Pengaruh Relaksasi Autogenic Training dan Progressive Muscle Relaxation Terhadap Hasil Shooting Sepak Bola di PSKC Kota Cimahi

Ruslan Rusmana, Budiman Budiman, Ricky Ferari
{"title":"Pengaruh Relaksasi Autogenic Training dan Progressive Muscle Relaxation Terhadap Hasil Shooting Sepak Bola di PSKC Kota Cimahi","authors":"Ruslan Rusmana, Budiman Budiman, Ricky Ferari","doi":"10.24036/MENSSANA.050220.10","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini berawal dari hasil observasi yang peneliti temui dan rasakan dilapangan, di duga latihan mental progressive muscle relaxation dan autogenic training berpengaruh terhadap hasil shooting penalty sepak bola di PSKC Kota Cimahi. Jenis penelitian adalah eksperimen desain yang digunakan yaitu randomize pretest postest, populasi adalah pemain PSKC yang bermain di liga dua dan elite pro yang berjumlah 33 orang. Pengambilan sampel yang digunakan adalah total sampling . teknik pengambilan data adalah dengan test hasil shooting penalty dengan kesempatan satu kali. Data yang diperoleh dianalisis dengan uji normalitas pretest PMR 0,066, pretest AT 0,324 dan postest PMR 0,055 postest AT 0,333 kemudian di uji homogenitas bahwa kedua data diketahui dengan hasil data homogen dan hasil uji paired PMR dan AT memberikan pengaruh yang signifikan  dangan angka PMR 0,521 dan AT 4,392. Dengan hasil tidak terdapat perbedaan pengaruh antara PMR dan AT terhadap hasil shooting penalty sepak bola.","PeriodicalId":121707,"journal":{"name":"Jurnal MensSana","volume":"19 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-11-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal MensSana","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24036/MENSSANA.050220.10","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Penelitian ini berawal dari hasil observasi yang peneliti temui dan rasakan dilapangan, di duga latihan mental progressive muscle relaxation dan autogenic training berpengaruh terhadap hasil shooting penalty sepak bola di PSKC Kota Cimahi. Jenis penelitian adalah eksperimen desain yang digunakan yaitu randomize pretest postest, populasi adalah pemain PSKC yang bermain di liga dua dan elite pro yang berjumlah 33 orang. Pengambilan sampel yang digunakan adalah total sampling . teknik pengambilan data adalah dengan test hasil shooting penalty dengan kesempatan satu kali. Data yang diperoleh dianalisis dengan uji normalitas pretest PMR 0,066, pretest AT 0,324 dan postest PMR 0,055 postest AT 0,333 kemudian di uji homogenitas bahwa kedua data diketahui dengan hasil data homogen dan hasil uji paired PMR dan AT memberikan pengaruh yang signifikan  dangan angka PMR 0,521 dan AT 4,392. Dengan hasil tidak terdapat perbedaan pengaruh antara PMR dan AT terhadap hasil shooting penalty sepak bola.
这项研究始于一名研究人员在现场遇到并感觉到的一种观察,这种观察被认为是肌肉运动进展缓慢和自动训练正在影响西玛希市PSKC的足球罚球运动。这种研究是一种设计实验,使用的是两届联盟的PSKC球员和33名职业精英。所使用的样本收获是总抽样。数据检索技术是与测试结果拍摄罚球机会一次机会。获得的数据分析和测试常态前测PMR 0.066,前测AT 0.324 postest PMR 0.055 postest AT 0.333 homogenitas试验,然后在第二个已知的结果数据的同质化,化验结果paired PMR和AT PMR数字的情况下产生了重大的影响0.521和AT 4,392。结果并没有出现PMR影响区别和AT对拍摄结果足球罚球机会。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信