TINGKAT KEMAMPUAN LITERASI MEDIA MAHASISWA PRODI ILMU PERPUSTAKAAN UIN ALAUDDIN DALAM PEMBELAJARAN ILMU HADIS

Muhammad Arifin, Saenal Abidin, Muhammad Arfin Muh Salim, Muh. Zainuddin Badollahi
{"title":"TINGKAT KEMAMPUAN LITERASI MEDIA MAHASISWA PRODI ILMU PERPUSTAKAAN UIN ALAUDDIN DALAM PEMBELAJARAN ILMU HADIS","authors":"Muhammad Arifin, Saenal Abidin, Muhammad Arfin Muh Salim, Muh. Zainuddin Badollahi","doi":"10.26858/jekpend.v5i1.23249","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini berfokus pada kemampuan literasi media mahasiswa dalam pembelajaran ilmu hadis khususnya di prodi Ilmu Perpustakaan UIN Alauddin Makassar. Menurut peneliti, hal ini penting untuk diteliti untuk mengetahui berapa tinggi kemampuan literasi informasi mahasiswa Ilmu Perpustakaan UIN Alauddin Makassar dalam upaya meningkatkan wawasan mereka terhadap ilmu hadis dan seberapa siap mereka dalam mengaplikasikan ilmu yang mereka peroleh di tengah masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner/angket dengan bantuan skala likert. Hasil penelitian menujukkan bahwa minat mahasiswa dalam pembelajaran ilmu hadis jika dirata-ratakan berada pada kisaran angka 65,25% yang berarti ada pada kategori tinggi. Angka tersebut masih belum sampai pada level sangat tinggi. Olehnya itu dibutuhkan motivasi, dan metode mengajar yang lebih efektif dan menyenangkan bagi mahasiswa agar minat mereka bisa bertambah. Sedangkan untuk tingkat kemampuan literasi media, secara rata-rata berada pada kisaran angka 78,76 % yang berarti ada pada kategori tinggi. Secara rata-rata, mereka telah mampu memanfaatkan media informasi sebagai suatu sumber belajar secara mandiri. Mereka telah menerapkan bagian dari model literasi informasi yakni identifikasi kebutuhan sebelum melakukan penelusuran. Mengenai literatur yang menjadi pilihan mereka dalam akses informasi cenderung lebih menyukai akses informasi yang instan yakni dari internet sedangkan minat terhadap buku cetak sangat rendah. Olehnya itu, dibutuhkan pemahaman yang baik bagi mereka dan edukasi tentang cara menelusuri infomasi yang valid melalui berbagai media informasi yang relevan. ","PeriodicalId":154299,"journal":{"name":"JEKPEND: Jurnal Ekonomi dan Pendidikan","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JEKPEND: Jurnal Ekonomi dan Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26858/jekpend.v5i1.23249","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini berfokus pada kemampuan literasi media mahasiswa dalam pembelajaran ilmu hadis khususnya di prodi Ilmu Perpustakaan UIN Alauddin Makassar. Menurut peneliti, hal ini penting untuk diteliti untuk mengetahui berapa tinggi kemampuan literasi informasi mahasiswa Ilmu Perpustakaan UIN Alauddin Makassar dalam upaya meningkatkan wawasan mereka terhadap ilmu hadis dan seberapa siap mereka dalam mengaplikasikan ilmu yang mereka peroleh di tengah masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner/angket dengan bantuan skala likert. Hasil penelitian menujukkan bahwa minat mahasiswa dalam pembelajaran ilmu hadis jika dirata-ratakan berada pada kisaran angka 65,25% yang berarti ada pada kategori tinggi. Angka tersebut masih belum sampai pada level sangat tinggi. Olehnya itu dibutuhkan motivasi, dan metode mengajar yang lebih efektif dan menyenangkan bagi mahasiswa agar minat mereka bisa bertambah. Sedangkan untuk tingkat kemampuan literasi media, secara rata-rata berada pada kisaran angka 78,76 % yang berarti ada pada kategori tinggi. Secara rata-rata, mereka telah mampu memanfaatkan media informasi sebagai suatu sumber belajar secara mandiri. Mereka telah menerapkan bagian dari model literasi informasi yakni identifikasi kebutuhan sebelum melakukan penelusuran. Mengenai literatur yang menjadi pilihan mereka dalam akses informasi cenderung lebih menyukai akses informasi yang instan yakni dari internet sedangkan minat terhadap buku cetak sangat rendah. Olehnya itu, dibutuhkan pemahaman yang baik bagi mereka dan edukasi tentang cara menelusuri infomasi yang valid melalui berbagai media informasi yang relevan. 
学生媒体素养水平图书馆图书馆图书馆在圣训学习中找到阿拉丁
本研究重点是学生媒体识字学学习圣训的能力,特别是图书馆科学领域的图书馆图书馆图书馆图书馆图书馆图书馆图书馆图书馆图书馆的扫盲能力。据研究人员称,重要的是要了解图书馆科学系学生在学习圣训方面的知识水平水平,以及他们在社区中运用现有知识的准备程度。本研究采用定量方法进行描述性研究。在likert量表的帮助下,使用问卷/支架收集数据。研究结果表明,学生对圣训学习的兴趣在65.25%左右,这意味着他们属于高类别。这个数字还没有达到很高的水平。这需要动力,以及更有效和愉快的教学方法,以提高学生的兴趣。至于媒体素养水平,平均水平为78.76 %,这意味着它属于高类别。他们平均能够利用信息媒介作为独立学习的来源。他们采用了信息素量模型的一部分,即扫描前识别需求。至于他们选择的信息获取文献,他们更喜欢直接从互联网获得信息,而对印刷书籍的兴趣却很低。因此,他们需要良好的理解和教育,如何通过各种相关的信息媒介追踪有效的信息。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信