Pendekatan Saintifik pada Topik Sel Volta

Yunita Yunita
{"title":"Pendekatan Saintifik pada Topik Sel Volta","authors":"Yunita Yunita","doi":"10.30870/educhemia.v4i1.5198","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan proses penerapan pendekatan saintifik pada pembelajaran sel volta serta menganasis konsepsi mereka pada konsep tersebut dengan menggunakan instrumen yang valid dan reliabel. Dengan menggunakan desain penelitian mixed method, maka jenis data yang diperoleh dalam penelitian ini berupa data kualitatif dan kuantitatif. Kedua data tersebut didapat melalui Lembar Kerja Mahasiswa (LKM) dan tes tertulis bentuk Pilihan Ganda diberikan pada akhir perkuliahan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masing-masing kemampuan mahasiswa pada setiap aspek pendekatan saintifik diketahui bahwa kemampuan mengamati 100 (sangat baik) menanya 65 (baik) mencoba 40 (kurang), mengasosiasi 81 (sangat baik) dan mengkomunikasikan 50 (cukup). Rata-rata konsepsi siswa adalah 70 (baik) dengan rata-rata kemamuan menunjukkan reaksi spontan melalui data potensial elektroda 75, menentukan reaksi yang mempunyai potensial sel 75, menuliskan diagram sel yang tepat melalui gambar sel volta 82, mengurutkan harga potensial reduksi semakin meningkat melalui pernyataan 40,00. menunjukkan jumlah ion yang ditambahkan zat yang sejenis melalui data 78, membandingkan tegangan sel volta melalui data tabel dari tiga sel volta 33, menghitung harga sel volta melalui data potensial reduksi sel 85 menjelaskan cara kerja aki hingga menghasilkan energi listrik 82, menuliskan notasi sel yang dapat berlangsung melalui data persamaan reaksi, dan menghitung E 0 pada persamaan reaksi sel volta melalui data potensial reduksi 75.","PeriodicalId":269986,"journal":{"name":"EduChemia (Jurnal Kimia dan Pendidikan)","volume":"2014 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-01-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EduChemia (Jurnal Kimia dan Pendidikan)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30870/educhemia.v4i1.5198","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan proses penerapan pendekatan saintifik pada pembelajaran sel volta serta menganasis konsepsi mereka pada konsep tersebut dengan menggunakan instrumen yang valid dan reliabel. Dengan menggunakan desain penelitian mixed method, maka jenis data yang diperoleh dalam penelitian ini berupa data kualitatif dan kuantitatif. Kedua data tersebut didapat melalui Lembar Kerja Mahasiswa (LKM) dan tes tertulis bentuk Pilihan Ganda diberikan pada akhir perkuliahan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masing-masing kemampuan mahasiswa pada setiap aspek pendekatan saintifik diketahui bahwa kemampuan mengamati 100 (sangat baik) menanya 65 (baik) mencoba 40 (kurang), mengasosiasi 81 (sangat baik) dan mengkomunikasikan 50 (cukup). Rata-rata konsepsi siswa adalah 70 (baik) dengan rata-rata kemamuan menunjukkan reaksi spontan melalui data potensial elektroda 75, menentukan reaksi yang mempunyai potensial sel 75, menuliskan diagram sel yang tepat melalui gambar sel volta 82, mengurutkan harga potensial reduksi semakin meningkat melalui pernyataan 40,00. menunjukkan jumlah ion yang ditambahkan zat yang sejenis melalui data 78, membandingkan tegangan sel volta melalui data tabel dari tiga sel volta 33, menghitung harga sel volta melalui data potensial reduksi sel 85 menjelaskan cara kerja aki hingga menghasilkan energi listrik 82, menuliskan notasi sel yang dapat berlangsung melalui data persamaan reaksi, dan menghitung E 0 pada persamaan reaksi sel volta melalui data potensial reduksi 75.
本研究的目的是描述伏尔塔细胞学习的科学方法的应用过程,并使用有效和可靠的仪器对其概念进行分析。采用混合方法的研究设计,获得的数据类型是定性和定量数据。这两项数据都是通过学生工作表(LKM)和大学毕业时进行的多项选择题的书面测试获得的。研究结果表明,学生在科学方法的各个方面的能力各不相同,他们知道观察100(非常好)方法的能力是65(很好),尝试40(很好),联想81(很好)和沟通50(足够)。平均来说,学生的概念是70(好的),平均伴有自发反应的数据通过电极75,确定潜在的细胞75的反应,通过volta 82细胞的图片写出正确的细胞图表,通过40.00的声明对潜在减缩成本进行排序。显示添加物质的一种通过离子数量78,比较伏特电池电压通过数据表33 volta三个细胞的细胞,计算价格85 volta穿过细胞潜在的数据还原解释82至电池产生电能的工作方式,写下符号可以通过数据进行的细胞反应方程,方程计算E的0 75伏特电池通过潜在的数据还原反应。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信