Pembuatan Jamu Herbal Guna Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Dimasa Pandemi Covid-19

Ilham Hudi, Dresta Daryanti, Friska Andriani, Tenni Suprapti, Algi
{"title":"Pembuatan Jamu Herbal Guna Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Dimasa Pandemi Covid-19","authors":"Ilham Hudi, Dresta Daryanti, Friska Andriani, Tenni Suprapti, Algi","doi":"10.37859/jpumri.v6i1.3208","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Program kerja Pelatihan dan Pembuatan Jamu Herbal oleh KKN UMRI kepada Masyarakat Desa Koto Benai, Kecamatan Benai dengan memanfaatkan tanaman-tanaman herbal yang ada di sekitaran rumah warga atau biasa disebut sebagai “toga”. Hal ini dilakukan guna untuk menyampaikan sosialisasi bagaimana cara pembuatan jamu herbal kepada Warga desa Koto benai tersebut. Kegiatan ini sangat bermanfaat sekali bagi warga setempat, karena dapat meningkatkan daya tahan tubuh dan menjaga imun. mayoritas warganya juga petani, jadi tanaman-tanaman herbal pun tidak susah di cari. Bahan utama dari pembuatan jamu yaitu seperti Kunyit, Jahe, Kencur, dan Temulawak. Tujuan diadakan Kegiatan ini yaitu untuk memberikan pemahaman dan ide usaha kepada masyarakat sebagai salah satu pekerjaan sampingan, sekaligus menjelaskan segala fungsi dari tanaman-tanaman herbal yang mereka tanam di halaman rumah warga. Hasil dari kegiatan ini juga yaitu untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat desa koto benai dalam proses pembuatan jamu herbal yang bahan-bahannya sendiri ada dilingkungan sekitarnya.","PeriodicalId":272995,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI","volume":"41 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37859/jpumri.v6i1.3208","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Program kerja Pelatihan dan Pembuatan Jamu Herbal oleh KKN UMRI kepada Masyarakat Desa Koto Benai, Kecamatan Benai dengan memanfaatkan tanaman-tanaman herbal yang ada di sekitaran rumah warga atau biasa disebut sebagai “toga”. Hal ini dilakukan guna untuk menyampaikan sosialisasi bagaimana cara pembuatan jamu herbal kepada Warga desa Koto benai tersebut. Kegiatan ini sangat bermanfaat sekali bagi warga setempat, karena dapat meningkatkan daya tahan tubuh dan menjaga imun. mayoritas warganya juga petani, jadi tanaman-tanaman herbal pun tidak susah di cari. Bahan utama dari pembuatan jamu yaitu seperti Kunyit, Jahe, Kencur, dan Temulawak. Tujuan diadakan Kegiatan ini yaitu untuk memberikan pemahaman dan ide usaha kepada masyarakat sebagai salah satu pekerjaan sampingan, sekaligus menjelaskan segala fungsi dari tanaman-tanaman herbal yang mereka tanam di halaman rumah warga. Hasil dari kegiatan ini juga yaitu untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat desa koto benai dalam proses pembuatan jamu herbal yang bahan-bahannya sendiri ada dilingkungan sekitarnya.
草药和草药制作培训工作计划向村民发现了由拉线UMRI Benai草本植物,街道Benai用在房子附近的公民或通常被称为“长袍”。这是为了向Koto benai村的村民介绍草本植物的社会化情况。这些活动对当地居民来说非常有益,因为它能提高耐力和免疫保护。公民的大多数农民草本植物,所以也不是很难找到的。草药的主要成分是姜黄、姜黄、酒和面试。举行这个活动的目的就是给社会的理解和想法努力作为副业之一,同时解释了他们在院子里种植的花草植物的功能是所有公民的房子。这些活动的结果还包括在附近种植自己的草药的过程中增加koto benai村民的知识。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信