gambaran tingkat kecanduan smarphone pada mahasiswa selama pandemi Covid-19. Kecanduan smartphone merupakan keterikatan perilaku terhadap smartphone yang menyebabkan masalah sosial seperti menarik diri, dan gangguan kontrol impuls terhadap diri seseorang. Metode :Penelitian ini menggunakan desain penelitian kuantitatif dengan jumlah sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel 206 orang. Pengumpulan data menggunakan kuesioner baku Smartphone Addiction Scale (SAS) berjumlah 33 item pertanyaan dengan menggunakan google form. Hasil penelitian ini didapatkan bahwa sebagian besar responden 69,8% pada kategori tinggi (>78), sebagian kecil responden 27,4% pada kategori sedang (58-77) dan sangat sedikit responden 2,8% yang berada pada kategori rendah (<57). Sebagian responden 40,6% Menggunakan media sosial WhatApps, sebagian responden 42,9% memainkan game Mobile Legends, hampir seluruh responden 89,6% menggunakan e-commerce Shopee. Mahasiswa melakukan self controlling dalam penggunaan smartphone ke arah yang dapat meningkatkan pengembangan studi.
在Covid 19大流行期间,学生智能手机成瘾率上升
背景:在Covid-19大流行期间,人们做所有的家庭活动,如学校、娱乐、在线工作。本研究的目的是描述在Covid-19大流行期间学生对智能手机成瘾程度的描述。智能手机成瘾是对智能手机行为的一种依恋,它会导致社会问题,如退行性冲动控制障碍。方法:本研究采用定量研究设计,采用采样技术,样本数量为206人。使用一份使用智能手机Addiction Scale (SAS)的原始问卷调查数据,使用谷歌形式搜索33项问题。该研究发现,绝大多数受访者是69.8%(>78),中等类别的27.4%(58-77),较低类别的2.8%(<57)。40.6%的受访者使用WhatApps社交媒体,一半的受访者42.9%玩手机游戏传奇,几乎所有的受访者89.6%使用e-commerce Shopee。学生对智能手机的使用进行自我控制,以促进学习发展。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信