R. Ningsih, Muhammad Ricky Hardiyansyah, M. Nugraha, N. Nurasiah, Abdul Azis
{"title":"Analisis Pelaksanaan Pendidikan Karakter Untuk Mengatasi Krisis Moral Mahasiswa Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Islam Sumatera Utara","authors":"R. Ningsih, Muhammad Ricky Hardiyansyah, M. Nugraha, N. Nurasiah, Abdul Azis","doi":"10.57251/el.v3i2.1033","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pentingnya pendidikan karakter di lingkungan remaja saat ini sebagai sistem nilai-nilai karakter yang ditanamkan melalui pengetahuan, perasaan, dan tindakan untuk mendidik moral dan perilaku dalam meminimalisir krisis moral yang telah menimbulkan berbagai masalah seperti penyalahgunaan narkoba, kekerasan, dan bullying. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan pengetahuan tentang pentingnya pendidikan karakter untuk mengatasi permasalahan moral mahasiswa program studi pendidikan sejarah di Universitas Islam Sumatera Utara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada beberapa faktor yang mempengaruhi kemerosotan moral mahasiswa seperti perkembangan waktu, keluarga, teman sebaya, lingkungan sekolah, dan lingkungan sosial. Manfaat pendidikan karakter antara lain melatih kecerdasan, mencegah perilaku buruk, meningkatkan budi pekerti dan akhlak individu,serta dapat menciptakan suasana yang kondusif, serta membangun bangsa yang lebih jujur dan lebih baik. Oleh karena itu, pendidikan karakter sangat penting dalam mewujudkan warga negara yang baik dengan nilai-nilai moral yang selaras dengan moralitas bangsa Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus yang sesuai dengan kasus yang di teliti melalui observasi terhadap individu atau kelompok yang terkait dengan krisis moral yang terjadi dalam kalangan mahasiswa program studi pendidikan sejarah di Universitas Islam Sumatera Utara. Dalam melakukan analisis pelaksanaan pendidikan karakter untuk mengatasi krisis moral mahasiswa, peneliti memilih kasus yang relevan dan mengumpulkan data yang akurat berdasarkan sumber dan objek yang di teliti sehingga analisis data dapat di lakukan secara cermat untuk menemukan pola atau tema yang muncul terkait dengan pelaksanaan pendidikan karakter yang di teliti.","PeriodicalId":239159,"journal":{"name":"Education & Learning","volume":"111 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Education & Learning","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.57251/el.v3i2.1033","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pentingnya pendidikan karakter di lingkungan remaja saat ini sebagai sistem nilai-nilai karakter yang ditanamkan melalui pengetahuan, perasaan, dan tindakan untuk mendidik moral dan perilaku dalam meminimalisir krisis moral yang telah menimbulkan berbagai masalah seperti penyalahgunaan narkoba, kekerasan, dan bullying. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan pengetahuan tentang pentingnya pendidikan karakter untuk mengatasi permasalahan moral mahasiswa program studi pendidikan sejarah di Universitas Islam Sumatera Utara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada beberapa faktor yang mempengaruhi kemerosotan moral mahasiswa seperti perkembangan waktu, keluarga, teman sebaya, lingkungan sekolah, dan lingkungan sosial. Manfaat pendidikan karakter antara lain melatih kecerdasan, mencegah perilaku buruk, meningkatkan budi pekerti dan akhlak individu,serta dapat menciptakan suasana yang kondusif, serta membangun bangsa yang lebih jujur dan lebih baik. Oleh karena itu, pendidikan karakter sangat penting dalam mewujudkan warga negara yang baik dengan nilai-nilai moral yang selaras dengan moralitas bangsa Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus yang sesuai dengan kasus yang di teliti melalui observasi terhadap individu atau kelompok yang terkait dengan krisis moral yang terjadi dalam kalangan mahasiswa program studi pendidikan sejarah di Universitas Islam Sumatera Utara. Dalam melakukan analisis pelaksanaan pendidikan karakter untuk mengatasi krisis moral mahasiswa, peneliti memilih kasus yang relevan dan mengumpulkan data yang akurat berdasarkan sumber dan objek yang di teliti sehingga analisis data dapat di lakukan secara cermat untuk menemukan pola atau tema yang muncul terkait dengan pelaksanaan pendidikan karakter yang di teliti.