{"title":"Pengetahuan dan Perilaku Pelaksanaan Protokol Kesehatan pada Mahasiswa di Era Adaptasi baru","authors":"R. Utami, Ria Efkelin","doi":"10.33377/jkh.v6i2.132","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendahuluan: pandemi Corona Virus Diseases 19 muncul pertama kali tahun 2019 di Wuhan, China. Saat ini di Indonesia sudah mengalami penurunan kasus dan masyarakat dunia sudah dituntut untuk melaksanakan protokol Covid 19 sebagai kebiasaan normal sehari-hari. Aktifitas pada semua sektor mulai dipulihkan kembali termasuk pendidikan tinggi (aktivitas mahasiswa). Tujuan: penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana gembaran perilaku mahasiswa di masa adaptasi kebiasaan baru, pengaruh pengetahuan terhadap perilaku pencegahan Covid-19 serta faktor yang mempengaruki perilaku mahasiswa dalam pencegahan Covid-19. Metode: penelitian ini menggunakan pendekatan pendekatan cross sectional study dengan jumlah responden 413, uji multivariat menggunakan regresi logistik berganda model prediksi. Hasil: penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang bermakna antara pengetahuan dengan pelaksanaan protokol pencegahan Covid-19 pada responden (p = 0,000; α = 0,05) dengan nilai OR=2,362. Faktor yang paling berpengaruh terhadap pelaksanaan protocol kesehaan adalah pengetahuan yang didapat sebelumnya dari berbagai sumber (p value = 0,090). Kesimpulan: perlu upaya promosi kesehatan kepada mahasiswa yang akan menjalankan aktivitas perkuliahan normal agar tidak menyebabkan lonjakan kasus baru pada klaster pendidikan.","PeriodicalId":377897,"journal":{"name":"Jurnal Kesehatan Holistic","volume":"83 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-07-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kesehatan Holistic","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33377/jkh.v6i2.132","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pendahuluan: pandemi Corona Virus Diseases 19 muncul pertama kali tahun 2019 di Wuhan, China. Saat ini di Indonesia sudah mengalami penurunan kasus dan masyarakat dunia sudah dituntut untuk melaksanakan protokol Covid 19 sebagai kebiasaan normal sehari-hari. Aktifitas pada semua sektor mulai dipulihkan kembali termasuk pendidikan tinggi (aktivitas mahasiswa). Tujuan: penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana gembaran perilaku mahasiswa di masa adaptasi kebiasaan baru, pengaruh pengetahuan terhadap perilaku pencegahan Covid-19 serta faktor yang mempengaruki perilaku mahasiswa dalam pencegahan Covid-19. Metode: penelitian ini menggunakan pendekatan pendekatan cross sectional study dengan jumlah responden 413, uji multivariat menggunakan regresi logistik berganda model prediksi. Hasil: penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang bermakna antara pengetahuan dengan pelaksanaan protokol pencegahan Covid-19 pada responden (p = 0,000; α = 0,05) dengan nilai OR=2,362. Faktor yang paling berpengaruh terhadap pelaksanaan protocol kesehaan adalah pengetahuan yang didapat sebelumnya dari berbagai sumber (p value = 0,090). Kesimpulan: perlu upaya promosi kesehatan kepada mahasiswa yang akan menjalankan aktivitas perkuliahan normal agar tidak menyebabkan lonjakan kasus baru pada klaster pendidikan.