Pelatihan Peningkatan Kapasitas Manajemen Olahraga SMAN 1 RAJABASA LAMPUNG SELATAN

Rachmi Marsheilla Aguss, Fedi Ameraldo, Reynaldi Reynaldi, Aliya Rahmawati
{"title":"Pelatihan Peningkatan Kapasitas Manajemen Olahraga SMAN 1 RAJABASA LAMPUNG SELATAN","authors":"Rachmi Marsheilla Aguss, Fedi Ameraldo, Reynaldi Reynaldi, Aliya Rahmawati","doi":"10.33365/jsstcs.v3i2.2182","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Manajemen berorientasi pada proses, yang berarti manajemen yang membutuhkan sumber daya manusia, pengetahuan dan keterampilan agar kegiatan menjadi lebih efektif atau mampu mengarah pada tindakan yang berhasil. Oleh karena itu, tidak ada organisasi yang akan berhasil jika tidak menggunakan manajemen yang baik (Kautsar et al., 2019). Kemampuan seseorang dalam mengelola olahraga akan menunjukkan seberapa sukses seseorang dalam menjalankan organisasi olahraga. Pembinaan juga dilakukan melalui pertanggungjawaban perhimpunan olahraga, pengembangan pusat-pusat pengembangan olahraga nasional dan daerah serta penyelenggaraan kompetisi yang berskala besar dan berkelanjutanJenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Suharsim Arikunto 2006: 3) menyatakan bahwa \"penelitian deskriptif tidak dimaksudkan untuk menguji hipotesis\" tertentu, tetapi hanya menggambarkan \"sebagaimana adanya\" suatu variabel, gejala, atau keadaan”. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini berupa jumlahnya, sehingga penelitian ini disebut penelitian deskriptif kualitatif. Kegiatan pelatihan ini dimulai sejak 16 & 23 Maret 2022 Peneliti bertindak sebagai perencana, pelaksana pengumpulan data, analisis interpretatif, dan terakhir, pelapor hasil penelitianMelalui program kerja pengabdian masyarakat, perubahan yang bermanfaat bagi Siswa , pelatih, serta pembina yaitu 1. Membuat siswa ,pelatih serta pembina agar kedepan nya lebih baik lagi terutama menyikapi organisasi ,kemempinan dalam olahraga 2. Memberikan edukasi dan pengertian tentang Manajemen olahraga. Analisis fungsi manajemen organisasi olahraga di SMA N 1 Rajabasa, lampung selatan dinilai kurang efektif, hal tersebut berdasarkan dari hasil verifikasi yang disebabkan kurang nya pemahaman tentang manajemen olahraga, tidak ada bimbingan dari pimpinan ketika anggota tidak bisa mengerjakan tugasnya, kurangnya perhatian dari pimpinan yang kemungkinan memenyebabkan pimpinan kurang mengetahui akan fakta-fakta yang ada dilapangan, hal ini menyebabkan ketika ada penyelewengan atau penyimpangan sistem tidak bisa ditindak dengan cepat dan efektif.","PeriodicalId":251084,"journal":{"name":"Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33365/jsstcs.v3i2.2182","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Manajemen berorientasi pada proses, yang berarti manajemen yang membutuhkan sumber daya manusia, pengetahuan dan keterampilan agar kegiatan menjadi lebih efektif atau mampu mengarah pada tindakan yang berhasil. Oleh karena itu, tidak ada organisasi yang akan berhasil jika tidak menggunakan manajemen yang baik (Kautsar et al., 2019). Kemampuan seseorang dalam mengelola olahraga akan menunjukkan seberapa sukses seseorang dalam menjalankan organisasi olahraga. Pembinaan juga dilakukan melalui pertanggungjawaban perhimpunan olahraga, pengembangan pusat-pusat pengembangan olahraga nasional dan daerah serta penyelenggaraan kompetisi yang berskala besar dan berkelanjutanJenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Suharsim Arikunto 2006: 3) menyatakan bahwa "penelitian deskriptif tidak dimaksudkan untuk menguji hipotesis" tertentu, tetapi hanya menggambarkan "sebagaimana adanya" suatu variabel, gejala, atau keadaan”. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini berupa jumlahnya, sehingga penelitian ini disebut penelitian deskriptif kualitatif. Kegiatan pelatihan ini dimulai sejak 16 & 23 Maret 2022 Peneliti bertindak sebagai perencana, pelaksana pengumpulan data, analisis interpretatif, dan terakhir, pelapor hasil penelitianMelalui program kerja pengabdian masyarakat, perubahan yang bermanfaat bagi Siswa , pelatih, serta pembina yaitu 1. Membuat siswa ,pelatih serta pembina agar kedepan nya lebih baik lagi terutama menyikapi organisasi ,kemempinan dalam olahraga 2. Memberikan edukasi dan pengertian tentang Manajemen olahraga. Analisis fungsi manajemen organisasi olahraga di SMA N 1 Rajabasa, lampung selatan dinilai kurang efektif, hal tersebut berdasarkan dari hasil verifikasi yang disebabkan kurang nya pemahaman tentang manajemen olahraga, tidak ada bimbingan dari pimpinan ketika anggota tidak bisa mengerjakan tugasnya, kurangnya perhatian dari pimpinan yang kemungkinan memenyebabkan pimpinan kurang mengetahui akan fakta-fakta yang ada dilapangan, hal ini menyebabkan ketika ada penyelewengan atau penyimpangan sistem tidak bisa ditindak dengan cepat dan efektif.
体育管理能力提升的培训
以过程为导向的管理,这意味着需要人力资源的管理,知识和技能,使活动更有效或能够导致成功的行动。因此,如果没有好的管理,任何组织都不会成功(kauet et al, 2019)。一个人在体育管理方面的能力将显示他在经营体育组织方面的成功程度。培训还通过体育会议的责任、国家和地区体育中心发展以及大规模和持续的竞争安排来进行,这项研究是一项描述性质的研究。Suharsim Arikunto 2006: 3)指出,“描述性研究的目的不是测试特定的假设,而是简单地描述“事物的变量、症状或状态”。本研究收集的数据以数量的形式,因此称为描述性质的研究。这项培训活动始于2022年3月16日至23日,研究人员充当分析人员、数据收集人员、解释性分析人员,最后是通过社区奉献工作计划报告研究成果的人,这对学生、培训人员和辅导员都是有益的。让学生、教练和辅导员在本组织面前取得更好的成绩,尤其是在第二项运动中。提供对体育管理的教育和理解。高中体育组织管理功能分析N 1 Rajabasa南楠榜评分无效,这是基于验证结果引起的缺乏了解的体育管理,没有管理的指导成员不能工作的时候,缺乏关注的管理管理memenyebabkan不知道可能会在现场的事实,当系统存在偏差或偏差时,它就不能迅速有效地执行。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信