KARAKTERISTIK DAN PEMANFAATAN TIPE HABITAT RHOPALOCERA DI DESA NGESREP BALONG KABUPATEN KENDAL

A. S. Nugroho, Widia Noviani, D. Widyastuti
{"title":"KARAKTERISTIK DAN PEMANFAATAN TIPE HABITAT RHOPALOCERA DI DESA NGESREP BALONG KABUPATEN KENDAL","authors":"A. S. Nugroho, Widia Noviani, D. Widyastuti","doi":"10.26877/BIOMA.V8I2.4942","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Desa Ngesrep Balong Kecamatan Limbangan Kabupaten Kendal merupakan desa di lereng Gunung Ungaran yang memiliki beberapa tipe habitat bagi Rhopalocera.Rhopalocera merupakan subordo dari Lepidopterayang berperanpenting dalam ekosistem terutama pada proses penyerbukan tumbuhan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik tipe habitat Rhopalocera dan tingkat pemanfaatan tiap tipe habitat oleh Rhopalocera diDesa NgesrepBalong. Penelitian inidilakukan pada bulanJanuari sampai Maret 2019. Pengambilan data dilakukandenganmetodeline transect. HasilpenelitianmenunjukanbahwaRhopalocerayang dijumpaidilokasipenelitiansebanyak54 jenisyang tersebar pada lima tipe habitat yang diamati, yaitu habitat sungai, kebun kopi, hutan pinus, tegalan, dan permukiman warga. Tiap habitat memiliki karakteristik yang berbeda. Tipe habitat yang paling banyak dimanfaatkan dan disukai Rhopalocera adalah habitattegalan, sedangkan habitat yang paling sedikit dimanfaatkan adalah habitat permukiman warga. Kata kunci: Rhopalocera, karakteristik habitat, pemanfaatan habitat","PeriodicalId":314958,"journal":{"name":"Bioma : Jurnal Ilmiah Biologi","volume":"107 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Bioma : Jurnal Ilmiah Biologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26877/BIOMA.V8I2.4942","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Desa Ngesrep Balong Kecamatan Limbangan Kabupaten Kendal merupakan desa di lereng Gunung Ungaran yang memiliki beberapa tipe habitat bagi Rhopalocera.Rhopalocera merupakan subordo dari Lepidopterayang berperanpenting dalam ekosistem terutama pada proses penyerbukan tumbuhan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik tipe habitat Rhopalocera dan tingkat pemanfaatan tiap tipe habitat oleh Rhopalocera diDesa NgesrepBalong. Penelitian inidilakukan pada bulanJanuari sampai Maret 2019. Pengambilan data dilakukandenganmetodeline transect. HasilpenelitianmenunjukanbahwaRhopalocerayang dijumpaidilokasipenelitiansebanyak54 jenisyang tersebar pada lima tipe habitat yang diamati, yaitu habitat sungai, kebun kopi, hutan pinus, tegalan, dan permukiman warga. Tiap habitat memiliki karakteristik yang berbeda. Tipe habitat yang paling banyak dimanfaatkan dan disukai Rhopalocera adalah habitattegalan, sedangkan habitat yang paling sedikit dimanfaatkan adalah habitat permukiman warga. Kata kunci: Rhopalocera, karakteristik habitat, pemanfaatan habitat
描述和利用罗帕塞拉的栖息地类型在NGESREP BALONG摄政
Ngesrep Balong village是武兰山山坡上的一个村庄,那里有几种不同类型的栖息地,其中包括ropalocera。Rhopalocera是一种亚博多,鳞翅目昆虫在生态系统中发挥着重要作用,尤其是植物的授粉过程。本研究旨在确定Rhopalocera栖息地类型的特征,以及ngesrebalong村Rhopalocera的每种栖息地类型的使用率。这项研究将在1月至2019年3月进行。数据检索采用的是方德林移植。研究结果显示,集中研究对象是54种不同类型的研究对象,分布在5种观察到的栖息地,即河流、咖啡花园、松树林、沼地和公民定居点。每个栖息地都有不同的特征。最受欢迎和利用的栖息地是公平的,而最不受欢迎的栖息地是居民定居点。关键词:Rhopalocera,栖息地的特征,栖息地的利用
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信