Lina Mardiana, I. W. Karta, I. N. Suarta, Nurhasanah
{"title":"PENGARUH METODE BERMAIN PERAN MIKRO TERHADAP PERKEMBANGAN KOGNITIF ANAK USIA 5-6 TAHUN DI DUSUN AIKPRAPA KECAMATAN AIKMEL TAHUN 2021","authors":"Lina Mardiana, I. W. Karta, I. N. Suarta, Nurhasanah","doi":"10.29303/jmp.v2i2.3632","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidak adanya pengaruh dari metode bermain peran mikro terhadap perkembangan kognitif anak usia 5-6 tahun di Dusun Aikprapa Kecamatan Aikmel tahun 2021. Jenis penelitian ini kuantitatif komparatif. Menggunakan metode eksperiment yaitu pre eksperimental design dengan bentuk group pretest–posttest design. Subjek penelitian 8 orang anak usia 5-6 tahun, teknik pengumpulan data menggunakan pemberian treatment, observasi menggunakan instrumen penelitian, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu menggunakan metode statistik non-parametris dan uji Wilcoxon. Berdasarkan hasil uji Wilcoxon menunjukkan bahwa perkembangan kognitif anak usia 5-6 tahun di Dusun Aikprapa Kecamatan Aikmel sebelum diberikan perlakuan menggunakan metode bermain peran mikro diperoleh hasil pre-test anak dengan skor rata-rata 53,62% yaitu perkembangan kognitif anak berada pada kriteria kurang berkembang. Setelah diberikan perlakuan menggunakan metode bermain peran dapat diperoleh data post-test dengan skor rata-rata 85,12% yaitu perkembangan kognitif anak berada pada kriteria cukup berkembang. Hasil Whitung = 6 dan Wtabel = 0, sehingga Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh metode bermain peran mikro terhadap perkembangan kognitif anak usia 5-6 tahun di dusun Aikprapa kecamatan Aikmel tahun 2021.","PeriodicalId":272405,"journal":{"name":"Jurnal Mutiara Pendidikan","volume":"76 12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Mutiara Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29303/jmp.v2i2.3632","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidak adanya pengaruh dari metode bermain peran mikro terhadap perkembangan kognitif anak usia 5-6 tahun di Dusun Aikprapa Kecamatan Aikmel tahun 2021. Jenis penelitian ini kuantitatif komparatif. Menggunakan metode eksperiment yaitu pre eksperimental design dengan bentuk group pretest–posttest design. Subjek penelitian 8 orang anak usia 5-6 tahun, teknik pengumpulan data menggunakan pemberian treatment, observasi menggunakan instrumen penelitian, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu menggunakan metode statistik non-parametris dan uji Wilcoxon. Berdasarkan hasil uji Wilcoxon menunjukkan bahwa perkembangan kognitif anak usia 5-6 tahun di Dusun Aikprapa Kecamatan Aikmel sebelum diberikan perlakuan menggunakan metode bermain peran mikro diperoleh hasil pre-test anak dengan skor rata-rata 53,62% yaitu perkembangan kognitif anak berada pada kriteria kurang berkembang. Setelah diberikan perlakuan menggunakan metode bermain peran dapat diperoleh data post-test dengan skor rata-rata 85,12% yaitu perkembangan kognitif anak berada pada kriteria cukup berkembang. Hasil Whitung = 6 dan Wtabel = 0, sehingga Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh metode bermain peran mikro terhadap perkembangan kognitif anak usia 5-6 tahun di dusun Aikprapa kecamatan Aikmel tahun 2021.