Permasalahan Kamtibmas di Kawasan Industri: Sebuah Pemetaan dalam Perspektif Ilmu Kepolisian

Yoga Putra Prima Setya
{"title":"Permasalahan Kamtibmas di Kawasan Industri: Sebuah Pemetaan dalam Perspektif Ilmu Kepolisian","authors":"Yoga Putra Prima Setya","doi":"10.30998/hnr.v2i2.747","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan utama dari pemolisian adalah menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat untuk mencapai keteraturan sosial. Kawasan industri, sebagai tempat terkonsentrasinya sumber daya, merupakan arena sosial yang diwarnai perebutan sumber daya sehingga rawan akan berbagai bentuk gangguan kamtibmas. Tulisan ini bertujuan memberikan pemetaan permasalahan kamtibmas yang umum terjadi di kawasan industri. Penelitian dilakukan dengan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Wawancara, observasi, dan studi dokumen digunakan sebagai teknik pengumpulan data. Adapun studi kasus yang dipilih adalah Kawasan Industri Modern Cikande yang terletak Kabupaten Serang, Banten. Hasil analisis menunjukkan adanya gangguan kamtibmas yang dapat dikategorikan menjadi permasalahan terkait lalu lintas, permasalahan sosial, dan permasalahan terkait relasi industrial.","PeriodicalId":325862,"journal":{"name":"Human Narratives","volume":"6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Human Narratives","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30998/hnr.v2i2.747","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan utama dari pemolisian adalah menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat untuk mencapai keteraturan sosial. Kawasan industri, sebagai tempat terkonsentrasinya sumber daya, merupakan arena sosial yang diwarnai perebutan sumber daya sehingga rawan akan berbagai bentuk gangguan kamtibmas. Tulisan ini bertujuan memberikan pemetaan permasalahan kamtibmas yang umum terjadi di kawasan industri. Penelitian dilakukan dengan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Wawancara, observasi, dan studi dokumen digunakan sebagai teknik pengumpulan data. Adapun studi kasus yang dipilih adalah Kawasan Industri Modern Cikande yang terletak Kabupaten Serang, Banten. Hasil analisis menunjukkan adanya gangguan kamtibmas yang dapat dikategorikan menjadi permasalahan terkait lalu lintas, permasalahan sosial, dan permasalahan terkait relasi industrial.
工业建模问题:从警察的角度来看,这是一幅地图
警察的主要目的是维护社会秩序和安全。作为资源集中的工业区,是一个社会舞台,在资源争夺中占据主导地位,容易发生任何形式的金银损害。这篇文章提供了一张在工业化地区常见的kamtibmas问题的地图。研究是通过定性的案例研究方法来进行的。访谈、观察和文档研究被用作数据收集技术。至于选择的案例研究,是位于班腾县的西坎德现代工业园区。分析表明,kamtibmas干扰可归类为与交通、社会和工业关系有关的问题。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信