{"title":"PENGARUH DIMENSI GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP LOYALITAS DOSEN TETAP SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH AL-BUKHARY (STITA) LABUHANBATU","authors":"Jurnal Pendidikan, Agama dan, Sains, E. Sinaga","doi":"10.58822/tbq.v7i1.116","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dimensi gaya kepemimpinan terhadap loyalitas dosen tetap Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu, dimana dimensi gaya kepemimpinan menggunakan enam dimensi yaitu : gaya kepemimpinan transaksional, transformasional, otokratik, demokratik dan birokratik. Penelitian ini menggunakan populasi dimana subjek penelitian ini adalah dosen tetap Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu sebanyak 30 orang. Analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil penilaian responden dengan menggunakan rata-rata hitung bahwa sebagian responden menilai gaya kepemimpinan di Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu masuk dalam kategori Dimensi Gaya Kepemimpinan Demokratik. Berdasarkan hasil perhitungan uji validitas dan reliabilitas diperoleh nilai valid tetapi tidak reliable untuk dimensi gaya kepempinan otokratik maka dimensi gaya kepemimpinan lima dimensi yaitu : transaksional, transformasional, demokratik, kharismatik dan birokratik, dari hasil uji signifikansi kelima dimensi berpengaruh signifikan tehadap loyalitas dosen tetap Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu baik parsial maupun simultan. Pengaruh terbesar berada pada dimensi gaya kepemimpinan demokratik dan yang terkecil berada pada dimensi gaya kepemimpinan birokratik.","PeriodicalId":228116,"journal":{"name":"Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58822/tbq.v7i1.116","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dimensi gaya kepemimpinan terhadap loyalitas dosen tetap Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu, dimana dimensi gaya kepemimpinan menggunakan enam dimensi yaitu : gaya kepemimpinan transaksional, transformasional, otokratik, demokratik dan birokratik. Penelitian ini menggunakan populasi dimana subjek penelitian ini adalah dosen tetap Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu sebanyak 30 orang. Analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil penilaian responden dengan menggunakan rata-rata hitung bahwa sebagian responden menilai gaya kepemimpinan di Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu masuk dalam kategori Dimensi Gaya Kepemimpinan Demokratik. Berdasarkan hasil perhitungan uji validitas dan reliabilitas diperoleh nilai valid tetapi tidak reliable untuk dimensi gaya kepempinan otokratik maka dimensi gaya kepemimpinan lima dimensi yaitu : transaksional, transformasional, demokratik, kharismatik dan birokratik, dari hasil uji signifikansi kelima dimensi berpengaruh signifikan tehadap loyalitas dosen tetap Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Bukhary (STITA) Labuhanbatu baik parsial maupun simultan. Pengaruh terbesar berada pada dimensi gaya kepemimpinan demokratik dan yang terkecil berada pada dimensi gaya kepemimpinan birokratik.