{"title":"Pengembangan Masyarakat berbasis Aset sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat melalui Sektor Wisata Kebugaran di Indonesia","authors":"Theofillius Baratova Axellino Kristanto, Ayu Aishya Putri","doi":"10.22146/jsds.2272","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pengembangan wisata kebugaran di Indonesia haruslah menjadi prioritas utama pasca keterpurukan pariwisata ketika pandemi COVID-19 berlangsung. Berbekal pada potensi masa depan yang menggiurkan baik pada ranah global maupun domestik, sektor wisata kebugaran di Indonesia dapat menjadi kekuatan perekonomian negara. Namun, dengan adanya potensi yang gemilang juga diperlukan kondisi masyarakat yang matang guna mengelola potensi yang ada. Tulisan yang ditulis dengan metode kajian literatur secara naratif ini berusaha menganalisis pengembangan masyarakat berbasis aset atau Asset-Based Community Development (ABCD) sebagai pendekatan yang tepat bagi pemberdayaan masyarakat tersebut. Kemudian hasil analisis menunjukkan potensi masa depan wisata kebugaran Indonesia, langkah-langkah pengembangan ABCD, hingga tantangan pemberdayaan masyarakat yang ada. Tulisan ini kemudian menyimpulkan bahwa ABCD dinilai sebagai pendekatan yang tepat bagi pemberdayaan masyarakat guna pengembangan wisata kebugaran di Indonesia. \nKata kunci: Pengembangan Masyarakat berbasis Aset , Pemberdayaan Masyarakat, Wisata Kebugaran. \n \nThe development of wisata kebugaran in Indonesia must be the first priority after the loss of the tourism sector during the COVID-19 pandemic. With the future opportunity both in the global and domestic spheres, the health tourism sector in Indonesia can become the strength of the country’s economy. An advanced community condition is also needed to manage the existing opportunity. This paper, written using narrative literature review, attempts to analyze Asset- Based Community Development (ABCD) as the right approach for community empowerment. Then the results of the analysis show the future opportunity of Indonesian wellness tourism the steps for developing ABCD, and the challenges of community empowerment that exist. This paper then concludes that ABCD is considered the right approach for community empowerment for the development of health tourism in Indonesia. \nKeywords: Asset-Based Community Development, Community Development, Wellness Tourism. ","PeriodicalId":269822,"journal":{"name":"Journal of Social Development Studies","volume":"188 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-10-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Social Development Studies","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22146/jsds.2272","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2
Abstract
Pengembangan wisata kebugaran di Indonesia haruslah menjadi prioritas utama pasca keterpurukan pariwisata ketika pandemi COVID-19 berlangsung. Berbekal pada potensi masa depan yang menggiurkan baik pada ranah global maupun domestik, sektor wisata kebugaran di Indonesia dapat menjadi kekuatan perekonomian negara. Namun, dengan adanya potensi yang gemilang juga diperlukan kondisi masyarakat yang matang guna mengelola potensi yang ada. Tulisan yang ditulis dengan metode kajian literatur secara naratif ini berusaha menganalisis pengembangan masyarakat berbasis aset atau Asset-Based Community Development (ABCD) sebagai pendekatan yang tepat bagi pemberdayaan masyarakat tersebut. Kemudian hasil analisis menunjukkan potensi masa depan wisata kebugaran Indonesia, langkah-langkah pengembangan ABCD, hingga tantangan pemberdayaan masyarakat yang ada. Tulisan ini kemudian menyimpulkan bahwa ABCD dinilai sebagai pendekatan yang tepat bagi pemberdayaan masyarakat guna pengembangan wisata kebugaran di Indonesia.
Kata kunci: Pengembangan Masyarakat berbasis Aset , Pemberdayaan Masyarakat, Wisata Kebugaran.
The development of wisata kebugaran in Indonesia must be the first priority after the loss of the tourism sector during the COVID-19 pandemic. With the future opportunity both in the global and domestic spheres, the health tourism sector in Indonesia can become the strength of the country’s economy. An advanced community condition is also needed to manage the existing opportunity. This paper, written using narrative literature review, attempts to analyze Asset- Based Community Development (ABCD) as the right approach for community empowerment. Then the results of the analysis show the future opportunity of Indonesian wellness tourism the steps for developing ABCD, and the challenges of community empowerment that exist. This paper then concludes that ABCD is considered the right approach for community empowerment for the development of health tourism in Indonesia.
Keywords: Asset-Based Community Development, Community Development, Wellness Tourism.